Indeks Virus Corona Di Italia

Kesehatan
Senin, 20 Apr 2020

Update Corona Italia 19 April 2020: Data Kasus Meninggal & Sembuh

Update kasus virus Corona di Italia hingga Minggu (19/4/2020): total 178.972 kasus COVID-19, 108.257 kasus aktif, dan 23.660 kematian.
Kesehatan
Senin, 6 Apr 2020

Kasus Corona COVID-19 di Italia Menurun, Jumlah Kematian Terendah

Kasus corona COVID-19 di Italia mengalami penurunan.
Minggu, 5 Apr 2020

Update Corona di Italia Kamp Timnas Italia Jadi Rumah Sakit

Pandemi virus corona pun membuat kamp latihan timnas Italia dijadikan rumah sakit temporer.
Kesehatan
Senin, 23 Mar 2020

Mengapa Banyak Pasien Coronavirus COVID-19 Meninggal di Italia?

Jumlah kematian akibat virus corona di Italia tertinggi di seluruh dunia, mengapa ini bisa terjadi?
Sosial Budaya
Selasa, 17 Mar 2020

Lawan COVID-19 di Italia: Donatella Versace Donasikan Dana Rp3,3 M

Donatella Versace dan putrinya, Allegra Versace Beck mendonasikan dana sebesar Rp3,3 miliar untuk melawan virus corona di Italia.
Sepakbola
Jumat, 13 Mar 2020

Setelah Rugani, Gabbiadini dari Sampdoria Positif Corona COVID-19

Manolo Gabbiadini menjadi pesepakbola Liga Italia Serie A kedua yang dinyatakan positif terinfeksi virus Corona atau COVID-19.
Sosial Budaya
Selasa, 10 Mar 2020

Indonesia Petakan Jumlah WNI di Italia Usai Ada Kebijakan Lockdown

Kemenlu RI melakukan pemetaan terkait jumlah WNI dan sebarannya di Italia termasuk memperhatikan dampak yang dialami WNI di Italia.
Olahraga
Selasa, 10 Mar 2020

Dampak Corona: Semua Acara Olahraga di Italia Batal Hingga 3 April

Dampak virus corona COVID-19: semua acara olahraga di Italia batal sampai 3 April 2020.
Sepakbola
Rabu, 4 Mar 2020

Coppa Italia: Juventus vs AC Milan Akhirnya Ditunda karena Corona

Laga leg kedua semifinal Coppa Italia 2019/2020 antara Juventus vs AC Milan yang semula akan dihelat pada Kamis (5/3/2020) di Allianz Stadium akhirnya diputuskan untuk ditunda. 
Sepakbola
Selasa, 3 Mar 2020

Bos Inter Milan Kecam Presiden Serie A Soal Corona di Liga Italia

Bos Inter Milan, Steven Zhang, tidak setuju dengan cara otoritas Serie A dalam menangani jadwal pertandingan lantaran mewabahnya virus Corona di Italia.
Sepakbola
Selasa, 3 Mar 2020

Jadwal Baru Liga Italia Serie A Pekan 26 yang Ditunda karena Corona

FIGC telah mengatur ulang jadwal baru laga tunda Liga Italia Serie A 2019/2020 yang ditunda karena wabah virus Corona.
Sepakbola
Senin, 2 Mar 2020

Jadwal Juventus vs AC Milan Tetap Digelar Meski Corona Terpa Italia

Pertandingan Juventus vs AC Milan dalam laga leg kedua semifinal Coppa Italia 2019/2020 tetap digelar meskipun wabah virus Corona atau Covid-19 sedang menerpa.
Sepakbola
Senin, 2 Mar 2020

Liga Italia 2020 Terancam Tak Selesai Gara-gara Wabah Corona?

Giuseppe Marotta selaku Chief Executive Inter Milan merasa cemas jika kompetisi Liga Italia Serie A 2019/2020 musim ini tidak selesai gara-gara wabah virus Corona atau Covid-19.
Sepakbola
Selasa, 25 Feb 2020

Jadwal Liga Italia Pekan 26 Terancam Ditunda Terkait Virus Corona

Jadwal pertandingan pekan 26 Liga Italia Serie A 2019/2020 terancam ditunda terkait Virus Corona (Covid-19).
Sosial Budaya
Senin, 24 Feb 2020

Corona Meluas di Italia, Fashion Show Giorgio Armani Digelar Online

Akibat wabah virus corona meluas di Italia, Giorgio Armani menggelar fashion show secara online pada Minggu (23/2/2020).