Indeks Aksi Bela Islam Iii

Jusuf Kalla Pantau Aksi 2 Desember Lewat Televisi
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Jusuf Kalla Pantau Aksi 2 Desember Lewat Televisi

Wakil Presiden Jusuf Kalla memantau jalannya aksi Doa Bersama 2 Desember di Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Jumat, (2/12/2016) melalui siaran televisi dari Kantor Wapres.
Tenda Salat Jumat Jokowi Dijaga Keamanan Berlapis
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Tenda Salat Jumat Jokowi Dijaga Keamanan Berlapis

Tenda Presiden Joko Widodo (Jokowi) dijaga super ketat oleh Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) secara berlapis selama menunaikan salat Jumat di Monas, Jakarta Pusat. Pada lapis pertama, dijaga anggota kepolisian kemudian lapis berikutnya Paspamres yang berdiri berjajar, dan lapis selanjutnya juga Paspamres yang mengenakan seragam hitam dan baret biru.
Presiden Jokowi Salat Jumat Bersama Massa Aksi 212 di Monas
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Presiden Jokowi Salat Jumat Bersama Massa Aksi 212 di Monas

Kedatangan Presiden Jokowi di Monas langsung diumumkan oleh orator dan disambut gemuruh teriakan peserta Aksi 212 atau demo 2 Desember (Aksi Bela Islam III).
Selebriti Unggah Video #sayatoleransi di Twitter
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Selebriti Unggah Video #sayatoleransi di Twitter

Video #sayatoleransi berdurasi sekitar satu menit ramai-ramai diunggah selebriti Indonesia yang bertepatan dengan Doa Bersama 2 Desember.
Polri Konfirmasi Tangkap 10 Orang Terkait Makar dan UU ITE
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Polri Konfirmasi Tangkap 10 Orang Terkait Makar dan UU ITE

Kepolisian Republik Indonesia mengkonfirmasi telah menangkap 10 orang yang diduga melakukan makar dan pelanggaran Undang-Undang ITE.
Demo 212 Tak Pengaruhi Fluktuasi Nilai Tukar Rupiah
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Demo 212 Tak Pengaruhi Fluktuasi Nilai Tukar Rupiah

Aksi damai atau aksi doa bersama yang digelar Jumat (2/12/2016) dan aksi-aksi sebelumnya di Jakarta tidak akan mempengaruhi fluktuasi nilai tukar rupiah.
Diguyur Hujan, Massa Aksi 212 Tetap Lanjutkan Salat Jumat
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Diguyur Hujan, Massa Aksi 212 Tetap Lanjutkan Salat Jumat

Meski demo aksi bela islam III diguyur hujan, massa tetap kukuh melaksanakan salat Jumat di jalanan.
Hujan Guyur Monas, Jamaah Salat Jumat Aksi 212 Bubar
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Hujan Guyur Monas, Jamaah Salat Jumat Aksi 212 Bubar

Sebagian peserta Aksi 212 atau Demo 2 Desember bertajuk "Aksi Bela Islam III" di kawasan Monas, Jakarta Pusat, membubarkan diri karena diguyur hujan.
Ceramah-ceramah yang Menyejukkan di Aksi 212
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Ceramah-ceramah yang Menyejukkan di Aksi 212

Abdullah Gymnastiar atau Aa Gym dalam ceramahnya mengimbau kepada massa aksi agar tertib dan tidak mudah tersulut emosi.
Ingin Dapat Jodoh dan Naik Haji Warnai Aksi Doa 212
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Ingin Dapat Jodoh dan Naik Haji Warnai Aksi Doa 212

Ribuan massa yang berpartisipasi menyampaikan doa dan harapan beragam, mulai dari Indonesia damai, dapat jodoh, hingga bisa naik haji.
Update Berita Aksi 212
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Update Berita Aksi 212

