Mutaya Saroh

Mutaya Saroh

Indeks Tulisan

Tim Kemensos Data Pengikut Dimas Kanjeng
Sosial budaya
Minggu, 9 Okt 2016

Tim Kemensos Data Pengikut Dimas Kanjeng

Tim dari Kementerian Sosial melakukan pendataan warga yang menjadi pengikut Dimas Kanjeng Taat Pribadi agar dapat memulangkan mereka ke daerah asal masing-masing. Kemensos mengirim dua tim untuk melaksanakannya. Tim sudah menyiapkan bus dan kapal untuk kelancaran proses pemulangan pengikut Dimas Kanjeng.
Kustomfest, Pertanda Bagus Dunia Kreatif Daerah dan Nasional
Otomotif
Minggu, 9 Okt 2016

Kustomfest, Pertanda Bagus Dunia Kreatif Daerah dan Nasional

Gubernur Yogyakarta, Sri Sultan Hamengku Buwono (HB) X kaget dengan kreatifitas anak muda pecinta kustom kultur di DIY. Menurutnya, Kustomfest adalah petanda bagus bagi dunia kreatif daerah dan nasional.
Asosiasi Penulis Indonesia Ditarget Tersusun Akhir Tahun
Sosial budaya
Minggu, 9 Okt 2016

Asosiasi Penulis Indonesia Ditarget Tersusun Akhir Tahun

Puluhan penulis dari seluruh Indonesia sepakat untuk membentuk asosiasi penulis untuk mewadahi penulis dari berbagai generasi dan genre. Latar belakang pembentukan asosiasi ialah untuk meningkatkan posisi tawar penulis di dunia ekonomi kreatif dan di hadapan penerbit buku Indonesia. 
Membedah Seksualitas dan Erotisisme di Serat Centhini
Sosial budaya
Jumat, 7 Okt 2016

Membedah Seksualitas dan Erotisisme di Serat Centhini

Saat Nusantara belum bernama Indonesia, dan masih dipimpin oleh para raja, budaya seks dan erotis tidak berbeda dengan zaman sekarang. Bahkan saat itu seksualitas dan erotisisme dipraktikkan dengan liar.
Oka Rusmini Baca Puisi di Kaki Bukit Andong
Humaniora
Jumat, 7 Okt 2016

Oka Rusmini Baca Puisi di Kaki Bukit Andong

Oka Rusmini membacakan tiga buah puisi di kaki bukit Gunung Andong. Ketiga puisi tersebut merupakan bagian dari interpretasi kehidupan Oka selama ini dan secara khusus menjadi seorang perempuan dan juga ibu.
Asosiasi Penerbit dan Penulis Akan Segera Dibentuk
Humaniora
Rabu, 5 Okt 2016

Asosiasi Penerbit dan Penulis Akan Segera Dibentuk

Ditargetkan dalam dua hari, kelembagaan atau asosiasi penulis dan penerbit Indonesia dapat terbentuk setelah dilakukan musyawarah penerbit-penulis bersama Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) antar penulis di acara Borobudur Writer and Culture Festival (BWCF) 2016.
Kelengkapan Berkas Calon Gubernur DKI Jakarta Belum Lengkap
Politik
Selasa, 4 Okt 2016

Kelengkapan Berkas Calon Gubernur DKI Jakarta Belum Lengkap

Kelengkapan berkas semua pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta masih belum lengkap, sehingga Komisi Pemilihan Umum (KPU) masih menunggu kelengkapan berkas hingga batas akhir pengumpulan. Sementara itu, Lembaga penelitian Lingkaran Survei Indonesia (LSI) menerbitkan hasil temuan terbarunya yang menyatakan pasangan bakal calon gubernur-bakal calon wakil gubernur Agus Harimurti Yudhoyono-Sylviana Murni sangat potensial menjadi "kuda hitam" dalam Pilkada DKI Jakarta 2017. 
Elektabilitas Ahok-Djarot Alami Penurunan, Kata LSI
Politik
Selasa, 4 Okt 2016

Elektabilitas Ahok-Djarot Alami Penurunan, Kata LSI

Elektabilitas pasangan calon gubernur (cagub) Basuki Tjahaja Purnama (Ahok)-Djarot Syaiful Hidayat mencapai 31,4 persen, ungguli dua pasangan lainnya berdasarkan temuan baru Lingkaran Survei Indonesia (LSI). Meskipun demikian, LSI juga menyampaikan elektabilitas Ahok trend-nya mengalami penurunan selama 2016.
Pemulangan 106 Haji dari Filipina Tunggu Dokumen Siap
Politik
Selasa, 4 Okt 2016

Pemulangan 106 Haji dari Filipina Tunggu Dokumen Siap

Pemerintah sedang menangani proses pemulangan 106 haji asal Indonesia yang menjalankan haji menggunakan kuota dari Filipina. Saat ini, ke-106 haji tersebut berada di KBRI Manila menunggu dokumen Surat Perjalanan Laksana Paspor (SPLP) siap.
Toyota-Dihatsu Patungan Tingkatkan Produksi dan Distribusi
Otomotif
Selasa, 4 Okt 2016

