Indeks Menkopolhukam

Wiranto: Referendum Dalam Hukum Positif di Indonesia Sudah Tak Ada
Hukum
Jumat, 31 Mei 2019

Wiranto: Referendum Dalam Hukum Positif di Indonesia Sudah Tak Ada

Wiranto mengatakan bahwa akan ada langkah tegas bagi siapa pun yang masih mencoba melakukan referendum.
Wiranto: Aksi 22 Mei Ada Upaya Rencanakan Penjarahan dan Pembunuhan
Hukum
Rabu, 29 Mei 2019

Wiranto: Aksi 22 Mei Ada Upaya Rencanakan Penjarahan dan Pembunuhan

Menkopolhukam Wiranto mengungkap ada sejumlah rencana kejahatan dalam demonstrasi 22 Mei 2019 mulai dari penjarahan hingga rencana pembunuhan.
Wiranto Anggap Pengumpulan Massa Aksi 21-22 Mei 2019 Gagal
Politik
Selasa, 28 Mei 2019

Wiranto Anggap Pengumpulan Massa Aksi 21-22 Mei 2019 Gagal

"Pengumpulan massa besar gagal karena penyekatan dan imbauan dari unsur pimpinan di daerah cukup efektif," kata Wiranto terkait aksi 21-22 Mei 2019
Wiranto Duga Perusuh 22 Mei Targetkan Martir untuk Gulingkan Jokowi
Hukum
Selasa, 28 Mei 2019

Wiranto Duga Perusuh 22 Mei Targetkan Martir untuk Gulingkan Jokowi

Wiranto menduga penggerak kerusuhan di aksi 21-22 Mei menargetkan korban jiwa untuk menyulut kemarahan massa sehingga mau menduduki gedung Bawaslu, KPU, DPR dan Istana.  
Jusuf Kalla: Tim Hukum Nasional Tidak Seperti Kopkamtib Era Orba
Hukum
Senin, 13 Mei 2019

Jusuf Kalla: Tim Hukum Nasional Tidak Seperti Kopkamtib Era Orba

Menurut JK, Tim Hukum Nasional tidak bisa mengambil tindakan melainkan hanya sebagai pemantau.
Komisi III Desak Jokowi Perintahkan Wiranto Bubarkan Tim Asistensi
Politik
Senin, 13 Mei 2019

Komisi III Desak Jokowi Perintahkan Wiranto Bubarkan Tim Asistensi

Komisi III mendesak Presiden Jokowi memerintahkan Wiranto membubarkan tim yang mengkaji ucapan-ucapan tokoh. 
Komnas HAM Minta Jokowi Evaluasi Kinerja Menkopolhukam Wiranto
Hukum
Jumat, 10 Mei 2019

Komnas HAM Minta Jokowi Evaluasi Kinerja Menkopolhukam Wiranto

Anam menyinggung sejumlah kinerja Wiranto yang perlu dievaluasi serius Jokowi, seperti kasus pelanggaran HAM masa lalu.
Polri Tanggapi Wacana Wiranto Bentuk Tim Hukum Nasional
Politik
Selasa, 7 Mei 2019

Polri Tanggapi Wacana Wiranto Bentuk Tim Hukum Nasional

Wiranto mengatakan Tim Hukum Nasional akan mengkaji ucapan, tindakan, pemikiran dari tokoh-tokoh tertentu.
OSO Dukung Wiranto Bikin Tim Hukum Nasional
Politik
Selasa, 7 Mei 2019

OSO Dukung Wiranto Bikin Tim Hukum Nasional

"Kami membentuk tim hukum nasional yang akan mengkaji ucapan, tindakan, pemikiran dari tokoh-tokoh tertentu, siapa pun dia, yang nyata-nyata melanggar dan melawan hukum," kata Wiranto.
Respons Fadli Zon Soal Rencana Wiranto Bentuk Tim Hukum Nasional
Politik
Selasa, 7 Mei 2019

Respons Fadli Zon Soal Rencana Wiranto Bentuk Tim Hukum Nasional

Fadli Zon menilai, jika Wiranto ingin membentuk tim khusus, maka ia cenderung melawan konstitusi
Soal Wiranto Bentuk Tim Hukum Nasional, Sandi: Itu Kemunduran
Politik
Senin, 6 Mei 2019

