PT Geo Dipa Energi melakukan ground breaking proyek Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) unit 2 Dieng dan Patuha di Gedung Dhanapala, Kementerian Keuangan, hari ini.
Gerakan #BersihkanIndonesia memprotes pencatutan logo dan nama organisasi itu dalam pamflet yang mendukung proyek geothermal atau PLTPB di Gunung Talang, Sumatera Barat.
Presiden Jokowi menyatakan PLTU Waai di Maluku Tengah, yang terbengkalai bertahun-tahun, sejak awal salah desain karena memanfaatkan sumber energi batu bara.
Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Arcandra Tahar mengatakan dalam beberapa tahun ke depan, peran minyak dalam bauran energi dikurangi hingga 30 persen.
Kawasan panas bumi atau geothermal bisa dimaksimalkan untuk pembangkit listrik dan wisata. Lokasi panas bumi sebagai tempat wisata yang dikelola secara serius di Indonesia masih terbatas. Ini jadi tantangan untuk membuatnya mendunia.
Kawasan panas bumi atau geothermal identik sebagai tempat pembangkit listrik dan wisata. Sayangnya, lokasi panas bumi sebagai tempat wisata yang dikelola secara serius di Indonesia masih terbatas.
Wianda Pusponegoro mengatakan, Pertamina siap menjalankan semua penugasan dari pemerintah terkait proyek Pembangkit Listrik Panas Bumi (PLTP). Pertamina memasukkan bisnis panas bumi tersebut sebagai prioritas strategis sesuai dengan cetak biru perseroan.
PT Pertamina Geothermal Energy dan Pemerintah Aceh melalui Perusahaan Daerah Pembangunan Aceh (PDPA) menandatangani Perjanjian Pemegang Saham proyek Goethermal Seulawah.