Muhammad Naufal

Muhammad Naufal

Jurnalis yang biasa meliput bidang hukum, keamanan dan perkotaan.

Indeks Tulisan

KPU Pakai Alibaba untuk Sirekap, Kominfo: Kami Tak Cawe-cawe
Flash news
Jumat, 15 Mar

KPU Pakai Alibaba untuk Sirekap, Kominfo: Kami Tak Cawe-cawe

Menurut Dirjen Aplikasi Informatika, Kominfo tak ikut campur soal kerja sama KPU dengan Alibaba Cloud sebab menterinya dari Projo, rentan dianggap berpihak.
Pemprov DKI Pastikan Ketersediaan Pangan Selama Ramadhan Cukup
Flash news
Jumat, 15 Mar

Pemprov DKI Pastikan Ketersediaan Pangan Selama Ramadhan Cukup

Memasuki pekan kedua Maret 2024, stok beras di Pasar Induk Beras Cipinang dan PT Food Station Tjipinang Jaya di atas batas aman, yakni 30.000 ton.
BMKG Prediksi Awal Kemarau April, Jakarta Mulai Mei 2024
Sosial budaya
Jumat, 15 Mar

BMKG Prediksi Awal Kemarau April, Jakarta Mulai Mei 2024

BMKG memprediksi, kemarau di Indonesia mulai pada April, Mei dan Juni 2024. 
Gempa M 4,2 Guncang Pangandaran, Nihil Kerusakan Bangunan
Flash news
Jumat, 15 Mar

Gempa M 4,2 Guncang Pangandaran, Nihil Kerusakan Bangunan

Wilayah Pangandaran, Jawa Barat, diguncang gempa bumi berkekuatan magnitudo 4,2. Hingga berita ini terbit, belum ada indikasi gempa susulan.
LD PBNU Kirim 11 Dai ke 5 Negara Sebarkan Islam Moderat
Sosial budaya
Jumat, 15 Mar

LD PBNU Kirim 11 Dai ke 5 Negara Sebarkan Islam Moderat

Pengiriman dai ke lima negara untuk memperluas jangkauan dakwah NU dan memperkuat posisinya sebagai agen perdamaian.
Hati-Hati, 16 RT di Ibu Kota Terendam Banjir Pagi Ini
Sosial budaya
Jumat, 15 Mar

Hati-Hati, 16 RT di Ibu Kota Terendam Banjir Pagi Ini

BPBD DKI Jakarta mencatat 16 rukun tetangga (RT) terendam banjir pada Jumat (15/3/2024).
Rumah Milik Istri Rafael Alun Diputuskan Dirampas Negara
Flash news
Kamis, 14 Mar

Rumah Milik Istri Rafael Alun Diputuskan Dirampas Negara

Rumah milik Ernie Meike adalah aset yang dijadikan sebagai salah satu barang bukti dalam perkara tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang menjerat Rafael.
Kronologi Kasus Kepala Bayi Tertinggal di Rahim Ibu di Bangkalan
Hukum
Kamis, 14 Mar

Kronologi Kasus Kepala Bayi Tertinggal di Rahim Ibu di Bangkalan

Diskominfo Bangkalan mengungkapkan kronologi peristiwa kepala bayi yang tertinggal di rahim ibunya, M (25), di Bangkalan, Madura, Jawa Timur.
BMKG: Bibit Siklon Tropis Perpanjang Potensi Cuaca Ekstrem
Flash news
Kamis, 14 Mar

BMKG: Bibit Siklon Tropis Perpanjang Potensi Cuaca Ekstrem

Bibit Siklon Tropis 91S, 94S, dan 93P, berada di sekitar Samudra Hindia, Laut Timor, dan Laut Australia, berpengaruh pada wilayah Indonesia bagian selatan.
Dinilai Tak Layak Jadi Penerima, 771 KJMU Dicabut Pemprov DKI
Flash news
Kamis, 14 Mar

Dinilai Tak Layak Jadi Penerima, 771 KJMU Dicabut Pemprov DKI

Berdasarkan pengurangan itu, penerima KJMU kini berjumlah 18.271 mahasiswa. Sebelum dicabut, penerima KJMU berjumlah 19.042 mahasiswa.
Hasbi Hasan Dituntut 13 Tahun & 8 Bulan Penjara Juga Denda Rp1 M
Flash news
Kamis, 14 Mar

