Indeks Kasus Intoleransi

Kasus Pengkafiran Banser NU: Bukti Payahnya Kerukunan Beragama DKI
Current issue
Jumat, 13 Des 2019

Kasus Pengkafiran Banser NU: Bukti Payahnya Kerukunan Beragama DKI

Survei Kemenag menunjukkan indeks kerukunan beragama di DKI berada di bawah rata-rata nasional. Kasus persekusi terhadap personel Banser NU seolah membuktikan temuan itu.
Portal Aduan ASN Catat 77 Kasus, Paling Banyak Soal Intoleransi
Hard news
Selasa, 26 Nov 2019

Portal Aduan ASN Catat 77 Kasus, Paling Banyak Soal Intoleransi

Portal untuk mengadukan Aparatur Sipil Negara (ASN), aduanasn.id yang diluncurkan dua pekan lalu, saat ini tercatat telah menerima 77 aduan.
Intoleransi di Yogyakarta Meningkat 5 Tahun Terakhir, Kata Setara
Hard news
Senin, 25 Nov 2019

Intoleransi di Yogyakarta Meningkat 5 Tahun Terakhir, Kata Setara

Yogyakarta tadinya kota toleran, tapi berubah sejak lima tahun terakhir, kata Setara.
Jogja Marak Intoleransi, Romo Magnis: Jokowi Tak Boleh Diam
Hard news
Rabu, 20 Nov 2019

Jogja Marak Intoleransi, Romo Magnis: Jokowi Tak Boleh Diam

Kasus intoleransi yang marak di Yogyakarta tak boleh lagi dianggap remeh. Gubernur DIY, Sultan Hamengku Buwono X diminta untuk tak lagi membiarkan ada intoleransi.
Kronologi Penghentian Upacara Doa di Bantul versi Kapolsek
Hard news
Kamis, 14 Nov 2019

Kronologi Penghentian Upacara Doa di Bantul versi Kapolsek

Kronologi penghentian upacara doa Paguyuban Padma Buwana di Rumah Utiek Suprapti versi Kapolsek Pajangan.
Upacara Doa di Bantul Dihentikan, Utiek Suprapti: 'Saya Hindu'
Current issue
Kamis, 14 Nov 2019

Upacara Doa di Bantul Dihentikan, Utiek Suprapti: 'Saya Hindu'

Upacara keagamaan di rumah warga di Bantul dihentikan warga di tengah prosesi karena dituding "menyimpang".
Ulah FPI di Bangka sebab Pemerintah Tak Serius Tangkal Intoleransi
Current issue
Sabtu, 9 Nov 2019

Ulah FPI di Bangka sebab Pemerintah Tak Serius Tangkal Intoleransi

FPI menolak sebuah acara hanya karena yang memberikan pidato adalah bupati non-Islam.
Gereja yang Ditolak Warga di Bantul Punya Izin Mendirikan Bangunan
Hard news
Selasa, 9 Juli 2019

Gereja yang Ditolak Warga di Bantul Punya Izin Mendirikan Bangunan

Pendeta Tigor Yunus Sitorus mengatakan gereja yang ditolak warga itu memiliki Izin Mendirikan Bangunan (IMB).
Warga Kampung Gunung Bulu Bantul Yogya Tolak Pendirian Gereja
Hard news
Selasa, 9 Juli 2019

Warga Kampung Gunung Bulu Bantul Yogya Tolak Pendirian Gereja

Warga RT 34 Kampung Gunung Bulu, Dusun Bandut Lor, Desa Argorejo, Kecamatan Sedayu, Bantul, Yogyakarta menolak berdirinya gereja yang semula diperuntukkan sebagai rumah tinggal atau rumah pribadi.
Milenial Lintas Rumah Ibadah: Perpecahan Akibat Kepentingan Elite
Hard news
Sabtu, 1 Jun 2019

Milenial Lintas Rumah Ibadah: Perpecahan Akibat Kepentingan Elite

Perpecahan itu timbul sebagai akibat dari kepentingan elite untuk mengejar kekuasaan, tetapi malah mengorbankan masyarakat.
Kemendikbud Akui Intoleransi dan Radikalisme Masih Ada di Sekolah
Hard news
Kamis, 2 Mei 2019

Kemendikbud Akui Intoleransi dan Radikalisme Masih Ada di Sekolah

Mendikbud Muhadjir Effendy mengakui, sikap atau pola pikir intoleransi serta radikalisme masih terjadi di linkungan sekolah, baik tingkat bawah hingga tingkat atas.
Perumahan Khusus Muslim dan Ancaman Toleransi di Yogyakarta
Mild report
Sabtu, 13 Apr 2019

Perumahan Khusus Muslim dan Ancaman Toleransi di Yogyakarta

Tak sulit mencari perumahan maupun indekos khusus muslim di Yogyakarta.
Sejarah GPK: Lahir di Era Soeharto, Mapan di Yogyakarta
Mild report
Sabtu, 13 Apr 2019

Sejarah GPK: Lahir di Era Soeharto, Mapan di Yogyakarta

Gerakan Pemuda Ka'bah, ormas pemuda underbouw PPP, termasuk kelompok berpengaruh di Yogyakarta.
Bersih-Bersih Makam: Bentuk Toleransi Usai Perusakan Salib di Yogya
Mild report
Jumat, 12 Apr 2019

Bersih-Bersih Makam: Bentuk Toleransi Usai Perusakan Salib di Yogya

Warga merespons perusakan salib di salah satu kompleks makam Kristen di Yogya dengan aksi bersih-bersih makam.
Yogya Istimewa: Menyangkal Kekerasan dan Diskriminasi di DIY
Politik
Jumat, 12 Apr 2019

Yogya Istimewa: Menyangkal Kekerasan dan Diskriminasi di DIY

Ada penyangkalan terhadap peristiwa kekerasan berbasis identitas di Yogyakarta.
Sejarah Kekerasan Bermotif Non-Agama di Yogyakarta
Current issue
Selasa, 9 Apr 2019

Sejarah Kekerasan Bermotif Non-Agama di Yogyakarta

Sejarah mencatat, aksi kekerasan, termasuk yang bermotif politik dan ideologi, lebih sering terjadi di Yogyakarta.
Sejarah Vigilante Berlatar Agama di Yogyakarta Pasca-Orde Baru
Current issue
Senin, 8 Apr 2019

Sejarah Vigilante Berlatar Agama di Yogyakarta Pasca-Orde Baru

Sejarah kasus vigilante yang mengatasnamakan agama di Yogyakarta bermunculan setelah era Reformasi 1998.
ICJR Menyesalkan Sikap MA yang Tolak Kasasi Meiliana
Hard news
Senin, 8 Apr 2019

ICJR Menyesalkan Sikap MA yang Tolak Kasasi Meiliana

Meiliana dijerat dengan pasal penodaan agama karena mengeluhkan volume pengeras suara masjid kepada tetangganya. 
Soepriyati, Istri Pahlawan Revolusi Sugijono yang Makamnya Dirusak
Mild report
Senin, 8 Apr 2019

Soepriyati, Istri Pahlawan Revolusi Sugijono yang Makamnya Dirusak

Soepriyati yang nisan makamnya dibakar itu adalah seorang bidan dan istri Pahlawan Revolusi Kolonel Sugijono.
Polisi Duga Pelaku Perusakan Nisan Makam Bethesda Orang Gelandangan
Hard news
Sabtu, 6 Apr 2019

Polisi Duga Pelaku Perusakan Nisan Makam Bethesda Orang Gelandangan

Polisi menduga pelaku perusakan nisan salib di kompleks pemakaman Bethesda adalah orang stres.