Indeks Pembunuhan Kim Jong Nam

Ahli Kimia Temukan Racun VX di Wajah Kim Jong Nam
Hukum
Selasa, 10 Okt 2017

Ahli Kimia Temukan Racun VX di Wajah Kim Jong Nam

Ahli kimia Raja Subramaniam mengungkapkan bahwa terdapat 0,2 miligram racun di wajah Kim Jong Nam, namun jauh di atas dosis mematikan biasa.
Baju Bernoda Racun Diperiksa di Sidang Kasus Kim Jong Nam
Hukum
Senin, 9 Okt 2017

Baju Bernoda Racun Diperiksa di Sidang Kasus Kim Jong Nam

Dua terdakwa dalam kasus pembunuhan Kim Jong Nam kembali menjalani sidang pemeriksaan barang bukti.
Siti Aisyah Didakwa Usap Racun VX Sebabkan Jong-nam Tewas
Hukum
Senin, 2 Okt 2017

Siti Aisyah Didakwa Usap Racun VX Sebabkan Jong-nam Tewas

Siti Aisyah dan Doan Thi Huong didakwa mengusap cairan beracun VX kepada kakak pemimpin Korea Utara Kim Jong-un, Kim Jong-nam di sidang hari ini.
Siti Aisyah Mengaku Tak Bersalah atas Kematian Kim Jong-nam
Hukum
Senin, 2 Okt 2017

Siti Aisyah Mengaku Tak Bersalah atas Kematian Kim Jong-nam

Siti Aisyah dan Doan Thi Huong mengatakan mereka ditipu agen Korea Utara. Mereka menganggap aksi yang ternyata berakhir dengan kematian Kim Jong-un itu sebagai lelucon TV.
Jaksa Jelaskan Penyebab Kematian Kim Jong-nam
Hukum
Senin, 2 Okt 2017

Jaksa Jelaskan Penyebab Kematian Kim Jong-nam

JPU akan menghadirkan pakar untuk membuktikan Kim Jong-nam tewas akibat racun.
Pengacara Siti Aisyah Serahkan 33 Dokumen dan Rekaman CCTV
Hukum
Jumat, 28 Juli 2017

Pengacara Siti Aisyah Serahkan 33 Dokumen dan Rekaman CCTV

"Setelah melihat rekaman CCTV, saya harap hakim akan mendapatkan pemahaman yang lebih baik tentang bagaimana situasi yang terjadi," kata pengacara Siti Aisyah.
Sidang Siti Aisyah Digelar Mulai 2 Oktober Nanti
Hukum
Jumat, 28 Juli 2017

Sidang Siti Aisyah Digelar Mulai 2 Oktober Nanti

Kasus pembunuhan Kim Jong-nam, kakak Kim Jong-un, yang melibatkan WNI Siti Aisyah akan digelar pada 2 Oktober 2017 untuk agenda pembacaan vonis.
Jaksa Serahkan 44 Dokumen ke Pengacara Siti Aisyah dan Doan
Hukum
Jumat, 16 Jun 2017

Jaksa Serahkan 44 Dokumen ke Pengacara Siti Aisyah dan Doan

Jaksa Penuntut Umum (JPU), Muhammad Iskandar Bin Ahmad, menyerahkan 44 dokumen kepada pengacara Siti Aisyah dan Doan Thi Huong, hari ini.
Siti Aisyah Disidang di Mahkamah Tinggi Malaysia 16 Juni
Hukum
Senin, 5 Jun 2017

Siti Aisyah Disidang di Mahkamah Tinggi Malaysia 16 Juni

Tersangka kasus pembunuhan Kim Jong-nam, Siti Aisyah (25) akan disidangkan di Mahkamah Tinggi Shah Alam, Malaysia, pada 16 Juni nanti.
Pengacara Siti Aisyah Kecewa, Jaksa Belum Serahkan Berkas
Hukum
Selasa, 30 Mei 2017

Pengacara Siti Aisyah Kecewa, Jaksa Belum Serahkan Berkas

Wakil Dubes RI Kuala Lumpur Andreano Erwin mengatakan tim pengacara Siti Aisyah yang ditunjuk KBRI merasa tidak nyaman karena polisi dan jaksa belum menyerahkan berkas-berkas yang diinginkannya.
Sidang Siti Aisyah Dilanjutkan ke Mahkamah Tinggi Malaysia
Hukum
Selasa, 30 Mei 2017

