Indeks Komnas Ham

Komnas HAM Tantang Jokowi Buktikan Tidak Punya Beban Masa Lalu
Politik
Jumat, 10 Mei 2019

Komnas HAM Tantang Jokowi Buktikan Tidak Punya Beban Masa Lalu

Menurut Anam, kasus HAM yang perlu diselesaikan adalah kasus hak asasi manusia di Aceh dan Papua.
Komnas HAM Terjunkan Tim Pemantau untuk Usut Ratusan KPPS Meninggal
Politik
Kamis, 9 Mei 2019

Komnas HAM Terjunkan Tim Pemantau untuk Usut Ratusan KPPS Meninggal

Direncanakan Tim Pemantau Pemilu Komnas HAM akan turun ke Jawa Barat dan Jawa Tengah untuk mencari sampel kasus.
Ratusan KPPS Wafat, KMN Desak Komnas HAM Bentuk Tim Pencari Fakta
Hukum
Kamis, 9 Mei 2019

Ratusan KPPS Wafat, KMN Desak Komnas HAM Bentuk Tim Pencari Fakta

KMN mendesak Komnas HAM membentuk TGPF lantaran selama ini kematian ratusan petugas pemilu tersebut belum mendapatkan hasil diagnosis yang jelas.
Komnas HAM Minta Pelaku Pemukulan Napi Tak Hanya Dihukum Disiplin
Hukum
Jumat, 3 Mei 2019

Komnas HAM Minta Pelaku Pemukulan Napi Tak Hanya Dihukum Disiplin

Komnas HAM beranggapan, perlakuan terhadap narapidana yang dilakukan petugas lapas telah melanggar aturan. Karenanya Dirjen PAS tidak bisa sekadar menjatuhkan sanksi kedisiplinan dalam kasus tersebut.
Komnas HAM Imbau Masyarakat Jaga Kedamaian Setelah Pilpres
Politik
Kamis, 18 Apr 2019

Komnas HAM Imbau Masyarakat Jaga Kedamaian Setelah Pilpres

Ketua Komnas HAM, Ahmad Taufan Damanik, menitipkan pesan, siapapun yang nanti akan memenangkan Pemilu 2019 agar tetap memperjuangkan penuntasan masalah-masalah HAM.
Komnas HAM: Pemilih di Rumah Sakit Belum Semua Terfasilitasi
Politik
Kamis, 18 Apr 2019

Komnas HAM: Pemilih di Rumah Sakit Belum Semua Terfasilitasi

Pemilih di rumah sakit belum semua terfasilitasi. Kemudian, warga binaan pemasyarakatan juga belum ada yang punya KTP.
Jelang Pencoblosan, Komnas HAM & Lembaga Sipil Serukan Pemilu Damai
Politik
Jumat, 12 Apr 2019

Jelang Pencoblosan, Komnas HAM & Lembaga Sipil Serukan Pemilu Damai

Hari pencoblosan 5 hari lagi yakni Rabu (17/4/2019). Komnas HAM bersama sejumlah lembaga sipil mendukung Pemilu 2019 berlangsung damai.
Komnas HAM Bakal Panggil 10 Saksi Pelanggaran HAM Berat Paniai
Hukum
Jumat, 5 Apr 2019

Komnas HAM Bakal Panggil 10 Saksi Pelanggaran HAM Berat Paniai

Komas Ham bakal menanggil saksi Peristiwa Paniai Papua melibatkan pemegang kebijakan soal keamanan Papua berdasar struktur komando. 
Komnas HAM Mulai Selidiki Dugaan Pelanggaran HAM Berat Paniai Papua
Hukum
Jumat, 5 Apr 2019

Komnas HAM Mulai Selidiki Dugaan Pelanggaran HAM Berat Paniai Papua

Penyelidikan dugaan pelanggaran HAM berat di Paniai, Papua berlangsung Mei-Juli 2019 oleh komisi ad hoc Komnas HAM yang telah dibentuk.
Komnas HAM Temukan 31.184 Warga Binaan & Tahanan Belum Masuk DPT
Politik
Kamis, 4 Apr 2019

