Ayu Mumpuni

Ayu Mumpuni

Ayu Mumpuni biasa dipanggil Ayu. Saat ini menjadi reporter desk Polhukam di Tirto sejak Oktober 2023. Sejak lulus dari Universitas Diponegoro Semarang, Tirto menjadi kantor media keduanya. Sejak awal menjadi jurnalis, Ayu memang selalu bergelut di isu politik, hukum, dan keamanan. 

Indeks Tulisan

KPK Periksa Kuntoro Mangkusubroto di Kasus Korupsi LNG Pertamina
Polhukam
Kamis, 5 Okt 2023

KPK Periksa Kuntoro Mangkusubroto di Kasus Korupsi LNG Pertamina

Mantan Menteri Pertambangan & Energi Kuntoro Mangkusubroto diperiksa sebagai saksi kasus dugaan korupsi LNG PT Pertamina periode 2011-2021.
Ketua KPK Firli Bahuri Bantah Lakukan Pemerasan ke Mentan SYL
Polhukam
Kamis, 5 Okt 2023

Ketua KPK Firli Bahuri Bantah Lakukan Pemerasan ke Mentan SYL

Ketua KPK Firli Bahuri juga menepis kabar yang menyebutkan dirinya menerima sejumlah uang dari Syahrul Yasin Limpo.
KPK Sita Mobil Mewah Merek Audi Milik Mentan SYL di Makassar
Polhukam
Kamis, 5 Okt 2023

KPK Sita Mobil Mewah Merek Audi Milik Mentan SYL di Makassar

Mobil mewah itu disita saat penggeledahan di rumah pribadi SYL di Jalan Pelita Raya, Kecamatan Rappocini, Sulawesi Selatan, Rabu (4/10/2023).
KPK Periksa Wali Kota Bima Muhammad Lutfi Selaku Tersangka
Polhukam
Kamis, 5 Okt 2023

KPK Periksa Wali Kota Bima Muhammad Lutfi Selaku Tersangka

Wali Kota Bima Muhammad Lutfi telah hadir dan menjalani pemeriksaan di Gedung Merah KPK, Jakarta Selatan.
Kurir Uang ke Menpora Dito Sakit, JPU Hadirkan Ulang Pekan Depan
Polhukam
Kamis, 5 Okt 2023

Kurir Uang ke Menpora Dito Sakit, JPU Hadirkan Ulang Pekan Depan

JPU batal menghadirkan Resi Yuki Bramani dalam sidang kasus dugaan tindak pidana korupsi BTS 4G Kominfo dengan alasan sakit.
Kronologi Mentan SYL Tiba di Indonesia & Menghadap Surya Paloh
Polhukam
Kamis, 5 Okt 2023

Kronologi Mentan SYL Tiba di Indonesia & Menghadap Surya Paloh

Pihak Imigrasi Soetta menjelaskan tidak ada perlakuan khusus dari petugas saat pemeriksaan imigrasi terhadap Mentan SYL di Bandara Soetta.
Dirjen Imigrasi Pastikan Mentan SYL Sudah Tiba di Indonesia
Polhukam
Rabu, 4 Okt 2023

Dirjen Imigrasi Pastikan Mentan SYL Sudah Tiba di Indonesia

Dirjen Imigrasi Silmy Karim menjelaskan saat tiba di bandara, Syahrul Yasin Limpo sudah melalui proses pemeriksaan imigrasi.
KPK Geledah Rumah Mentan Syahrul Yasin Limpo di Makassar
Polhukam
Rabu, 4 Okt 2023

KPK Geledah Rumah Mentan Syahrul Yasin Limpo di Makassar

KPK berharap Mentan Syahrul Yasin Limpo segera kembali ke Indonesia usai perjalanan dinas ke Eropa.
Ditjen Imigrasi Tangkap 2 Buron Kasus Pembunuhan WNA Cina
Polhukam
Rabu, 4 Okt 2023

Ditjen Imigrasi Tangkap 2 Buron Kasus Pembunuhan WNA Cina

Dua buron pemerintah Cina berinisial WJ (43) dan WC (41) kabur ke Indonesia setelah melakukan pembunuhan di negaranya.
Dirjen Imigrasi Pastikan Tak Ada Pengajuan Cekal kepada SYL
Polhukam
Rabu, 4 Okt 2023