Soal Wiranto Bentuk Tim Hukum Nasional, Sandi: Itu Kemunduran

Sandi menilai, apa yang dibutuhkan masyarakat adalah lapangan pekerjaan dan harga bahan pokok yang murah.
Wiranto: Yang Bilang 70 Persen TNI Dipengaruhi, Debat Sama Saya
Politik
Senin, 6 Mei 2019

Wiranto: Yang Bilang 70 Persen TNI Dipengaruhi, Debat Sama Saya

Menkopolhukam Wiranto tidak terima dengan isu beredar yang menyatakan 70 persen TNI sudah dipengaruhi dan bertindak melawan hukum saat Pemilu 2019, ia pun menantang pihak-pihak tersebut.
Wiranto Sebut akan Tutup Media Sosial yang Bantu Pelanggaraan Hukum
Politik
Senin, 6 Mei 2019

Wiranto Sebut akan Tutup Media Sosial yang Bantu Pelanggaraan Hukum

Wiranto juga menyampaikan bahwa pemerintah hanya bersikap tegas, bukan otoriter. Menurut dia isu-isu tentang ketidakamanan memang sudah berbahaya.
Wiranto Sebut Tindak Tegas Pihak Luar Negeri yang Hasut Masyarakat
Hukum
Senin, 6 Mei 2019

Wiranto Sebut Tindak Tegas Pihak Luar Negeri yang Hasut Masyarakat

Wiranto menyebut ada tokoh luar negeri yang menghasut masyarakat untuk melakukan langkah inkonstitusional.
Wiranto Sebut Aparat Siap Amankan Daerah Rawan Saat Pemilu 2019
Politik
Rabu, 27 Mar 2019

Wiranto Sebut Aparat Siap Amankan Daerah Rawan Saat Pemilu 2019

Wiranto menyatakan, aparat keamanan TNI-Polri sudah siap mengamankan daerah yang rawan saat Pemilu 2019, termasuk daerah Papua.
Rakornas Pemilu 2019, Wiranto: Ini Terakhir Koordinasi Pengamanan
Politik
Rabu, 27 Mar 2019

Rakornas Pemilu 2019, Wiranto: Ini Terakhir Koordinasi Pengamanan

Rakornas Bidang Kewaspadaan Nasional, kemungkinan menjadi pertemuan terakhir antara pemerintah, aparat keamanan, dan penyelenggara dalam membahas Pemilu 2019.
453.133 Personel Gabungan Siap Amankan Pemilu 2019
Hukum
Jumat, 22 Mar 2019

453.133 Personel Gabungan Siap Amankan Pemilu 2019

Menkopolhukam Wiranto mengatakan, jumlah kekuatan prajurit TNI dan Polri dalam pengamanan Pemilu 2019 sekitar 400 ribu personel.
Tanggapan Polri Soal Penyebar Hoaks Dijerat UU Terorisme
Hukum
Kamis, 21 Mar 2019

Tanggapan Polri Soal Penyebar Hoaks Dijerat UU Terorisme

Polri memberi tanggapan perihal pernyataan Menkopolhukam Wiranto yang menyebutkan penyebar hoaks dijerat Undang-undang Terorisme.
Penyebar Hoaks Dijerat UU Terorisme, BPN: UU ITE Saja Sudah Berat
Politik
Kamis, 21 Mar 2019

Penyebar Hoaks Dijerat UU Terorisme, BPN: UU ITE Saja Sudah Berat

Wakil Ketua BPN Prabowo-Sandi, Hinca Pandjaitan menilai sangat berlebihan bila Menkopolhukam Wiranto mengatakan penyebar hoaks bisa dijerat Undang-Undang Tindak Pidana Terorisme.
UU Terorisme untuk Penyebar Hoaks, Komisi I DPR RI: Itu Berlebihan
Politik
Kamis, 21 Mar 2019

UU Terorisme untuk Penyebar Hoaks, Komisi I DPR RI: Itu Berlebihan

Ketua Komisi I DPR Abdul Kharis Almasyhari menilai keinginan Wiranto untuk memberantas dan menindak penyebar hoaks di Indonesia dengan UU Terorisme adalah hal yang berlebihan.