BPS mencatat nilai tukar petani (NTP) sebesar 117,76 pada Desember 2023 atau naik 0,88 persen. Kenaikan ini diperngaruhi oleh kenaikan harga jual beras.
BPS mencatat neraca perdagangan Indonesia pada November 2023 mengalami surplus sebesar 2,41 miliar dolar AS. Apa saja komoditas ekspor impor Indonesia?
Hasil Survei Biaya Hidup 2022 yang dikeluarkan Badan Pusat Statistik (BPS) menempatkan DKI Jakarta sebagai wilayah dengan biaya hidup termahal di Indonesia.
Hasil IPAK 2023 sejalan dengan hasil Indeks Persepsi Korupsi (IPK) Indonesia juga merosot tajam. Hal ini bukti budaya korupsi di Indonesia masih menjamur.