Total dampak langsung penyelenggaraan IMF-World Bank Annual Meeting 2018 dari sisi pengeluaran pengunjung, biaya konstruksi, dan biaya operasional mencapai Rp6,9 triliun.
"Ini salah satu alternatif pendanaan atau pembiayaan pembangunan non-APBN yang diharap bisa menjadi tren besar di kemudian hari," ujar Bambang Brodjonegoro.
"Apa [ekonomi] digital memperburuk ketimpangan? Iya, karena ada pihak yang bisa dipercepat ekonominya, ada yang dipermudah, tapi ada yang ditinggalkan," ujar Bambang
Menurut Kepala Bappenas, Bambang Brodjonegoro, berdasarkan indikator tingkat akses terhadap listrik dan jaringan internet, infrastruktur penopang ekonomi digital di Indonesia belum siap.