Indeks Anies Baswedan

Anies Didesak Transparan Soal Isu Terbitnya IMB Pulau Reklamasi
Hard news
Rabu, 12 Jun 2019

Anies Didesak Transparan Soal Isu Terbitnya IMB Pulau Reklamasi

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan didesak untuk transparan soal isu yang beredar bahwa Pemprov DKI telah menerbitkan IMB pulau reklamasi Teluk Jakarta.
Anies Baswedan Klaim Kebutuhan Pokok Usai Lebaran Aman
Hard news
Senin, 10 Jun 2019

Anies Baswedan Klaim Kebutuhan Pokok Usai Lebaran Aman

Anies juga mengimbau masyarakat agar mengunduh aplikasi Info Pangan Jakarta (IPJ) untuk mengetahui perkembangan harga setiap kebutuhan pokok di pasar-pasar di Jakarta.
Anies Baswedan: Baru 50 Persen Kendaraan yang Kembali ke Jakarta
Hard news
Senin, 10 Jun 2019

Anies Baswedan: Baru 50 Persen Kendaraan yang Kembali ke Jakarta

Anies juga menyinggung bahwa ia tak mempermasalahkan dengan urbanisasi yang terjadi usai lebaran.
Anies Baswedan Salahkan Kendaraan Bermotor Sebagai Penyebab Polusi
Hard news
Senin, 10 Jun 2019

Anies Baswedan Salahkan Kendaraan Bermotor Sebagai Penyebab Polusi

Solusi yang diambil Anies terkait polusi udara berfokus pada penataan transportasi.
LSM Gugat Masalah Polusi Udara di Jakarta, Anies: Hak Warga Negara
Hard news
Senin, 10 Jun 2019

LSM Gugat Masalah Polusi Udara di Jakarta, Anies: Hak Warga Negara

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menilai gugatan para LSM kepadanya terkait masalah polusi udara di Jakarta adalah hak warga negara.
Mendagri Dukung Anies Tiadakan Operasi Yustisi
Hard news
Senin, 10 Jun 2019

Mendagri Dukung Anies Tiadakan Operasi Yustisi

Tjahjo Kumolo mengatakan kalau memang berniat tinggal di Jakarta, niat kerja di Jakarta secara profesional maka harus mempunyai KTP di Jakarta.
Anies Baswedan Hadiri Malam Takbiran di Rusunawa KS Tubun
Hard news
Selasa, 4 Jun 2019

Anies Baswedan Hadiri Malam Takbiran di Rusunawa KS Tubun

Anies menghadiri takbiran di Rusunawa KS Tubun dan disambut dengan gemuruh bedug dan lantunan takbir.
Soal Kehadiran Pendatang, DPRD DKI: Beban Jakarta Sudah Berat
Hard news
Senin, 3 Jun 2019

Soal Kehadiran Pendatang, DPRD DKI: Beban Jakarta Sudah Berat

Ketua Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta, Gembong Warsono menilai beban ibu kota sudah terlalu berat sehingga kehadiran pendatang dari daerah perlu dibatasi.
DPRD DKI Minta Anies Tertibkan Administrasi Kependudukan Pendatang
Hard news
Senin, 3 Jun 2019

DPRD DKI Minta Anies Tertibkan Administrasi Kependudukan Pendatang

Ketua Fraksi Golkar DPRD DKI Jakarta Ashraf Ali meminta Pemprov DKI mengawasi para pendatang di ibu kota agar tertib dalam hal administrasi kependudukan.  
Soal Pendatang Jakarta usai Lebaran, DPRD: Syarat Harus Dipenuhi
Hard news
Senin, 3 Jun 2019

Soal Pendatang Jakarta usai Lebaran, DPRD: Syarat Harus Dipenuhi

"Tentu saja persyaratan harus dipenuhi, seperti identitas. Jadi kalau ada apa-apa, semuanya jelas."
Kapolda dan Gubernur DKI Pantau Arus Mudik di Tol dengan Helikopter
Hard news
Sabtu, 1 Jun 2019

