Indeks Korea Utara

Megawati Diminta Mendamaikan Korsel dan Korut
Hard news
Senin, 29 Mei 2017

Megawati Diminta Mendamaikan Korsel dan Korut

Presiden Korea Selatan, yang baru dilantik, Moon Jae-in meminta Megawati Soekarno Putri menjembatani reunifikasi Korsel dan Korea Utara. Permintaan pemimpin Korsel ke Megawati ini bukan yang pertama.
Korea Utara Tembakkan Rudal Balistik ke Perairan Jepang
Hard news
Senin, 29 Mei 2017

Korea Utara Tembakkan Rudal Balistik ke Perairan Jepang

Korea Utara menembakkan rudal balistik berjangkauan pendek yang mendarat di wilayah perairan Jepang, menurut militer Korea Selatan, Senin (29/5/2017).
Korut akan Produksi Senjata Anti-Pesawat Baru Secara Massal
Hard news
Minggu, 28 Mei 2017

Korut akan Produksi Senjata Anti-Pesawat Baru Secara Massal

Kim Jong-un memimpin pengujian senjata baru anti-pesawat udara, memerintahkan produksinya secara besar-besaran, juga penempatannya di seluruh negeri.
Korut Diduga Dalangi Serangan Siber WannaCry lewat Lazarus
Hard news
Selasa, 23 Mei 2017

Korut Diduga Dalangi Serangan Siber WannaCry lewat Lazarus

Para peneliti Symantec mengaku telah menemukan berbagai sandi yang digunakan baik pada aktivitas kelompok terkait Korea Utara itu sebelumnya maupun dengan versi terbaru WannaCry.
Korea Utara dan Tuduhan Serangan Ransomware WannaCry
Mild report
Rabu, 17 Mei 2017

Korea Utara dan Tuduhan Serangan Ransomware WannaCry

Korea Utara (Korut) diduga sebagai dalang aksi serangan siber WannaCry. Negeri tersebut sering dituduh di balik banyak aksi serangan siber.
Korea Utara Diduga Dibalik Serangan Ransomware WannaCry
Hard news
Selasa, 16 Mei 2017

Korea Utara Diduga Dibalik Serangan Ransomware WannaCry

Dua perusahaan keamanan komputer menduga ada kaitan antara Ransomware WannaCry dengan para hacker dari Korea Utara.
Korut Klaim Ciptakan Kemampuan Nuklir Berdaya Ledak Tinggi
Hard news
Selasa, 16 Mei 2017

Korut Klaim Ciptakan Kemampuan Nuklir Berdaya Ledak Tinggi

Korea Utara diyakini sedang mengembangkan sebuah peluru kendali balistik antarbenua yang mampu membawa hulu ledak nuklir mencapai daratan Amerika Serikat.
AS akan Hentikan Akses Finansial Korut Pasca-Tembakan Rudal
Hard news
Minggu, 14 Mei 2017

AS akan Hentikan Akses Finansial Korut Pasca-Tembakan Rudal

Kementerian Keuangan AS tengah mempertimbangkan semua hal, termasuk program dari kantor TFI dan OFAC untuk menghentikan akses finansial Korea Utara.
Tembakan Rudal Korea Utara Mendarat di Laut Jepang
Hard news
Minggu, 14 Mei 2017

Tembakan Rudal Korea Utara Mendarat di Laut Jepang

Kepala Sekretaris Kabinet Jepang Yoshihide Suga menyatakan bahwa peluru kendali itu terbang selama 30 menit untuk mendarat di Laut Jepang.
Kemenangan Moon Jae-in Peluang Bagi Perdamaian Korsel-Korut
Hard news
Sabtu, 13 Mei 2017

Kemenangan Moon Jae-in Peluang Bagi Perdamaian Korsel-Korut

Moon Jae-in membawa harapan baru bagi perdamaian Korea. Presiden terpilih Korea Selatan ini diduga akan bisa memperbaiki hubungan dengan Korea Utara yang memburuk dalam satu dekade belakangan.
Presiden Moon Tarik Buku Sejarah Korsel Berideologi Usang
Hard news
Jumat, 12 Mei 2017

Presiden Moon Tarik Buku Sejarah Korsel Berideologi Usang

Pemerintahan Presiden baru Moon Jae-in akan menarik buku sejarah Korea Selatan dari pendahulunya yang dianggap berideologi usang.
Cina dan Korea Selatan Sepakat Denuklirisasi Korea Utara
Hard news
Jumat, 12 Mei 2017

Cina dan Korea Selatan Sepakat Denuklirisasi Korea Utara

Presiden China Xi Jinping dan Presiden baru Korea Selatan Moon Jae-in pada Kamis (11/5/2017) sepakat bahwa denuklirisasi Korea Utara adalah "tujuan bersama".
AS Undang Korsel Bangun Strategi Hadapi Korut
Hard news
Kamis, 11 Mei 2017

AS Undang Korsel Bangun Strategi Hadapi Korut

Amerika Serikat mengundang Korea Selatan untuk membangun strategi dalam menghadapi Korea Utara.
Presiden Korsel Moon Jae-in Bersedia Kunjungi Korut
Hard news
Rabu, 10 Mei 2017

Presiden Korsel Moon Jae-in Bersedia Kunjungi Korut

Presiden Moon Jae-in mendukung kerja sama dengan Pyongyang dan mengatakan dia akan mengupayakan perdamaian.
Jerman Perberat Sanksi Ekonomi untuk Korea Utara
Hard news
Rabu, 10 Mei 2017

Jerman Perberat Sanksi Ekonomi untuk Korea Utara

Jerman akan menghambat sumber keuangan Korea Utara untuk program nuklir dengan cara memperberat sanksi ekonomi.
Melindungi Korea Selatan Dengan THAAD
Mild report
Kamis, 4 Mei 2017

Melindungi Korea Selatan Dengan THAAD

Korea Selatan baru saja mengaktifkan sistem pertahanan serangan rudal untuk mengantisipasi memanasnya situasi hubungan antara Korea Utara, Amerika Serikat, dan Korea Selatan.
Donald Trump Sampaikan Ingin Ketemu Pemimpin Korea Utara
Hard news
Selasa, 2 Mei 2017

Donald Trump Sampaikan Ingin Ketemu Pemimpin Korea Utara

Donald Trump membuat pernyataan mengejutkan dengan menyatakan ingin bertemu dengan pemimpin Korea Utara Kim Jong Un.
Indonesia Serukan Pesan Perdamaian di Semenanjung Korea
Hard news
Sabtu, 29 Apr 2017

Indonesia Serukan Pesan Perdamaian di Semenanjung Korea

Indonesia menyerukan stabilitas dan perdamaian di Semenanjung Korea terkait dengan ketegangan yang terjadi di kawasan itu dalam beberapa waktu terakhir.
Korea Utara Kembali Gagal Uji Coba Rudalnya
Hard news
Sabtu, 29 Apr 2017

Korea Utara Kembali Gagal Uji Coba Rudalnya

Uji coba peluncuran peluru kendali balistik Korea Utara kembali gagal. Kegagalan ini tentu bagi AS kabar positif.
Korea Terima Pakar HAM PBB untuk Pertama Kali
Hard news
Kamis, 27 Apr 2017

Korea Terima Pakar HAM PBB untuk Pertama Kali

Korea Utara meratifikasi konvensi internasional tentang hak-hak orang difabel. Pakar HAM PBB akan mempelajari tantangan dan peluang yang dihadapi pemerintah dalam menerapkan pakta itu.