Indeks Pajak

Rasio Pajak 11,5% Tercapai Bila Tax Amnesty Sesuai Target
Ekonomi
Jumat, 12 Agt 2016

Rasio Pajak 11,5% Tercapai Bila Tax Amnesty Sesuai Target

Hasil riset dari DBS Group Research memproyeksikan perbandingan penerimaan pajak dengan Produk Domestik Bruto (PDB) atau rasio pajak bisa mencapai 11,5 persen apabila target penerimaan amnesti pajak terpenuhi.
Semua Salah Pajak
Ekonomi
Rabu, 10 Agt 2016

Semua Salah Pajak

Pemerintah melakukan pemotongan anggaran dalam APBN 2016. Langkah ini merupakan antisipasi dari penerimaan perpajakan yang diperkirakan tidak mencapai target. Bolong penerimaan diperkirakan lebih dari Rp200 triliun. Bagaimana bisa?
Pemerintah Siapkan RUU Terkait Pajak
Ekonomi
Rabu, 10 Agt 2016

Pemerintah Siapkan RUU Terkait Pajak

Jokowi juga mengatakan saat ini DPR juga telah mendukung langkah pemerintah mendapatkan pemasukan dari pajak seperti mulusnya pengesahan UU Pengampunan Pajak.
Presiden Kantongi Data WP Potensial Tax Amnesty
Ekonomi
Rabu, 10 Agt 2016

Presiden Kantongi Data WP Potensial Tax Amnesty

Presiden menjelaskan dia telah memiliki data para pengusaha yang menyimpan dana di luar negeri.
Batu Rintangan Amnesti Pajak
Ekonomi
Kamis, 4 Agt 2016

Batu Rintangan Amnesti Pajak

Pemerintah berharap banyak pada dana repatriasi program amnesti pajak atau Tax Amnesty. Namun, pelaksanaan UU Pengampunan Pajak ini tidaklah mudah, karena banyak yang berusaha mengganjal. Akankah pemerintah dapat melewati segala rintangan tersebut?
Pro Kontra Bank Asing Jadi Penampung Dana Tax Amnesty
Kamis, 4 Agt 2016

Pro Kontra Bank Asing Jadi Penampung Dana Tax Amnesty

Pemerintah telah menunjuk 18 bank persepsi khusus untuk menampung dana repatriasi hasil tax amnesty. Empat di antaranya merupakan bank asing. Mengapa harus melibatkan bank asing?
Belajar Tax Amnesty dari Nelson Mandela
Indepth
Kamis, 4 Agt 2016

Belajar Tax Amnesty dari Nelson Mandela

Pemerintah Afrika Selatan sukses menjalankan kebijakan tax amnesty di negerinya. Sementara Argentina, Chili dan Kolumbia gagal. Pemerintahan Jokowi dituntut melakukan reformasi perpajakan.
Apindo Klaim Tax Amnesty Dorong Industri Lokal
Ekonomi
Jumat, 22 Juli 2016

Apindo Klaim Tax Amnesty Dorong Industri Lokal

Apindo menilai kebijakan tax amnesty dapat mendorong perkembangan industri lokal, sebab dengan adanya tax amnesty ini, maka kredit untuk sektor riil akan bergulir lebih kencang seiring dengan ketersediaan dana yang lebih besar.
Wapres: Amnesti Pajak Bentuk Kecintaan Negara Pada Pengusaha
Ekonomi
Kamis, 21 Juli 2016

Wapres: Amnesti Pajak Bentuk Kecintaan Negara Pada Pengusaha

Pada acara 'Sosialisasi Amnesti Pajak' di Jakarta, Kamis (21/7/2016), Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan, kebijakan amnesti pajak menunjukkan bahwa negara mencintai para pengusahanya.
Penerimaan Pajak Semester I-2016 Turun Rp17,7 Triliun
Ekonomi
Rabu, 13 Juli 2016

Penerimaan Pajak Semester I-2016 Turun Rp17,7 Triliun

Realisasi penerimaan pajak pada semester I-2016 mengalami penurunan Rp17,7 triliun dibandingkan dengan periode yang sama pada tahun sebelumnya
India Terapkan Pajak Kegemukan Untuk Produk Junk Food
Ekonomi
Minggu, 10 Juli 2016

India Terapkan Pajak Kegemukan Untuk Produk Junk Food

Negara bagian di Selatan India, Kerala menjadi negara bagian pertama di negara itu yang membebankan "pajak kegemukan" atas item junk food dan makanan siap saji, dalam upayanya untuk membantu orang-orang obesitas mengurangi lemak dalam tubuhnya.
Lionel Messi Dihukum 21 Bulan Penjara Terkait Penipuan Pajak
Hukum
Kamis, 7 Juli 2016

Lionel Messi Dihukum 21 Bulan Penjara Terkait Penipuan Pajak

Lionel Messi dihukum 21 bulan penjara karena kasus penipuan pajak. Ia juga didenda 2 juta euro atau sekitar Rp29 miliar.
Tax Amnesty, Pengampunan yang Tak Boleh Setengah Hati
Ekonomi
Senin, 27 Jun 2016