Komnas HAM Temukan 31.184 Warga Binaan & Tahanan Belum Masuk DPT

Selain warga binaan dan tahanan, berdasar temuan Komnas HAM pasien rumah sakit juga menjadi ancaman yang akan kehilangan hak pilihnya.
Komnas HAM: Hak Pilih Tak Boleh Terhambat Masalah Administratif
Politik
Kamis, 4 Apr 2019

Komnas HAM: Hak Pilih Tak Boleh Terhambat Masalah Administratif

Amiruddin mengingatkan negara harus menjamin hak pilih seseorang bisa terpenuhi dan tak terhalang hanya karena ada hambatan dalam proses administratif.
Indonesia Bisa Berperan Besar Tangani Masalah HAM Internasional
Hukum
Senin, 1 Apr 2019

Indonesia Bisa Berperan Besar Tangani Masalah HAM Internasional

Komnas HAM menilai posisi Indonesia di dunia internasional dalam debat tak tegas. Misalnya, dalam kasus Rohingnya dan Palestina. Serta perlindungan WNI di Arab Saudi dan Hongkong.
Komnas HAM Sayangkan Capres Tak Bahas Masalah Keamanan Saat Debat
Sosial budaya
Senin, 1 Apr 2019

Komnas HAM Sayangkan Capres Tak Bahas Masalah Keamanan Saat Debat

"Kita tidak mau memperdebatkan soal gagasan, silahkan saja publik. Tetapi soal keamanan tidak banyak diungkap," kata Ketua Komnas HAM.
Komnas HAM Nilai Debat Ke-4 Abai Bahas Isu HAM dalam Pemerintahan
Hukum
Senin, 1 Apr 2019

Komnas HAM Nilai Debat Ke-4 Abai Bahas Isu HAM dalam Pemerintahan

Komnas HAM menilai isu HAM dalam pemerintahan tak dibahas dalam dua capres dalam debat ke-4.
Komnas HAM: Memaksa ASN Pilih Capres Melanggar Aturan Internasional
Hukum
Senin, 1 Apr 2019

Komnas HAM: Memaksa ASN Pilih Capres Melanggar Aturan Internasional

Komnas HAM menilai aparat sipil harus bersikap netral dalam pemilu. Selain itu, bila ada pemaksaan memilih satu paslon tertentu melanggar aturan internasional.
WNI Hilang di Malaysia, Pemerintah Diminta Segera Berdiplomasi
Sosial budaya
Jumat, 29 Mar 2019

WNI Hilang di Malaysia, Pemerintah Diminta Segera Berdiplomasi

Kasus menghilangnya WNI atas nama Ruth Rudangta Sitepu di Malaysia dinilai harusnya tak memakan waktu jika pemerintah Indonesia sigap berdiplomasi dengan pihak Negeri Jiran.
Tanggapi Wiranto, Natalius Pigai: Apa Dasar Golput Dipidana UU ITE?
Politik
Rabu, 27 Mar 2019

Tanggapi Wiranto, Natalius Pigai: Apa Dasar Golput Dipidana UU ITE?

Pigai mendesak Presiden Jokowi segera mencopot Wiranto sebagai Menkopolhukam sebelum Pemilu 17 April mendatang.
Komnas HAM Siap Bantu Penanganan Kasus WNI Hilang di Malaysia
Sosial budaya
Rabu, 27 Mar 2019

Komnas HAM Siap Bantu Penanganan Kasus WNI Hilang di Malaysia

Komnas HAM mengaku belum menerima pengaduan terkait hilangnya WNI Ruth Rudangta Sitepu di Malaysia pada pertengahan 2017 lalu.
Komnas Ham Sebut TNI-Polri Bisa Diberi Jabatan Sipil Tertentu
Sosial budaya
Rabu, 20 Mar 2019

Komnas Ham Sebut TNI-Polri Bisa Diberi Jabatan Sipil Tertentu

"TNI maupun Polri bisa saja diberi jabatan. Misalnya di BNN, SAR, BNPT dan sebagainya, karena posisi tersebut penting bagi TNI yang punya pengalaman terkait itu."
Komnas HAM Kritik Debat Cawapres Tak Serius Bahas Ketenagakerjaan
Politik
Senin, 18 Mar 2019

Komnas HAM Kritik Debat Cawapres Tak Serius Bahas Ketenagakerjaan

Menurut Komnas HAM, TKI di luar negeri saat ini kurang mendapat perlindungan, terutama yang menjadi pembantu rumah tangga.