Indeks Islam Nusantara

Tasawuf di Indonesia dari Masa ke Masa
Mild report
Selasa, 11 Apr 2023

Tasawuf di Indonesia dari Masa ke Masa

Alawiyyin dan Wali Songo berperan penting dalam perkembangan tasawuf di Indonesia. Sampai kiwari ajarannya masih tetap relevan.
Teori Sejarah Masuknya Islam dari Mekah dan Tokoh Pendukungnya
Pendidikan
Rabu, 10 Nov 2021

Teori Sejarah Masuknya Islam dari Mekah dan Tokoh Pendukungnya

Teori Mekkah menyatakan bahwa Islam di nusantara sangat mirip dengan ajaran islam di Mekkah dan Mesir.
Melestarikan Tradisi Islam di Nusantara dan Daftar Tradisinya
Pendidikan
Rabu, 9 Jun 2021

Melestarikan Tradisi Islam di Nusantara dan Daftar Tradisinya

Tradisi Islam Nusantara, serta daftar tradisi dan budaya Islam di Indonesia.
Makna Halalbihalal dan Sejarah Tradisi Lebaran Islam Nusantara
Sosial budaya
Senin, 10 Mei 2021

Makna Halalbihalal dan Sejarah Tradisi Lebaran Islam Nusantara

Halalbihalal bermula dari tradisi kreasi Islam tanah air, otentik, dan sejarahnya hanya ada di Nusantara.
Abed al-Jabiri: Dialektika Nalar Arab hingga Kritik Islam Nusantara
Mild report
Jumat, 8 Mei 2020

Abed al-Jabiri: Dialektika Nalar Arab hingga Kritik Islam Nusantara

Abed al-Jabiri mengawinkan tradisi Arab-Islam dengan modernitas Barat. Menjadi inspirasi para intelektual NU.
Sejarah Masjid Agung Demak: Simbol Kekuasaan Ilahiah Raja Jawa
Mild report
Sabtu, 30 Nov 2019

Sejarah Masjid Agung Demak: Simbol Kekuasaan Ilahiah Raja Jawa

Masjid Agung Demak tak hanya sebagai pusat religiositas, tapi juga simbol kekuatan politik Islam di Jawa.
Grebeg Maulud dan Cara Syiar Islam Para Wali
Mild report
Selasa, 20 Nov 2018

Grebeg Maulud dan Cara Syiar Islam Para Wali

Tradisi Grebeg Maulud digelar untuk memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad.
Rebo Wekasan dan Tradisi Penolak Bala di Indonesia
Mild report
Rabu, 7 Nov 2018

Rebo Wekasan dan Tradisi Penolak Bala di Indonesia

Bagi yang meyakininya, pada Rebo Wekasan atau Rebo Pungkasan alias hari Rabu terakhir di bulan Safar, akan datang puluhan ribu macam penyakit dan bencana.
Ilyas Yakub Dibuang karena Memperjuangkan Islam dan Bangsa
Mild report
Kamis, 2 Agt 2018

Ilyas Yakub Dibuang karena Memperjuangkan Islam dan Bangsa

Selama lebih dari satu dekade, Ilyas Yakub menjalani serangkaian masa pengasingan, dari Boven Digoel, Australia, Kupang, Sarawak, Brunei, hingga Singapura.
Nahdlatul Ulama Didirikan untuk Membendung Puritanisme Agama
Mild report
Rabu, 31 Jan 2018

Nahdlatul Ulama Didirikan untuk Membendung Puritanisme Agama

Zaman bergolak.
Ulama bergerak dan
bangkit mendobrak.
KH. Ahmad Dahlan dan Lahirnya Muhammadiyah
Sabtu, 18 Nov 2017

KH. Ahmad Dahlan dan Lahirnya Muhammadiyah

Melalui Muhammadiyah, Ahmad Dahlan telah menawarkan jembatan untuk memperlancar transformasi sosial menuju masyarakat kota yang lebih modern. Ahmad Dahlan tampaknya memang menggagas Muhammadiyah untuk mencapai cita-cita semacam itu.

Biar sejarah yang membuktikan apakah Muhammadiyah, pengurus dan umatnya mampu terus merawat dan melanjutkan cita-cita dan kehendak Ahmad Dahlan, Sang Pencerah yang mulia itu.
Gus Dur, Gus Mutawakkil, dan Kitab Al-Hikam yang Hilang
Mild report
Selasa, 13 Jun 2017

Gus Dur, Gus Mutawakkil, dan Kitab Al-Hikam yang Hilang

Kisah Gus Mutawakkil, Pengasuh Pondok Genggong, Probolinggo, yang ketakutan karena merasa menghilangkan titipan Gus Dur.
KH Anwar Musaddad: Anti-Makar, Menolak Negara Islam
Mild report
Senin, 3 Apr 2017

KH Anwar Musaddad: Anti-Makar, Menolak Negara Islam

KH Anwar Musaddad berkali-kali menampik ajakan bergabung dengan DI/TII. Baginya, NKRI adalah harga mati.
PBNU Minta Pendakwah Islam Jangan Katai Orang Kafir
Hard news
Minggu, 29 Jan 2017

PBNU Minta Pendakwah Islam Jangan Katai Orang Kafir

Ketua Umum PBNU KH Said Aqil Siroj meminta para pendakwah Islam tidak menyingkirkan tradisi yang ada di masyarakat supaya tidak menimbulkan benturan, seperti halnya yang dahulu dilakukan oleh Wali Songo.
NU Siap Jadi Juru Damai Konflik Timur Tengah
Politik
Selasa, 10 Mei 2016

NU Siap Jadi Juru Damai Konflik Timur Tengah

Menko Polhukam Luhut Pandjaitan meminta NU memanfaatkan peluang menjadi juru damai netral bagi konflik Timur Tengah.
Hasjim Asy'ari: Hadratussyaikh Islam Nusantara
Mild report
Minggu, 10 Apr 2016

Hasjim Asy'ari: Hadratussyaikh Islam Nusantara

Sebelum konsep Islam Nusantara bergulir, sudah banyak tokoh yang menegakkan Islam dengan damai dan toleran. Ajaran itulah yang melandasi Hasyim Asyhari melahirkan Islam Nusantara. Sebagai anak dari seorang Kiai dan pemimpin pesantren, itulah yang mendasari Hasyim Asyari mendalami ajaran agam islam hingga ke beberapa pesantren yang ada di Indonesia dan Arab Saudi. Dengan tetap mempertahankan ajaran islam para pendahulu Hasyim Asyari termasuk Kiai yang sukses membangun pesantren.