Tax Amnesty, Pengampunan yang Tak Boleh Setengah Hati

Rancangan Undang-undang (RUU) tentang Pengampunan Nasional atau pengampunan pajak (tax amnesty) akhirnya akan masuk pembahasan rapat paripurna DPR-RI. Persoalan krusial dalam RUU yang gagal disepakati tahun lalu ini satu per satu sudah mencapai titik temu antara pemerintah dan DPR. Tax amnesty ini jadi taruhan pemerintah dan legislatif. Bagaimana bila tak efektif?
Dirjen Pajak: Kami akan Sandera 700 Penunggak Pajak!
Hukum
Senin, 20 Jun 2016

Dirjen Pajak: Kami akan Sandera 700 Penunggak Pajak!

Direktorat Jenderal berencana menggenjot penerimaan negara dari sektor pajak melalui penyanderaan terhadap para penunggak pajak. Rencana ini telah dikoordinasikan dengan Kepolisian Republik Indonesia sebagai salah satu pihak yang terlibat mengeksekusinya.
Performa Pajak 2016 Masih Belum Memuaskan
Ekonomi
Jumat, 10 Jun 2016

Performa Pajak 2016 Masih Belum Memuaskan

Penerimaan pajak Indonesia per Mei 2016 masih menunjukkan penurunan dibandingkan angka tahun lalu. Beberapa faktor yang mempengaruhi hal ini antara lain perlambatan ekonomi domestik dan belum pulihnya aktivitas ekspor migas.
Ramai-ramai Menutup Kartu Kredit
Ekonomi
Selasa, 24 Mei 2016

Ramai-ramai Menutup Kartu Kredit

Lewat sebuah aturan, pemerintah meminta seluruh data pemegang kartu kredit dilaporkan. Konon, ini demi kemudahan melacak kebenaran penghasilan para wajib pajak. Tak disangka, kebijakan ini malah membuat sejumlah nasabah kaya menutup kartu kreditnya. Lalu, apa kabar gerakan non-tunai? Gerakan Nasional Nontunai yang semula mengalami kenaikan persentase, kini terancam mengalami penurunan. Aturan dan rencana pemerintah ini terancam gagal.
Penerimaan Tax amnesty Diperkirakan Capai Rp180 triliun
Ekonomi
Senin, 23 Mei 2016

Penerimaan Tax amnesty Diperkirakan Capai Rp180 triliun

Kementerian Keuangan memperkirakan penerimaan pajak dari tax amnesty mencapai sebesar Rp180 triliun. Potensi penerimaan sebesar itu dihitung berdasarkan asumsi rata-rata tarif tebusan sebesar 4 persen untuk deklarasi di luar negeri dan 2 persen di dalam negeri. Kemenkeu akan lebih konservatif dalam menentukan target dari Tax Amnesty tersebut dalam penerimaan pajak di APBNP 2016.
Gertak Sambal Kala Target Pajak Harus Ditambal
Ekonomi
Senin, 23 Mei 2016

Gertak Sambal Kala Target Pajak Harus Ditambal

Tahun 2016 merupakan periode penegakan hukum bagi wajib pajak yang tak patuh. Upaya penegakan hukum digalakkan dengan tindakan paksa badan (gijzeling). Tujuannya apa lagi kalau bukan demi mengejar target setoran kas negara yang kedodoran. Target pajak tahun ini mencapai Rp1.360 triliun. Angka ini lebih tinggi 28 persen dari realisasi penerimaan pajak tahun 2015 yang hanya Rp1.050 triliun. Gijzeling baru digencarkan lagi pada 2015, ketika tunggakan pajak menggunung.
ICW Akui Nomor Kependudukan Tunggal Bisa Tangkal Korupsi
Hukum
Sabtu, 21 Mei 2016

ICW Akui Nomor Kependudukan Tunggal Bisa Tangkal Korupsi

Wacana pemberlakuan nomor kependudukan tunggal (SIN) oleh pemerintah mendapatkan dukungan dari ICW dan KPK. Kedua lembaga tersebut sepakat bahwa SIN dapat mengurangi ruang gerak bagi perilaku korupsi sekaligus meningkatkan kepatuhan warga negara terhadap hukum.
272 Nama WNI di Dokumen Panama Miliki NPWP
Hukum
Kamis, 12 Mei 2016

272 Nama WNI di Dokumen Panama Miliki NPWP

Sebanyak 272 nama Warga Negara Indonesia (WNI) yang tercantum dalam Dokumen Panama telah memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dan dari nama-nama tersebut, Wajib Pajak yang sudah melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan tercatat sebanyak 225 nama. Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan juga akan melakukan kajian di luar Panama Papers, karena menurut data yang diperoleh dari sesama anggota G20, terdapat 6.500 orang Indonesia yang belum melaporkan asetnya kepada otoritas pajak.