Indeks Bappenas

Ketua IAEI Jelaskan Soal Urgensi Pembentukan Bank BUMN Syariah
Ekonomi
Selasa, 15 Mei 2018

Ketua IAEI Jelaskan Soal Urgensi Pembentukan Bank BUMN Syariah

Irfan mengatakan, pemerintah bisa memberikan investasi pembentukan Bank BUMN baru Syariah sebesar Rp30 triliun.
Menteri Bappenas: Minat Investasi Masih Tinggi Setelah Bom Surabaya
Ekonomi
Senin, 14 Mei 2018

Menteri Bappenas: Minat Investasi Masih Tinggi Setelah Bom Surabaya

Menurut Menteri Bappenas, dampak bom Surabaya terhadap investasi sifatnya temporer.
Pemerintah Keluarkan Dana Rp6,9 Triliun untuk IMF-World Bank 2018
Ekonomi
Jumat, 27 Apr 2018

Pemerintah Keluarkan Dana Rp6,9 Triliun untuk IMF-World Bank 2018

Total dampak langsung penyelenggaraan IMF-World Bank Annual Meeting 2018 dari sisi pengeluaran pengunjung, biaya konstruksi, dan biaya operasional mencapai Rp6,9 triliun.
Pemenang Lelang Acara Pertemuan IMF-WB yang Habiskan Uang Triliunan
Ekonomi
Jumat, 27 Apr 2018

Pemenang Lelang Acara Pertemuan IMF-WB yang Habiskan Uang Triliunan

Bappenas memperkirakan biaya yang dikeluarkan untuk penyelenggaraan pertemuan tahunan IMF-WB Rp6 triliun.
Dampak Ekonomi Pelaksanaan Asian Games 2018 Capai Rp 45 Triliun
Ekonomi
Kamis, 26 Apr 2018

Dampak Ekonomi Pelaksanaan Asian Games 2018 Capai Rp 45 Triliun

Bambang mengklaim, tahap persiapan dan pelaksanaan Asian Games 2018 tetap memberikan dampak ekonomi yang positif terhadap Indonesia.
Rumah DP 0 Rupiah untuk ASN, TNI dan Polri Diwacanakan Bappenas
Ekonomi
Selasa, 17 Apr 2018

Rumah DP 0 Rupiah untuk ASN, TNI dan Polri Diwacanakan Bappenas

Bappenas tinggal menyosialisasikan skema kredit rumah DP 0 rupiah untuk ASN, TNI, dan Polri tersebut.
Pemerintah Mulai Pembiayaan Proyek Tanpa Anggaran Negara
Ekonomi
Selasa, 17 Apr 2018

Pemerintah Mulai Pembiayaan Proyek Tanpa Anggaran Negara

"Ini salah satu alternatif pendanaan atau pembiayaan pembangunan non-APBN yang diharap bisa menjadi tren besar di kemudian hari," ujar Bambang Brodjonegoro.
Menteri Bambang Sebut Ekonomi Digital Memperburuk Ketimpangan
Ekonomi
Kamis, 22 Feb 2018

Menteri Bambang Sebut Ekonomi Digital Memperburuk Ketimpangan

"Apa [ekonomi] digital memperburuk ketimpangan? Iya, karena ada pihak yang bisa dipercepat ekonominya, ada yang dipermudah, tapi ada yang ditinggalkan," ujar Bambang
Indonesia Darurat Pekerja Terampil di Tengah Era Ekonomi Digital
Ekonomi
Kamis, 22 Feb 2018

Indonesia Darurat Pekerja Terampil di Tengah Era Ekonomi Digital

Kelangkaan pekerja terampil di Indonesia akan membuat para pemberi kerja pada akhirnya memilih menggunakan tenaga digital.
Bappenas Nilai Infrastruktur Ekonomi Digital Indonesia Belum Siap
Ekonomi
Rabu, 21 Feb 2018