Aksi demonstrasi Jumat, 2 Desember 2016 digelar. Ribuan orang mendatangi lapangan Monas. Aksi super damai tersebut dijadwalkan berlangsung pukul 08.00 - 13.00 WIB dan akan diisi dengan dzikir bersama, tausiah dan shalat Jumat dengan Ketua MUI Pusat KH Ma'ruf Amin sebagai khatib shalat Jumat.
Brimob Menjaga Aktivitas Pedagang di Area Pasar Baru
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Brimob Menjaga Aktivitas Pedagang di Area Pasar Baru

Petugas keamanan Brimob dengan peralatan lengkap menjaga di depan gerbang masuk area perbelanjaan di Pasar Baru, Jakarta Pusat untuk mengantisipasi kemungkinan terjadinya kericuhan seiring berlangsungnya aksi massa 2 Desember
 Ahok Memilih Habiskan Waktu di Rumah Menandatangani Buku
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Ahok Memilih Habiskan Waktu di Rumah Menandatangani Buku

Calon Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) batal hadir dalam doa bersama di Rumah Lembang untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan. Ia memilih untuk menandatangani buku-buku yang mau dijual oleh relawan untuk keperluan kampanye.
HNW: Doa Bersama Monas Bebas Unsur Makar
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

HNW: Doa Bersama Monas Bebas Unsur Makar

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Hidayat Nur Wahid yang mengikuti aksi bela Islam III di Monumen Nasional menegaskan bahwa doa bersama yang diselenggarakan tersebut bebas unsur makar.
Mengais Rezeki di Tengah Ribuan Massa Aksi 212
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Mengais Rezeki di Tengah Ribuan Massa Aksi 212

Aksi doa bersama menjadi peluang emas bagi para pedagang asongan untuk mengais rezeki. Mereka menjajakan bermacam barang yang dinilai dibutuhkan oleh peserta aksi 212.
Plt Gubernur: Satpol PP Bawa Air Mineral, Bukan Pentungan
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Plt Gubernur: Satpol PP Bawa Air Mineral, Bukan Pentungan

Plt Gubernur DKI Jakarta Sumarsono menjamin bahwa Satpol PP tidak akan membawa pentungan dalam mengamankan aksi 212 bahkan menyediakan air mineral.
Dinas Pemadam Kebakaran Memodifikasi Mobil Jadi Tempat Wudhu
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Dinas Pemadam Kebakaran Memodifikasi Mobil Jadi Tempat Wudhu

Dinas Pemadam Kebakaran Provinsi DKI Jakarta melakukan modifikasi terhadap 15 unit mobil pemadan kebakaran menjadi tempat wudhu bagi para peserta aksi Doa Bersama 2 Desember di Kawasan Monumen Nasional, Jakarta. Mobil pemadam yang dimodifikasi itu ada yang berkapasitas 10.000 liter dan 4.000 liter air.
Massa Aksi 212 Penuhi Bundaran HI-Monas
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Massa Aksi 212 Penuhi Bundaran HI-Monas

Peserta aksi demo 212 yang terdiri dari berbagai organisasi masyarakat, sekolah, pesantren, persatuan ulama, dan berbagai perkumpulan lainnya memenuhi sepanjang jalan Bundaran Hotel Indonesia sampai Monumen Nasional (Monas), Jumat (2/12/2016).
KAI Imbau Penumpang KRL Tak Turun di Stasiun Juanda
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

KAI Imbau Penumpang KRL Tak Turun di Stasiun Juanda

KCJ menyarankan agar para penumpang KRL tidak turun di Stasiun Juanda karena kondisi peron dipadati massa peserta aksi 212 untuk menggelar doa bersama di Monas, Jakarta Pusat, Jumat (2/12/2016).
Panitia Aksi 2 Desember Bagikan 4.000 Nasi Bungkus
Hard news
Jumat, 2 Des 2016

Panitia Aksi 2 Desember Bagikan 4.000 Nasi Bungkus

Panitia akan membagi-bagikan sebanyak 4.000 nasi bungkus untuk para peserta aksi 2 Desember hari ini. Penyiapan konsumsi telah dilakukan bersama sejak Kamis (1/12/2016) petang.