Kapolda dan Gubernur DKI Pantau Arus Mudik di Tol dengan Helikopter

Anies mengungkapkan hasil pantauannya melalui udara lalu lintas di Tol Cikampek padat namun lancar.
Anies Baswedan Pastikan Tak Gelar Operasi Yustisi Usai Lebaran 2019
Hard news
Sabtu, 1 Jun 2019

Anies Baswedan Pastikan Tak Gelar Operasi Yustisi Usai Lebaran 2019

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyampaikan tak akan menggelar operasi yustisi, atau operasi pelarangan bagi pendatang untuk masuk ke ibukota Jakarta selepas Lebaran.
Ani Yudhoyono Meninggal, Anies: Beliau Sosok yang Tangguh
Hard news
Sabtu, 1 Jun 2019

Ani Yudhoyono Meninggal, Anies: Beliau Sosok yang Tangguh

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyampaikan duka atas meninggalnya Ani Yudhoyono, istri Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono.
Anies Sebut Korban 22 Mei Khusus Jakarta Tak Perlu Bayar Biaya RS
Hard news
Jumat, 31 Mei 2019

Anies Sebut Korban 22 Mei Khusus Jakarta Tak Perlu Bayar Biaya RS

Bagi warga yang tidak memiliki BPJS, kata Anies, tetap tidak perlu membayar, karena sudah ada anggaran terkait pelayanaan kesehatan.
Cara Pengurus Apartemen Kemayoran Hadapi Warga: Putus Listrik & Air
Current issue
Kamis, 30 Mei 2019

Cara Pengurus Apartemen Kemayoran Hadapi Warga: Putus Listrik & Air

Pengurus Apartemen Mediterania Palace Residence memutus sepihak aliran listrik dan air lantaran warga membayar tagihan ke pengelola yang sah.
Jadi Pengacara BPN, Bambang Widjojanto Cuti dari TGUPP & Tak Digaji
Hard news
Kamis, 30 Mei 2019

Jadi Pengacara BPN, Bambang Widjojanto Cuti dari TGUPP & Tak Digaji

Anies Baswedan menyatakan Bambang Widjojanto (BW) cuti dari posisinya sebagai anggota TGUPP setelah menjadi kuasa hukum BPN Prabowo-Sandi di MK.
Anies Baswedan Klaim Stok Pangan Aman untuk Lebaran
Hard news
Rabu, 29 Mei 2019

Anies Baswedan Klaim Stok Pangan Aman untuk Lebaran

Anies mengatakan beberapa stok pangan justru mengalami surplus. Dengan itu, Anies yakin harga kebutuhan pokok bisa untuk tetap stabil.
Gubernur DKI Larang Jajarannya untuk Mudik dengan Mobil Dinas
Hard news
Rabu, 29 Mei 2019

Gubernur DKI Larang Jajarannya untuk Mudik dengan Mobil Dinas

Pelarangan penggunaan mobil dinas untuk mudik diatur dalam dalam surat edaran dari Sekretaris Daerah Nomor 42/SE/2019.
Anies: Satu Sisi Kami Musnahkan Miras, Namun Punya Saham DELTA
Hard news
Senin, 27 Mei 2019

Anies: Satu Sisi Kami Musnahkan Miras, Namun Punya Saham DELTA

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan masalah pelepasan PT Delta Djakarta Tbk (DLTA) masih belum ada perkembangan.
18 Ribu Botol Miras Disita, Anies: Tugas Warga Kurangi Permintaan
Hard news
Senin, 27 Mei 2019

18 Ribu Botol Miras Disita, Anies: Tugas Warga Kurangi Permintaan

Terkait penyitaan 18 Ribu Botol Miras oleh Satpol PP, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meminta masyarakat untuk mengurangi permintaan miras agar tak bisa menekan peredarannya.