Bappenas Nilai Infrastruktur Ekonomi Digital Indonesia Belum Siap

Menurut Kepala Bappenas, Bambang Brodjonegoro, berdasarkan indikator tingkat akses terhadap listrik dan jaringan internet, infrastruktur penopang ekonomi digital di Indonesia belum siap.
Bappenas Minta Investor Alihkan Fokus dari Tol ke Kereta Api
Ekonomi
Rabu, 17 Jan 2018

Bappenas Minta Investor Alihkan Fokus dari Tol ke Kereta Api

Kepala Beppenas Bambang Brodjonegoro menyatakan pemerintah akan berfokus mendorong pengembangan transportasi berbasis rel di kota-kota besar.
Bappenas Sebut Konsumsi Rokok Dorong Tingginya Angka Kemiskinan
Ekonomi
Rabu, 10 Jan 2018

Bappenas Sebut Konsumsi Rokok Dorong Tingginya Angka Kemiskinan

Pola belanja atau konsumsi barang yang tidak produktif seperti rokok dapat mendorong tingkat kemiskinan seseorang.
Penerima Bansos Non-Tunai Naik Jadi 10 Juta untuk Perbaiki Rastra
Ekonomi
Rabu, 10 Jan 2018

Penerima Bansos Non-Tunai Naik Jadi 10 Juta untuk Perbaiki Rastra

BPNT akan menjadi perbaikan dari penyaluran beras sejahtera (rastra) yang prosesnya dinilai banyak praktik penyelewengan.
 Program Padat Karya Tunai Diutamakan untuk Daerah Gizi Buruk
Ekonomi
Rabu, 10 Jan 2018

Program Padat Karya Tunai Diutamakan untuk Daerah Gizi Buruk

Bappenas bakal menggiatkan program padat karya tunai di daerah dengan gizi buruk tinggi, rawan pangan, dan rawan konflik.
Penjelasan Bappenas Soal Tantangan Penurunan Kemiskinan di 2018
Ekonomi
Rabu, 10 Jan 2018

Penjelasan Bappenas Soal Tantangan Penurunan Kemiskinan di 2018

Bappenas memprediksi proses penurunan tingkat kemiskinan untuk menuju angka di bawah 10 persen pada tahun-tahun mendatang hanya bisa bergerak tipis.
Pemerintah Targetkan Angka Kemiskinan 2018 Sebesar 9,5 Persen
Ekonomi
Selasa, 9 Jan 2018

Pemerintah Targetkan Angka Kemiskinan 2018 Sebesar 9,5 Persen

Target angka kemiskinan di tahun 2018 sebesar 9,5 hingga 10 persen. 
Bappenas Susun Aturan Baru Guna Sinkronisasi Perencanaan Pemerintah
Ekonomi
Kamis, 4 Jan 2018

Bappenas Susun Aturan Baru Guna Sinkronisasi Perencanaan Pemerintah

Kementerian PPN/Bappenas menyusun aturan baru untuk mendorong sinkronisasi perencanaan semua kementerian/lembaga.
Penurunan Kemiskinan di 2018 Ditentukan Akurasi Penyaluran Bantuan
Ekonomi
Kamis, 4 Jan 2018

Penurunan Kemiskinan di 2018 Ditentukan Akurasi Penyaluran Bantuan

Bappenas mengingatkan, apabila pemerintah tidak berhati-hati dalam penyaluran bantuan, data kemiskinan per Maret 2018 bisa membengkak.
Penjelasan Bappenas Soal Hasil Kajian Pemindahan Ibu Kota Negara
Politik
Kamis, 4 Jan 2018

Penjelasan Bappenas Soal Hasil Kajian Pemindahan Ibu Kota Negara

Bappenas memastikan sejumlah alternatif pilihan ibu kota baru berada di luar Jawa dan tidak jauh dari akses ke fasilitas infrastruktur.
Bappenas Yakin Tingkat Kemiskinan Bisa Berada di Bawah 10 Persen
Ekonomi
Rabu, 3 Jan 2018

Bappenas Yakin Tingkat Kemiskinan Bisa Berada di Bawah 10 Persen

Badan Pusat Statistik menyatakan jumlah penduduk miskin pada September 2017 lalu mencapai 26,58 juta.