Indeks Buah-buahan

Kesehatan
Kamis, 3 Okt 2019

5 Camilan Sehat Pendukung Diet: Buah, Cokelat, Keju, Hingga Yoghurt

Jenis camilan sehat yang bisa mendukung diet, mulai dari buah-buahan, kacang-kacangan, hingga yoghurt murni.
Ekonomi
Jumat, 9 Agt 2019

Enggar Minta Importir Buah-buahan dari Cina juga Lakukan Ekspor

Ekspor Indonesia cuma mencapai 5,753 miliar dolar AS, sementara Komoditas impor dari Cina ke Indonesia tembus hingga 10,507 miliar dolar AS.
Kesehatan
Selasa, 19 Feb 2019

Konsumsi Buah dan Sayur Bisa Meningkatkan Kesehatan Mental

Peningkatan konsumsi buah dan sayuran berkaitan dengan peningkatan kesejahteraan mental.
Ekonomi
Selasa, 25 Sept 2018

Lonjakan Buah Impor di antara Tekanan WTO dan Amerika

Kegiatan impor buah setiap tahun dalam tren meningkat, tekanan WTO dan AS soal relaksasi impor produk hortikultura bisa makin mendorong lonjakan impor buah.
Bisnis
Senin, 11 Jun 2018

Kian Digemari Dunia, Alpukat Bikin Konflik Air di Latin Amerika

Pengusaha Alpukat Chile mencuri sumber air lokal demi profit semata. Warga sekitar perkebunan sudah lama mengalami kelangkaan air bersih.
Sosial Budaya
Kamis, 3 Mei 2018

Di Balik Bau Menyengat yang Bikin Sebagian Orang Benci Durian

Bagi sebagian orang, durian identik dengan bau bawang busuk, kaos kaki kotor, gas bocor, hingga kotoran babi.
Kesehatan
Rabu, 18 Okt 2017

Pangan Lokal di Hadapan Pangan Impor

Mampukah pangan lokal bersaing dengan kerasnya gempuran pangan impor dan makanan cepat saji?
Sosial Budaya
Selasa, 8 Agt 2017

1/4 Sampah Makanan Global Bisa Beri Makan 870 Juta Jiwa

Menurut data dari FAO, seperempat saja dari makanan terbuang secara global dapat diselamatkan, akan cukup untuk memberi makan 870 juta orang yang kelaparan di dunia.
Gaya Hidup
Selasa, 4 Juli 2017

Tips Tetap Bugar Saat Kembali Bekerja Usai Liburan

Tetap terhidrasi penting untuk menjaga tubuh tetap bugar dan sehat. Sebab, dehidrasi bisa menurunkan stamina dan kekuatan saat bekerja.
Gaya Hidup
Senin, 22 Mei 2017

Konsumsi Buah dan Sayur untuk Wajah Lebih Segar

Mengonsumsi buah dan sayuran dalam jumlah cukup menjadi rahasia dasar agar kulit lebih sehat dan tentunya berdampak positif untuk penampilan Anda.
Kesehatan
Senin, 8 Mei 2017

Tanda Kekurangan Vitamin Bisa Dikenali Lewat Anggota Tubuh

Anggota tubuh kita ternyata dapat menunjukkan kurang tidaknya asupan vitamin dan mineral yang selama ini dikonsumsi.
Gaya Hidup
Jumat, 17 Mar 2017

Konsumsi Buah dan Sayur Turunkan Risiko Stres

Menurut studi dalam jurnal BMJ Open, konsumsi lebih banyak sayuran dan buah-buahan dapat menurunkan risiko terkena stres, terutama pada perempuan.
Gws
Senin, 13 Mar 2017

Penyebab Anak-anak Tak Suka Makan Sayur dan Buah

Masyarakat di Indonesia tergolong sangat sedikit makan sayuran dan buah. Persentasenya tertinggi pada kelompok remaja.
Bisnis
Minggu, 20 Nov 2016

Buah Impor Merajalela, Pasokan Buah Lokal Mengkeret

Indonesia kaya dengan berbagai buah tropis dan berpotensi sebagai negara pemasok utama pasar ekspor. Sayang, pengembangan perkebunan buah di Indonesia masih terbatas. Buah impor pun mengisi ceruk pasar buah lokal dan menjadi kenyataan pahit bagi petani.
Kamis, 17 Nov 2016

Promosi Buah Lokal Indonesia

Presiden Joko Widodo membuka pameran "Fruit Indonesia" 2016 di Parkir Timur, Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (17/11).
Kesehatan
Senin, 11 Juli 2016

Buah Setelah Lebaran

Setelah mengkonsumsi berbagai makanan berlemak yang mungkin memicu keberadaan kolesterol jahat, ada baiknya kita mengambil jeda. Menikmati sesuatu yang bukan daging, santan, dan tentu saja gajih. Mari kita kembali ke yang segar dan tentu saja menyehatkan, seperti buah dan sayuran.