Indeks Kekerasan Polisi

Kekerasan Polisi Marak, DPR Tanya Peran Binmas & Sabhara ke Kapolri
Hard news
Kamis, 30 Jan 2020

Kekerasan Polisi Marak, DPR Tanya Peran Binmas & Sabhara ke Kapolri

Desmond menilai peran Direktorat Binmas dan Direktorat Sabhara agak kurang di tengah banyaknya kekerasan aparat kepolisian ke masyarakat sipil.
Lima Polisi Dikenai Sanksi Terkait Kekerasan di Tamansari Bandung
Hard news
Kamis, 26 Des 2019

Lima Polisi Dikenai Sanksi Terkait Kekerasan di Tamansari Bandung

Kelimanya diberi sanksi berupa penempatan di tempat khusus selama 21 hari dan penundaan kenaikan pangkat.
62 Polisi Diperiksa Terkait Kekerasan di Tamansari Bandung
Hard news
Selasa, 17 Des 2019

62 Polisi Diperiksa Terkait Kekerasan di Tamansari Bandung

Puluhan polisi diperiksa Divisi Propam Polda Jabar terkait kekerasan saat penggusuran di Tamansari, Bandung.
Kekerasan Aparat di Tamansari, Desmond: Kapolda Jabar Berengsek
Hard news
Jumat, 13 Des 2019

Kekerasan Aparat di Tamansari, Desmond: Kapolda Jabar Berengsek

Wakil Ketua Komisi III DPR Desmond J Mahesa menuntut Kapolda Jabar Irjen Pol Rudy Sufahriadi dicopot dari jabatannya.
Polisi yang Terlibat Kasus Kematian Mahasiswa Demo Tak Dipidana
Hard news
Jumat, 1 Nov 2019

Polisi yang Terlibat Kasus Kematian Mahasiswa Demo Tak Dipidana

Amnesty International dan Kontras mengkritik Polri terkait tidak ada sanksi pidana bagi terduga pelaku anggota Polri yang terlibat kematian mahasiswa yang berdemo September lalu.
Korban Demo Akbar Alamsyah Dimakamkan di Kebayoran Lama
Hard news
Jumat, 11 Okt 2019

Korban Demo Akbar Alamsyah Dimakamkan di Kebayoran Lama

Korban demonstrasi di Gedung DPR, Akbar Alamsyah dimakamkan pada Jumat (11/10/2019).
Efek Kekerasan Aparat terhadap Demonstran Usia Anak: Fisik & Psikis
Current issue
Rabu, 9 Okt 2019

Efek Kekerasan Aparat terhadap Demonstran Usia Anak: Fisik & Psikis

KPAI menuding, Polri tak memiliki SOP untuk menghadapi demonstran usia anak.
Ada 390 Aduan Kekerasan Oleh Aparat Dalam Aksi Reformasi Dikorupsi
Hard news
Jumat, 4 Okt 2019

Ada 390 Aduan Kekerasan Oleh Aparat Dalam Aksi Reformasi Dikorupsi

KintraS menyebut ada 390 aduan soal kekerasan aparat dalam aksi Reformasi Dikorupsi.
Kesaksian Demonstran yang Dianiaya di Polda Metro Jaya:
Current issue
Jumat, 4 Okt 2019

Kesaksian Demonstran yang Dianiaya di Polda Metro Jaya: "Gue Habis"

Polisi mengatakan mereka memeriksa demonstran secara proporsional dan profesional. Tapi menurut tiga orang yang sempat ditangkap, mereka digebuki habis-habisan.
Ketegangan Serangan Gas Air Mata di Atma Jaya
Mild report
Rabu, 2 Okt 2019

Ketegangan Serangan Gas Air Mata di Atma Jaya

Meski jumlah massa aksi 30 September tak sebanyak massa aksi 24 September, tapi polisi jauh lebih represif. Posko medis bahkan diserang.
4 Jurnalis Diintimidasi Polisi Saat Liput Demo Buruh di Depan DPR
Hukum
Jumat, 16 Agt 2019

