Menurut Bayu, kenaikan harga beras sudah terendus sejak Desember 2023. Kala itu harga gabah sudah naik dan petani berpikir ulang untuk menjual berasnya.
Pada 6 April 2023, stok beras Bulog tercatat mencapai 283.883 ton. Rinciannya, cadangan beras pemerintah; 267.446 ton dan stok di komersial 16.437 ton.
Rencana Buwas dinilai tidak cocok, bahkan kontraproduktif. Alih-alih menurunkan harga, beras saset ini justru akan lebih mahal dari yang dijual per kilogram.
Melibatkan aparat penegak hukum dalam distribusi pangan dikhawatirkan akan memunculkan tindakan yang berlebihan kepada pelaku rantai pasok dari tingkat petani untuk sampai kepada konsumen.