Hasbi Hasan Dituntut 13 Tahun & 8 Bulan Penjara Juga Denda Rp1 M

Hasbi Hasan menerima suap miliaran rupiah dari Heryanto Tanaka selaku debitur Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Intidana melalui Dadan Tri Yudianto.
Perolehan Kursi DPRD DKI 2024-2029: PKS Ungguli PDIP & Gerindra
Politik
Kamis, 14 Mar

Perolehan Kursi DPRD DKI 2024-2029: PKS Ungguli PDIP & Gerindra

PKS memperoleh 18 kursi DPRD DKI 2024-2029, sementara PDIP dan Gerindra perolehan kursinya turun drastis.
Sekretaris MA Nonaktif Hasbi Jalani Sidang Tuntutan Hari Ini
Flash news
Kamis, 14 Mar

Sekretaris MA Nonaktif Hasbi Jalani Sidang Tuntutan Hari Ini

Sekretaris MA nonaktif Hasbi Hasan, bakal menjalani sidang pembacaan tuntutan terkait kasus suap pengurusan perkara di MA, hari ini (14/3/2024).
Rekapitulasi Pileg, PKS Soroti Selisih 1.635 Suara PSI di Madiun
Politik
Kamis, 14 Mar

Rekapitulasi Pileg, PKS Soroti Selisih 1.635 Suara PSI di Madiun

Afifuddin selaku pihak KPU RI yang memimpin pleno tersebut menyarankan agar saksi PKS menempuh jalur hukum atas selisih perolehan suara yang terjadi.
Rekapitulasi KPU: Prabowo Unggul di Jatim, Sulteng, Sulbar, Riau
Politik
Rabu, 13 Mar

Rekapitulasi KPU: Prabowo Unggul di Jatim, Sulteng, Sulbar, Riau

Hasil rekapitulasi penghitungan suara nasional KPU, Prabowo-Gibran unggul di Jawa Timur, Sulawesi Barat, Sulawesi Tenggara, Riau dan Papua Barat.
KPU Optimistis Rekapitulasi Tingkat Nasional Selesai 18 Maret
Politik
Rabu, 13 Mar

KPU Optimistis Rekapitulasi Tingkat Nasional Selesai 18 Maret

Hingga kini masih ada rekapitulasi suara Pemilu 2024 di tingkat provinsi serta kecamatan yang juga masih berproses.
Muhadjir Imbau Caleg Gagal Pemilu Tak Malu Periksa Kejiwaannya
Sosial budaya
Rabu, 13 Mar

Muhadjir Imbau Caleg Gagal Pemilu Tak Malu Periksa Kejiwaannya

Menko PMK Muhadjir Effendy mengatakan pemeriksaan kejiwaan bagi caleg gagal gratis bila memakai BPJS Kesehatan.
Muhadjir Prediksi Jumlah Pemudik Lebaran 2024 Melonjak
Sosial budaya
Rabu, 13 Mar

Muhadjir Prediksi Jumlah Pemudik Lebaran 2024 Melonjak

Menurut Menko PMK, Muhadjir Effendy, tak ada lagi pembatasan pergerakan masyarakat membuat jumlah pemudik Lebaran 2024 akan mengalami lonjakan tajam.
Kemenko PMK Percepat Penanganan Banjir dan Longsor Sumbar
Sosial budaya
Rabu, 13 Mar

Kemenko PMK Percepat Penanganan Banjir dan Longsor Sumbar

Muhadjir sebut rapat bertujuan mempercepat penanganan dampak bencana banjir dan tanah longsor di Sumatera Barat.
Saksi Anies & Ganjar Enggan Tanda Tangan Hasil Pilpres di Jatim
Politik
Rabu, 13 Mar

Saksi Anies & Ganjar Enggan Tanda Tangan Hasil Pilpres di Jatim

August Mellaz meminta Aang agar menyampaikan keberatan dari saksi Anies-Imin dan saksi Ganjar-Mahfud secara singkat.