Indeks Lsm

Bukan Wewenang Luhut Ingin Audit Sumber Dana LSM
Hukum
Jumat, 9 Jun 2023

Bukan Wewenang Luhut Ingin Audit Sumber Dana LSM

Dengan mengaudit sumber dana LSM, Luhut Binsar Pandjaitan sama saja menganggap LSM sebagai musuh negara.
Luhut akan Audit LSM: Buntut dari Kritik & Dinilai Terlalu Reaktif
Hukum
Selasa, 16 Nov 2021

Luhut akan Audit LSM: Buntut dari Kritik & Dinilai Terlalu Reaktif

Menko Luhut sempat melontarkan akan mengaudit LSM karena menyebarkan berita tidak benar, apakah pemerintah terlalu reaktif?
Mengapa Kita Tak Butuh LSM yang Mengawasi LSM Pengawas Pemerintah?
Politik
Rabu, 16 Jun 2021

Mengapa Kita Tak Butuh LSM yang Mengawasi LSM Pengawas Pemerintah?

Civil Society Watch adalah sebuah anomali kelompok masyarakat. Bukannya mengawasi negara yang ngawur, mereka justru berpeluang menjaga negara dari kritik.
Yang Menolak & Menerima Undangan Jokowi Bahas UU Ciptaker di Istana
Politik
Rabu, 25 Nov 2020

Yang Menolak & Menerima Undangan Jokowi Bahas UU Ciptaker di Istana

Istana mengundang sekian banyak aktivis lingkungan untuk membahas Cipta Kerja. Ada yang menolak, ada pula yang menyanggupi.
PAN Dukung LSM yang Gugat Yasonna karena Bebaskan Napi Saat Pandemi
Hukum
Senin, 27 Apr 2020

PAN Dukung LSM yang Gugat Yasonna karena Bebaskan Napi Saat Pandemi

Anggota DPR fraksi PAN setuju dengan sejumlah LSM yang menggugat Yasonna karena membebaskan napi saat pandemi. 
Saat LSM Satu Suara Tolak Undangan KSP Bahas Omnibus Law RUU Cilaka
Politik
Sabtu, 7 Mar 2020

Saat LSM Satu Suara Tolak Undangan KSP Bahas Omnibus Law RUU Cilaka

Mayoritas LSM memilih tidak menghadiri undangan KSP. Mereka menganggap undangan tersebut hanya formalitas meski lantas dibantah.
Penutupan Rakernas KNPI
Minggu, 6 Okt 2019

Penutupan Rakernas KNPI

Rakernas bertema 'Pemuda Berani Bersatu' dan mengusung misi 'Merawat Harmoni Bangsa' ini, membahas program DPP serta mendengarkan masukan dari tiap-tiap DPD se-Indonesia.
Hukuman Penjara Baiq Nuril Disebut Pukulan Telak Bagi Pemerintah RI
Hukum
Sabtu, 6 Juli 2019

Hukuman Penjara Baiq Nuril Disebut Pukulan Telak Bagi Pemerintah RI

Jika Baiq Nuril dipenjara, ini menjadi pukulan telak bagi pemerintah dalam menampilkan diri sebagai negara yang melihat pemberdayaan perempuan sebagai pencapaian target pembangunan nasional.
Penjara untuk Baiq Nuril Dinilai Bisa Langgengkan Pelecehan Seksual
Hukum
Sabtu, 6 Juli 2019

Penjara untuk Baiq Nuril Dinilai Bisa Langgengkan Pelecehan Seksual

Baiq Nuril dipenjara dinilai oleh LSM gabungan Perempuan Pekerja bisa melanggengkan kasus pelecehan seksual di tempat kerja.
Kasus Guru Rumini: Tim Advokat Kumpulkan Data Ungkap Pungli Sekolah
Pendidikan
Selasa, 2 Juli 2019

Kasus Guru Rumini: Tim Advokat Kumpulkan Data Ungkap Pungli Sekolah

Tim advokasi dan investigasi Guru Rumini berencana membuktikan tudingan pungli di sekolah yang megakibatkan Rumini dipecat.
LSM Gugat Masalah Polusi Udara di Jakarta, Anies: Hak Warga Negara
Sosial budaya
Senin, 10 Jun 2019

LSM Gugat Masalah Polusi Udara di Jakarta, Anies: Hak Warga Negara

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menilai gugatan para LSM kepadanya terkait masalah polusi udara di Jakarta adalah hak warga negara.
AEER Kritik Pendanaan Proyek dari Cina karena Abaikan Masyarakat
Bisnis
Rabu, 24 Apr 2019

AEER Kritik Pendanaan Proyek dari Cina karena Abaikan Masyarakat

Aksi Ekologi dan Emansipasi Rakyat menilai proyek dari Cina mengabaikan warga yang terkena dampak dari proyek.
BRG Klaim Ikut Berkontribusi Kurangi Kebakaran Hutan Selama 3 Tahun
Sosial budaya
Selasa, 29 Jan 2019

BRG Klaim Ikut Berkontribusi Kurangi Kebakaran Hutan Selama 3 Tahun

Badan Restorasi Gambut (BRG) mengklaim telah ikut berkontribusi dalam mengurangi kebakaran hutan dan lahan gambut secara signifikan. 
LBH Masyarakat: Golput Itu Bentuk Protes ke Semua Capres-Cawapres
Politik
Rabu, 23 Jan 2019

LBH Masyarakat: Golput Itu Bentuk Protes ke Semua Capres-Cawapres

Sejumlah LSM menyayangkan bahwa pilihan untuk tidak memberikan hak suara atau golput saat Pemilu 2019 nanti dipandang sebagai suatu hal yang negatif.
Hasil Kajian Soal Pemasok Kayu dan Sinar Mas akan Dikirim ke KPPU
Hukum
Rabu, 30 Mei 2018

Hasil Kajian Soal Pemasok Kayu dan Sinar Mas akan Dikirim ke KPPU

"Itu potensi terkait penetapan harga dan manipulasi laporan keuangan, manipulasi informasi. Nah yang paling tepat itu [mengadu] ke KPPU," ujar Syahrul
Calon Anggota Komnas HAM: Sosok Ormas Radikal Sampai Korupsi
Hukum
Senin, 3 Juli 2017

Calon Anggota Komnas HAM: Sosok Ormas Radikal Sampai Korupsi

Hasil temuan rekam jejak calon komisioner Komnas HAM akan diserahkan kepada Pansel hari ini (3/7/2017).
Ada Tren Global Krisis Kepercayaan Terhadap LSM
Sosial budaya
Selasa, 14 Mar 2017

Ada Tren Global Krisis Kepercayaan Terhadap LSM

Di Indonesia, LSM yang mendominasi adalah LSM lingkungan hidup. Ada faktor "angin lembaga donor" yang sedang fokus ke isu itu.
Kerap Dituduh Antek Asing, Kepercayaan Publik pada LSM Turun
Hard news
Minggu, 12 Mar 2017

Kerap Dituduh Antek Asing, Kepercayaan Publik pada LSM Turun

Survei Edelman Trust Barometer menunjukkan bahwa kepercayaan publik terhadap LSM menduduki peringkat terendah, di bawah pemerintah, swasta dan media massa.
Berbagai Aksi Warnai Peringatan Hari Perempuan Internasional
Selasa, 8 Mar 2016

Berbagai Aksi Warnai Peringatan Hari Perempuan Internasional

Peringatan Hari Perempuan Internasional 8 Maret di berbagai daerah di Indonesia diwarnai berbagai macam aksi, mulai dari unjuk rasa, long march, hingga audiensi dengan pihak berwenang.