Indeks Masyarakat Transportasi Indonesia

LRT Jabodebek Kerap Alami Gangguan, MTI: Tarif Harusnya Turun
Ekbis
Kamis, 2 Nov 2023

LRT Jabodebek Kerap Alami Gangguan, MTI: Tarif Harusnya Turun

Aditya meminta pihak LRT untuk memberikan sebuah kompensasi berupa penerapan tarif termurah atas banyaknya gangguan perjalanan LRT akhir-akhir ini.
Jokowi Tinjau Pameran Hub Space di JCC
Hard news
Jumat, 29 Sept 2023

Jokowi Tinjau Pameran Hub Space di JCC

Hub Space diharapkan memberikan edukasi untuk generasi muda tentang perkembangan transportasi Indonesia.
Ambisi RI Punya Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Terancam Pupus
Ekbis
Senin, 31 Juli 2023

Ambisi RI Punya Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Terancam Pupus

Kereta Cepat Jakarta-Surabaya terancam dihapus dari Proyek Strategis Nasional (PSN). Ada sejumlah penyebab megaproyek ini tidak dapat dilanjutkan.
MTI: Perlu Konektivitas untuk Hidupkan Kembali Bandara Kertajati
Ekbis
Rabu, 19 Juli 2023

MTI: Perlu Konektivitas untuk Hidupkan Kembali Bandara Kertajati

Menurut MTI, konektivitas seperti adanya travel hingga hotel transit, menjadi kunci agar Bandara Kertajati bisa ramai.
MTI Beri Catatan Kecelakaan KA Brantas Vs Truk di Semarang
Kesra
Rabu, 19 Juli 2023

MTI Beri Catatan Kecelakaan KA Brantas Vs Truk di Semarang

Data terkini kecelakaan perkeretaapian sebanyak 65% tertemper, 29% anjlok, 3% kebakaran KA, dan 3% tabrakan KA.
MTI: Tol Trans-Jawa Masih akan Jadi Favorit Pemudik Lebaran 2023
Ekbis
Kamis, 23 Mar 2023

MTI: Tol Trans-Jawa Masih akan Jadi Favorit Pemudik Lebaran 2023

Jalur tol Trans Jawa diproyeksikan akan dilintasi sekitar 9,2 juta orang pada musim mudik Lebaran 2023.
MTI: 2023, Indonesia Berperan Penting Menuju Transportasi Cerdas
Kesra
Jumat, 30 Des 2022

MTI: 2023, Indonesia Berperan Penting Menuju Transportasi Cerdas

Pada 2023, Indonesia dinilai memiliki peran penting untuk penerapan konsep kota pintar dengan perpaduan transportasi cerdas.
MTI Sebut Ada Banyak Pelanggaran Truk di Sektor Komoditas
Hard news
Senin, 1 Juli 2019

MTI Sebut Ada Banyak Pelanggaran Truk di Sektor Komoditas

Persoalan Odol ini seharusnya sudah dapat ditertibkan sejak lama melalui pasal 277 UU No. 23 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan.
MTI Minta Pemerintah Bereskan Sistem Angkutan Umum daripada O-Bahn
Hard news
Senin, 24 Jun 2019

MTI Minta Pemerintah Bereskan Sistem Angkutan Umum daripada O-Bahn

MTI meminta pemerintah untuk membereskan penataan angkutan umum di daerah daripada mengurus sistem transportasi O-Bahn.
MTI Sebut Konsep O-Bahn Kemenhub akan Mandek Sebagai Wacana
Hard news
Senin, 24 Jun 2019

MTI Sebut Konsep O-Bahn Kemenhub akan Mandek Sebagai Wacana

MTI pesimistis dengan rencana Kemenhub mengoperasikan O-Bahn sebagai mode transportasi umum baru karena membutuhkan biaya yang mahal untuk prasarana dan teknologinya.
Pemerintah Diminta Antisipasi Potensi Kecelakaan Pemudik Kapal Laut
Hard news
Senin, 27 Mei 2019

Pemerintah Diminta Antisipasi Potensi Kecelakaan Pemudik Kapal Laut

MTI meminta pemerintah mengantisipasi terjadinya kecelakaan di laut seiring Kenaikan pemudik kapal laut di musim Lebaran 2019.
MTI Sebut Mudik Gratis Bisa Kurangi Kecelakaan Roda Dua
Hard news
Senin, 27 Mei 2019

MTI Sebut Mudik Gratis Bisa Kurangi Kecelakaan Roda Dua

MTI menilai, kecelakaan sepeda motor saat mudik Lebaran dapat ditekan dengan adanya "Mudik Gratis".
Kecelakaan Bupati Demak, MTI: Patuhi Batas Kecepatan di Tol
Hard news
Senin, 4 Mar 2019

Kecelakaan Bupati Demak, MTI: Patuhi Batas Kecepatan di Tol

Kecelakaan yang menimpa Bupati Demak, M Natsir bersama ajudannya mdi Km.349 Tol Batang, Jawa Tengah, menurut MIT, ada sikap abai terhadap batas kecepatan di jalan terutama Tol Trans Jawa.
MTI Sebut Jumlah Penumpang Pesawat Turun Berdampak ke Sektor Lain
Hard news
Selasa, 12 Feb 2019

MTI Sebut Jumlah Penumpang Pesawat Turun Berdampak ke Sektor Lain

MTI menyebutkan, penurunan jumlah penumpang pesawat perlu diwaspadai, karena bisa merembet ke sektor lainnya.
YLKI Sebut Harga Makanan Minuman di Rest Area Trans Jawa Kemahalan
Hard news
Jumat, 8 Feb 2019

YLKI Sebut Harga Makanan Minuman di Rest Area Trans Jawa Kemahalan

YLKI menyebutkan, harga makanan dan diminum yang dijual sepanjang rest area Tol trans Jawa terlalu mahal dibanding harga pada umumnya.
Penggunaan GPS Dilarang MK, MTI: Yang Masalah Itu Roda Dua
Hard news
Senin, 4 Feb 2019

Penggunaan GPS Dilarang MK, MTI: Yang Masalah Itu Roda Dua

Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) menilai penerapan pelarangan GPS oleh MK untuk kendaraan bermotor lebih cocok diberlakukan untuk sepeda motor daripada mobil.
MTI: Produk Lokal yang Dijual UMKM di Rest Area Belum Tentu Laku
Hard news
Kamis, 20 Des 2018

MTI: Produk Lokal yang Dijual UMKM di Rest Area Belum Tentu Laku

"Kalau UMKM yang jualan di tol, saya liat enggak ada yang laris. Saya yakin itu enggak ada yang mau beli karena sewanya mahal," ucap Djoko.
BPJT Didesak Respons Kasus Saldo e-Toll Terpotong 2 Kali
Hard news
Rabu, 14 Feb 2018

BPJT Didesak Respons Kasus Saldo e-Toll Terpotong 2 Kali

Masyarakat Transportasi Indonesia menilai kasus terpotongnya saldo e-Money milik pengguna tol sebanyak dua kali dalam satu transaksi perlu menjadi perhatian serius BPJT.
Saran Masyarakat Transportasi Soal Penegakan Aturan Taksi Online
Hard news
Rabu, 31 Jan 2018

Saran Masyarakat Transportasi Soal Penegakan Aturan Taksi Online

Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) meminta pemerintah pusat maupun daerah segera mematangkan persiapan penegakan Permenhub 108/2017.