Indeks Kapal Perang

Sindikat Penjarah Bangkai Kapal Perang Dunia II
Bisnis
Senin, 22 Jan 2018

Sindikat Penjarah Bangkai Kapal Perang Dunia II

Sejumlah bangkai kapal PD II raib di Laut Jawa. Kemana bangkai kapal itu? Siapa saja yang mengambil?
Torpedo Menenggelamkan Ribuan Tawanan Perang Kapal Junyo Maru
Mild report
Minggu, 21 Jan 2018

Torpedo Menenggelamkan Ribuan Tawanan Perang Kapal Junyo Maru

Junyo Maru adalah kapal yang dibuat negara persemakmuran Inggris, tapi harus jadi korban torpedo Inggris pada Perang Dunia II.
Diserang Kapal Selam Musuh, Ashigara Karam di Laut Bangka
Mild report
Minggu, 21 Jan 2018

Diserang Kapal Selam Musuh, Ashigara Karam di Laut Bangka

Ashigara adalah kapal besar Angkatan Laut Jepang yang ditenggelamkan kapal selam Sekutu jelang Perang Pasifik berakhir.
Menjarah Bangkai Kapal Perang
Jumat, 19 Jan 2018

Menjarah Bangkai Kapal Perang

Siapkah Indonesia menerima
amuk negara asing
akibat keteledoran ini?
Dugaan Kuburan prajurit dari Kapal Perang Di Laut Jawa
Rabu, 17 Jan 2018

Dugaan Kuburan prajurit dari Kapal Perang Di Laut Jawa

Melenyapkan bangkai kapal perang,
termasuk kerangka di dalamnya,
telah menghancurkan memori kolektif bangsa.
TNI AL Tambah Armada Cari Pelaut USS John McCain yang Hilang
Hard news
Selasa, 22 Agt 2017

TNI AL Tambah Armada Cari Pelaut USS John McCain yang Hilang

Penambahan dua kapal perang dan satu pesawat terbang TNI AL disebabkan pencarian terhadap para korban hilang kapal USS John McCain diperluas.
TNI Bantu Evakuasi Tabrakan Kapal Perang AS dan Kapal Tangki
Hard news
Senin, 21 Agt 2017

TNI Bantu Evakuasi Tabrakan Kapal Perang AS dan Kapal Tangki

Menlu Retno Marsudi menyatakan, Indonesia telah mengirim bantuan untuk membantu pencarian korban hilang tabrakan kapal perang AS dan kapal tangki pengangkut minyak yang berbendera Liberia.
Kapal Perang AS dan Kapal Tangki Tabrakan, 10 Pelaut Hilang
Hard news
Senin, 21 Agt 2017

Kapal Perang AS dan Kapal Tangki Tabrakan, 10 Pelaut Hilang

Kapal perang rudal USS John S McCain sedang berlayar ke timur Singapura dan bersiap untuk berhenti di pelabuhan saat tabrakan dengan kapal berbendera Liberia tersebut terjadi.
TNI AL Teken Kontrak Pengadaan Rp2,2 Triliun
Hard news
Rabu, 11 Jan 2017

TNI AL Teken Kontrak Pengadaan Rp2,2 Triliun

Markas Besar Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI AL) meneken 215 kontrak pengadaan barang dan jasa pada senilai Rp2,2 triliun
Indonesia Diminta Selidiki Hilangnya Kapal Perang Eks PD II
Hard news
Minggu, 20 Nov 2016

Indonesia Diminta Selidiki Hilangnya Kapal Perang Eks PD II

Pemerintah Belanda berharap agar Indonesia membantu memecahkan misteri hilangnta puing sejumlah kapal perang Sekutu saat Perang Dunia II.
Produksi Kapal Perang PT PAL
Selasa, 8 Nov 2016

Produksi Kapal Perang PT PAL

Kapal PKR-2 tersebut merupakan kapal canggih kelas frigate yang dikerjakan bersama antara PT PAL dengan Damen Schelde Naval Shipbuilding Belanda untuk Kementerian Pertahanan dan ditargetkan selesai pengerjaannya pada Oktober 2017.
Kapal Perang Rusia di Teluk Jakarta
Rabu, 2 Nov 2016

Kapal Perang Rusia di Teluk Jakarta

Kedatangan kapal perang berjenis Destroyer tersebut selain menghadiri Indo Defence 2016 juga akan melakukan latihan PASSEX/COMMEX antara TNI AL dan AL Rusia di perairan Teluk Jakarta.
Satgas KJK & INR 2016 Tiba di Sydney
Selasa, 1 Nov 2016

Satgas KJK & INR 2016 Tiba di Sydney

Kegiatan tersebut merupakan salah satu bagian dari latihan praktek (lattek) pelayaran Kartika Jala Krida, latihan bersama Asean Defence Ministry Meeting Plus FTX on Maritime Security Mahi Tangaroa dan International Naval Review 2016 singgah di Sydney hingga 4 Nopember mendatang.
Kapal Perang Australia Tiba Di Makassar
Rabu, 26 Okt 2016

Kapal Perang Australia Tiba Di Makassar

Kapal perang milik Australia HMAS Yarra-M 87 bersandar di Dermaga Hatta Pelabuhan Soekarno-Hatta, Makassar, Sulawesi Selatan,
PT PAL Luncurkan Kapal Perang
Kamis, 29 Sept 2016

PT PAL Luncurkan Kapal Perang

PT PAL Indonesia meluncurkan dua kapal perang yakni jenis "Strategic Sealift Vessel (SSV)" Davao Del Sur-602 yang akan diekspor kedua ke Filipina dan kapal perang kelas fregate jenis Perusak Kawal Rudal (PKR) yang diberi nama KRI I Gusti Ngurah Rai-332 pesanan Kemhan RI. 
Militer Amerika Mencengkeram Dunia
Indepth
Rabu, 13 Juli 2016

Militer Amerika Mencengkeram Dunia

Tak ada negara dengan personel dan pangkalan militer terbanyak dan tersebar di seluruh penjuru dunia, selain Amerika Serikat. Mereka bahkan memiliki belasan kapal induk yang bisa bermarkas di perairan mana saja.
Ini Kecanggihan Kapal Perang Indonesia Yang Dipuji Filipina
Jumat, 13 Mei 2016

Ini Kecanggihan Kapal Perang Indonesia Yang Dipuji Filipina

Kecanggihan kapal perang BRP Tarlac buatan Indonesia mendapat pujian dari Manila. Hal itu karena ketika melakukan manuver dengan memaksimalkan kecepatan yang dimiliki kapal hingga mencapai 16,2 knot dan terbukti tetap stabil dan tidak ada goncangan. Selain itu, kapal perang tersebut memiliki dua kapal pendukung atau "landing craft utility" (LCU) ke dalam bagian belakang kapal. Kapal tersebut juga memiliki alat pemadam kebakaran yang berfungsi ketika terjadi kebakaran.
Satu Negara Timur Tengah Mau Pesan Kapal PT PAL
Selasa, 5 Apr 2016

Satu Negara Timur Tengah Mau Pesan Kapal PT PAL

Direktur Utama PT PAL Indonesia (Persero) M Firmansyah Arifin mengatakan salah satu negara di wilayah Timur Tengah tertarik memesan 4 kapal perang buatan PT PAL. Firmansyah mengatakan saat ini pihaknya tengah melakukan proses negosiasi, namun dirinya tak mau mengungkap negara yang dimaksud.