Toyota-Dihatsu Patungan Tingkatkan Produksi dan Distribusi

Dalam rangka memproduksi dan memasarkan mobil compact di pasar ekonomi berkembang, Yoyota Motor Corp akan membentuk perusahaan patungan internal dengan Daihatsu.
Komisi II Minta Bawaslu Sempurnakan Larangan Politik Uang
Politik
Selasa, 4 Okt 2016

Komisi II Minta Bawaslu Sempurnakan Larangan Politik Uang

Bawaslu mengusulkan agar tim sukses pasangan calon masuk dalam aturan larangan politik uang. Komisi II DPR menginginkan Bawaslu menyempurnakan rancangan aturannya.
Rusia Menahan Jurnalis Ukraina yang Diduga Mata-Mata
Hukum
Selasa, 4 Okt 2016

Rusia Menahan Jurnalis Ukraina yang Diduga Mata-Mata

Badan rahasia Rusia FSB menahan seorang jurnalis Ukraina yang diduga bekerja untuk intelijen militer Ukraina
Kampung Buku Jogja 2016 Bangun Interaksi Antar Warga
Humaniora
Selasa, 4 Okt 2016

Kampung Buku Jogja 2016 Bangun Interaksi Antar Warga

Kampung Buku Jogja (KBJ) 2016 dalam rangka menyemarakkan kegiatan menyelenggarakan berbagai acara yang dapat meningkatkan intensitas interaksi antar warga. Langkah yang ditempuh antara lain mengadakan; agenda orasi buku, anugerah buku, diskusi buku, bedah karya, pentas sastra, diskusi komunitas, diskusi Taman Bacaan Masyarakat, workshop buku, pembacaan puisi, sarasehan penerbit, bedah buku, dan acara hiburan live musik.
Kampung Buku Jogja 2016 Usung Tema Waktu
Humaniora
Selasa, 4 Okt 2016

Kampung Buku Jogja 2016 Usung Tema Waktu

Kampung Buku Jogja (KBJ) 2016 mengusung tema “Waktu” diambil dari pemaknaan Zarathustra akan waktu. Di mana ia, menganggap kehidupan adalah bertarung dan bermain-main dengan waktu, tanpa di mensi waktu yang akan datang tak akan ada kehidupan masa sekarang.
Rumah Angklung Pukau Publik Italia
Sosial budaya
Selasa, 4 Okt 2016

Rumah Angklung Pukau Publik Italia

Seminggu belakangan, Tim Rumah Angklung asal Jakarta telah berhasil memesona warga Kota Bari dan Napoli di Italia lewat penampilan mereka di Festival dell'Oriente. Hari ini, mereka diundang ke Universitas La Sapienza, Roma, untuk memberikan lokakarya mengenai angklung.
Ahok Nilai Kontrak Politik Anies Baswedan Merugikan
Politik
Selasa, 4 Okt 2016

Ahok Nilai Kontrak Politik Anies Baswedan Merugikan

Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) menilai tindakan calon gubernur Anies Baswedan yang menandatangani kontrak politik dengan warga Tanah Merah sebagai langkah yang bisa merugikan.
Gubernur Senior BI: Inflasi Perlu Dikendalikan
Ekonomi
Senin, 3 Okt 2016

Gubernur Senior BI: Inflasi Perlu Dikendalikan

Inflasi perlu dikendalikan karena menguras pendapatan masyarakat dan nilai rupiah karena untuk mendapatkan jumlah barang kebutuhan sama seperti sebelum inflasi naik, maka nilai rupiah yang harus dikeluarkan juga menjadi lebih besar.
Agus Yudhoyono Dipuji Sebagai Bintang Politik
Politik
Senin, 3 Okt 2016

Agus Yudhoyono Dipuji Sebagai Bintang Politik

Agus Harimurti Yudhoyono dipuji sebagai “bintang politik” oleh Ketua Umum Partai Demokrat yang juga Presiden RI keenam. Hal itu disampaikan oleh Susilo Bambang Yudhoyono dalam pertemuan Agus dengan media massa di Cibubur, Jawa Barat .
Bentara Budaya Yogyakarta, Pamerkan Seni Abstrak Benang Merah
Humaniora
Senin, 3 Okt 2016

Bentara Budaya Yogyakarta, Pamerkan Seni Abstrak Benang Merah

Bentara Budaya Yogyakarta (BBY) kembali menggelar pameran seni rupa. Kali ini, BBY menggelar pameran seni lukis abstrak(si) Bali. I Made Susanta Dwitanaya, kurator karya dalam keterangan siaran pers menyatakan seni lukis abstrak(si) di Bali pernah menjadi arus utama dalam medan sosial senirupa Bali.
Agus Yudhoyono: Saya Dapat Clue, Bukan Paksaan Orang Tua
Politik
Senin, 3 Okt 2016

Agus Yudhoyono: Saya Dapat Clue, Bukan Paksaan Orang Tua

Agus Harimurti Yudhoyono mengaku mendapatkan semacam clue atau pertanda sebelum mantap memilih jalan mengikuti pemilihan gubernur DKI Jakarta 2017. Ia menegaskan bahwa keputusannya tanpa paksaan orang tua.