Dirjen Imigrasi Pastikan Tak Ada Pengajuan Cekal kepada SYL

Direktorat Jenderal Imigrasi menyatakan tidak ada permintaan cegah dan tangkal kepada Pak Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.
KPK soal Mentan SYL Menghilang di Eropa: Mungkin Cuma Tersesat
Polhukam
Rabu, 4 Okt 2023

KPK soal Mentan SYL Menghilang di Eropa: Mungkin Cuma Tersesat

Wakil Ketua KPK Nawawi Pomolango percaya Mentan Syahrul Yasin Limpo tidak melarikan diri karena kasus dugaan korupsi di Kementan.
Kurir Uang ke Menpora Dito Bersaksi di Sidang BTS Hari Ini
Polhukam
Rabu, 4 Okt 2023

Kurir Uang ke Menpora Dito Bersaksi di Sidang BTS Hari Ini

Kurir pengantar uang kepada Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo akan bersaksi dalam persidangan korupsi BTS Kominfo hari ini.
Polisi: Anak Perwira TNI Tewas di Lanud Halim Alami Enam Tusukan
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Polisi: Anak Perwira TNI Tewas di Lanud Halim Alami Enam Tusukan

Kapolres Metro Jakarta Timur Kombes Leonardus Harapantua Simarmata menyebut, dari hasil autopsi ditemukan adanya enam luka tusukan.
12 Senpi di Rumah Dinas Mentan SYL Jenis Laras Pendek
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

12 Senpi di Rumah Dinas Mentan SYL Jenis Laras Pendek

Ke-12 senjata api yang ditemukan KPK di rumah dinas Mentan Syahrul Yasin Limpo sedang dicocokan datanya oleh Baintelkam Polri & Dittipidum Bareskrim.
Kejagung Usut Dugaan Korupsi Proyek Jalur Kereta Besitang-Langsa
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Kejagung Usut Dugaan Korupsi Proyek Jalur Kereta Besitang-Langsa

Kejagung masih menghitung kerugian negara akibat perkara korupsi proyek jalur Kereta Api Besitang-Langsa periode 2017-2023.
Kejagung akan Jemput Paksa 2 Saksi di Kasus Dugaan Korupsi BTS
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Kejagung akan Jemput Paksa 2 Saksi di Kasus Dugaan Korupsi BTS

Kejakgung akan menjemput paksa dua saksi terkait kasus dugaan korupsi pengadaan tower BTS 4G di BAKTI Kominfo yang namanya disebut dalam persidangan.
Kejagung Selidiki Dugaan Korupsi 4 BUMN Pengelola Dana Pensiun
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Kejagung Selidiki Dugaan Korupsi 4 BUMN Pengelola Dana Pensiun

Empat perusahaan BUMN diduga korupsi; dana pensiun PTPN, dana pensiun Angkasa Pura I, dana pensiun ID FOOD, dan dana pensiun di Perhutani.
Kejagung Geledah Kantor Kemendag terkait Korupsi Impor Gula
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Kejagung Geledah Kantor Kemendag terkait Korupsi Impor Gula

Kemendag diduga telah melawan hukum menerbitkan persetujuan impor gula kristal mentah menjadi kristal gula kepada pihak-pihak yang tidak berwenang.
Kejagung Geledah 3 Perusahaan di Kasus Tol MBZ, Sita US$354 Ribu
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Kejagung Geledah 3 Perusahaan di Kasus Tol MBZ, Sita US$354 Ribu

Penyidik Jampidsus menyita barang bukti diduga hasil korupsi tol MBZ berupa uang 354.700 ribu dolar AS, dokumen dan barang ellektronik. 
Fakta Pemeriksaan Amanda Manopo di Bareskrim: Terima Rp16 Juta
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Fakta Pemeriksaan Amanda Manopo di Bareskrim: Terima Rp16 Juta

Amanda Manopo dibayar Rp16 juta untuk mempromosikan situs yang diduga situs judi online.