Sidang Siti Aisyah Dilanjutkan ke Mahkamah Tinggi Malaysia

Sidang kasus pembunuhan warga Korea Utara Kim Jong-nam dengan terdakwa WNI Siti Aisyah dan warga Vietnam Doan Thi Huong, akan dilanjutkan di Mahkamah Tinggi Shah Alam, Malaysia.
Polisi Malaysia Sempat Larang Pengacara Temui Siti Aisyah
Hukum
Kamis, 13 Apr 2017

Polisi Malaysia Sempat Larang Pengacara Temui Siti Aisyah

Larangan menemui Siti itu, Gooi menerangkan, telah membuang waktu tim kuasa hukum Siti untuk menyiapkan pembelaan.
Kuasa Hukum Siti Aisyah Ajukan Protes di Persidangan
Hukum
Kamis, 13 Apr 2017

Kuasa Hukum Siti Aisyah Ajukan Protes di Persidangan

Beberapa kali tim kuasa hukum Siti Aisyah meminta pihak kepolisian untuk memberikan fotokopi dari hasil pemeriksaan terhadap kliennya dan empat orang Korea Utara lainnya, namun tidak pernah diberikan.
Berkas JPU Tak Siap, Sidang Siti Aisyah Ditunda 30 Mei Nanti
Hukum
Kamis, 13 Apr 2017

Berkas JPU Tak Siap, Sidang Siti Aisyah Ditunda 30 Mei Nanti

Sidang kasus pembunuhan warga Korea Utara dengan terdakwa Siti Aisyah warga negara Indonesia dan seorang warga Vietnam Doan Thi Huong, akan dilanjutkan pada 30 Mei mendatang.
Sidang Siti Aisyah Perketat Keamanan, Liputan Media Dibatasi
Hukum
Kamis, 13 Apr 2017

Sidang Siti Aisyah Perketat Keamanan, Liputan Media Dibatasi

Sidang terdakwa pembunuhan Kim Jong-nam, Siti Aisyah (25) dan Doan Thi Huong (28) di Mahkamah Sepang Selangor, Kamis (12/4/2017), dijaga ketat oleh aparat keamanan dan liputan media juga dibatasi dalam sidang ini.
Sidang Kedua Siti Aisyah Besok akan Didampingi 5 Pengacara
Hukum
Rabu, 12 Apr 2017

Sidang Kedua Siti Aisyah Besok akan Didampingi 5 Pengacara

Sidang kedua perkara pembunuhan Kim Jong-nam pada Kamis (13/4/2017), Siti Aisyah akan didampingi lima pengacara yang sudah disiapkan oleh Pemerintah Indonesia.
Jaksa Beberkan Bukti Dakwaan di Sidang Siti Aisyah Besok
Hukum
Rabu, 12 Apr 2017

Jaksa Beberkan Bukti Dakwaan di Sidang Siti Aisyah Besok

Jaksa penuntut dijadwalkan memaparkan bukti pendukung dakwaan dalam sidang perkara pembunuhan Kim Jong-nam yang menyeret warga Indonesia Siti Aisyah di Malaysia pada Kamis (13/4/2017).
Malaysia Desak Korut Serahkan Pelaku Pembunuhan Kim Jong-nam
Hukum
Sabtu, 1 Apr 2017

Malaysia Desak Korut Serahkan Pelaku Pembunuhan Kim Jong-nam

Korea Utara didesak Malaysia untuk menyerahkan empat tersangka pembunuhan Kim Jong-nam. Keempat tersangka juga sedang diburu oleh Interpol, yang telah mengeluarkan peringatan darurat tentang mereka.
Kapolri Minta Malaysia Perjelas Status Siti Aisyah
Hukum
Minggu, 26 Mar 2017

Kapolri Minta Malaysia Perjelas Status Siti Aisyah

Apakah Siti Aisyah adalah bagian dari jaringan pembunuhan Kim Jong-nam atau hanyalah korban?
Polisi Malaysia Buru Tokoh Kunci Pembunuhan Kim Jong-nam
Politik
Senin, 20 Mar 2017

Polisi Malaysia Buru Tokoh Kunci Pembunuhan Kim Jong-nam

Polisi Malaysia memburu dalang pembunuhan Kim Jong-nam. Otak pembunuhan diduga kuat orang Korea.