4 Jurnalis Diintimidasi Polisi Saat Liput Demo Buruh di Depan DPR

Polisi mengancam para jurnalis itu untuk menghapus video atau foto mereka. Jika tidak, jurnalis itu akan ditangkap.
KontraS Desak Usut Polisi yang Diduga Siksa Anak pada 22 Mei
Hard news
Selasa, 23 Juli 2019

KontraS Desak Usut Polisi yang Diduga Siksa Anak pada 22 Mei

Hasil pemeriksaan KPAI dan Ikatan Dokter Anak Indonesia adalah ada anak-anak yang diduga kuat mengalami kekerasan oleh polisi saat kerusuhan 21-22 Mei 2019.
Lokataru Minta Jokowi Perhatikan 3 Masalah Kinerja Polri Era Tito
Hard news
Senin, 1 Juli 2019

Lokataru Minta Jokowi Perhatikan 3 Masalah Kinerja Polri Era Tito

Lokataru meminta Presiden Jokowi memberikan perhatian terhadap masalah kinerja Polri yang terkait dengan penegakan hukum, menjamin kebebasan sipil dan kekerasan terhadap warga. 
KontraS Sebut Diskresi Kepolisian Masih Sering Disalahgunakan
Hard news
Senin, 1 Juli 2019

KontraS Sebut Diskresi Kepolisian Masih Sering Disalahgunakan

KontraS menilai kewenangan diskresi masih sering disalahgunakan oleh aparat kepolisian.
Komnas HAM Butuh Keterangan Perekam Aksi Kekerasan Polisi di 22 Mei
Hard news
Senin, 24 Jun 2019

Komnas HAM Butuh Keterangan Perekam Aksi Kekerasan Polisi di 22 Mei

Komnas HAM menunggu keterangan dari perekam video penganiayaan warga sipil oleh polisi saat kerusuhan 21-22 Mei 2019. 
KontraS Laporkan Kekerasan Polisi terkait Aksi 22 Mei ke Komnas HAM
Hard news
Senin, 24 Jun 2019

KontraS Laporkan Kekerasan Polisi terkait Aksi 22 Mei ke Komnas HAM

Kontras bersama LBH Jakarta dan LBH Pers melaporkan kasus dugaan penganiayaan terhadap orang yang ditangkap polisi saat aksi 21-22 Mei kepada Komnas HAM.
Kapolresta akan Proses Kekerasan Polisi ke Jurnalis Saat May Day
Hard news
Rabu, 1 Mei 2019

Kapolresta akan Proses Kekerasan Polisi ke Jurnalis Saat May Day

Polrestabes Bandung bertanggung jawab untuk biaya pengobatan jurnalis yang dipukul polisi saat Hari Buruh atau May Day di Bandung. 
AJI Kecam Kekerasan Polisi Terhadap Dua Jurnalis Foto di Bandung
Hard news
Rabu, 1 Mei 2019

AJI Kecam Kekerasan Polisi Terhadap Dua Jurnalis Foto di Bandung

Polisi merampas kamera yang dipegang Rezza sambil menginjak lutut dan tulang kering kaki kanannya berkali-kali.
LBH Pers Sebut Polisi Sebagai Pelaku Kekerasan Jurnalis Terbanyak
Hard news
Kamis, 17 Jan 2019

LBH Pers Sebut Polisi Sebagai Pelaku Kekerasan Jurnalis Terbanyak

LBH Pers menyebutkan ada 71 kekerasan pers yang terjadi sepanjang tahun 2018. Polisi merupakan pelaku terbanyak kekerasan terhadap para jurnalis.
Polri Harus Ganti Rugi & Pidanakan Anggota yang Tembak Agustinus
Current issue
Selasa, 23 Okt 2018

Polri Harus Ganti Rugi & Pidanakan Anggota yang Tembak Agustinus

5 anggota polisi yang diduga aniaya Agustinus sudah jalani sidang disiplin dan etik. Hasilnya, mereka dikenai sanksi teguran tertulis.