Indeks Tirto - Mozaik

Kebrutalan Pasukan Korea Selatan dalam Perang Vietnam
Politik
Rabu, 22 Nov 2023

Kebrutalan Pasukan Korea Selatan dalam Perang Vietnam

Selama Perang Vietnam, pasukan Korea Selatan yang menjadi bagian dari koalisi Amerika Serikat melakukan sejumlah pembantaian terhadap warga sipil.
Kisah Suleyman dan Ayla yang Terselip dalam Perang Korea
Humaniora
Selasa, 21 Nov 2023

Kisah Suleyman dan Ayla yang Terselip dalam Perang Korea

"[Saya] memegang kakinya sambil menangis, dia terus mengatakan akan kembali untukku dalam beberapa hari," ujar Ayla mengenang perpisahan memilukan itu.
Kisah Kelam George Stinney Jr, Remaja yang Dieksekusi Mati
Hukum
Senin, 20 Nov 2023

Kisah Kelam George Stinney Jr, Remaja yang Dieksekusi Mati

Stinney dituduh membunuh dua anak perempuan kulit putih. Dia diinterogasi di sebuah ruangan kecil, sendirian tanpa orang tuanya, tanpa pengacara.
Club Deportivo Palestino, Identitas Palestina di Amerika Latin
Olahraga
Minggu, 19 Nov 2023

Club Deportivo Palestino, Identitas Palestina di Amerika Latin

Sepak bola dianggap sebagai salah satu cara untuk mengintegrasikan diri dengan budaya Chili dan melestarikan warisan Palestina.
Mei Kartawinata & Peran Aliran Sungai dalam Kebatinan Perjalanan
Sosial budaya
Sabtu, 18 Nov 2023

Mei Kartawinata & Peran Aliran Sungai dalam Kebatinan Perjalanan

Ia berpikir betapa mulianya sungai yang mengalir dari hulu ke hilir hanya untuk dimanfaatkan manusia. Kemudian lahirlah aliran kebatinan Perjalanan.
Rachel Corrie, Aktivis Pro Palestina Digilas Buldoser Israel
Humaniora
Jumat, 17 Nov 2023

Rachel Corrie, Aktivis Pro Palestina Digilas Buldoser Israel

"Dia adalah bagian dari sejarah kota kami. Bahkan anak-anak kecil di kota ini (Rafah) yang lahir setelah kematiannya, juga mengenalnya."
Kisah Masafumi Nagasaki yang Hidup Sendirian di Pulau Sotobanari
Humaniora
Kamis, 16 Nov 2023

Kisah Masafumi Nagasaki yang Hidup Sendirian di Pulau Sotobanari

Pria ini melepaskan diri dari kehidupan modern. Ia menetap sendirian di sebuah pulau kecil selama lebih dari 29 tahun.
Posisi dan Peran Transpuan di Era Jawa Kuno
Sosial budaya
Rabu, 15 Nov 2023

Posisi dan Peran Transpuan di Era Jawa Kuno

Kdi atau transpuan di era Jawa Kuno agaknya memiliki kekuatan sosio-magis yang dapat menambah kewibawaan raja yang berkuasa.
Peristiwa Tanjung Morawa, Darah Petani & Jatuhnya Kabinet Wilopo
Politik
Selasa, 14 Nov 2023

Peristiwa Tanjung Morawa, Darah Petani & Jatuhnya Kabinet Wilopo

Konflik agraria di Tanjung Morawa pada 1953 menewaskan lima orang petani dan memperkeruh hubungan PNI-Masyumi di Kabinet Wilopo.
Fenomena Bayangan Raksasa, Ilusi Optik Cahaya Matahari
Teknologi
Senin, 13 Nov 2023

Fenomena Bayangan Raksasa, Ilusi Optik Cahaya Matahari

Fenomena bayangan raksasa terjadi ketika matahari dalam posisi rendah atau karena efek optik yang disebut perpanjangan atmosfer.
Kisah Kegigihan Shadia Abu Ghazaleh Memperjuangkan Palestina
Politik
Minggu, 12 Nov 2023

Kisah Kegigihan Shadia Abu Ghazaleh Memperjuangkan Palestina

Namanya mungkin tak terkenal, tapi Shadia Abu Ghazaleh adalah pejuang muda yang penting dalam sejarah Palestina. Menjadi inspirasi bagi Laela Khaled.
Ernest Dezentje, Pelukis Mooi Indie dan Kawan Karib Sukarno
Humaniora
Sabtu, 11 Nov 2023

Ernest Dezentje, Pelukis Mooi Indie dan Kawan Karib Sukarno

"Sukarno menggemari karya Dezentje sebagaimana ia menggemari patung perempuan yang bertubuh harmonis, berwajah siap pasrah..."
Kisah Keluarga Fugate yang Berkulit Biru
Humaniora
Jumat, 10 Nov 2023

Kisah Keluarga Fugate yang Berkulit Biru

Jalur kereta belum dibangun di Kentucky timur pada awal abad ke-20. Membuat mereka menikah satu sama lain, akhirnya kelainan menyebar ke seluruh keluarga.
Israel Mengurung Dua Juta Warga Palestina di Jalur Gaza
Politik
Kamis, 9 Nov 2023

Israel Mengurung Dua Juta Warga Palestina di Jalur Gaza

Tembok pembatas yang memblokade Jalur Gaza mulai dibangun tahun 1994 dan terus ditingkatkan seiring kemenangan Hamas pada pemilu tahun 2006.
Alam Begitu Indah, Mari Bermain dan Bergembira Bersama Ibu Sud
Humaniora
Rabu, 8 Nov 2023

Alam Begitu Indah, Mari Bermain dan Bergembira Bersama Ibu Sud

Lagu-lagu ciptaan Ibu Sud kental dengan unsur-unsur yang melekat pada dunia anak-anak, yakni kegembiraan, imajinasi liar, bermain-main, dan polos.
Tak Sekadar Latah, Jembatan Kaca di Hunan Didesain Sangat Kokoh
Sosial budaya
Selasa, 7 Nov 2023

Tak Sekadar Latah, Jembatan Kaca di Hunan Didesain Sangat Kokoh

Jembatan kaca ini didesain dengan sistem keamanan yang tidak abal-abal. Sepanjang dibuka, tak ada korban jiwa akibat kecelakaan.
Pemakaman Langit, Kemurahan Hati Terakhir Jenazah
Sosial budaya
Senin, 6 Nov 2023

Pemakaman Langit, Kemurahan Hati Terakhir Jenazah

Dalam pemakaman langit, di hari pertama jenazah terlebih dahulu disimpan selama tiga sampai lima hari di sudut rumah, untuk didoakan oleh para Lama.
Kevin Carter, Kisah Depresi Jurnalis Foto Peraih Hadiah Pulitzer
Humaniora
Minggu, 5 Nov 2023

Kevin Carter, Kisah Depresi Jurnalis Foto Peraih Hadiah Pulitzer

Pewarta foto peraih Hadiah Pulitzer memutuskan mengakhiri hidup setelah bergumul dengan rasa bersalah dan depresi.
Tinggalan Majapahit di Kompleks Makam Ki Gede Ing Suro
Sosial budaya
Sabtu, 4 Nov 2023

Tinggalan Majapahit di Kompleks Makam Ki Gede Ing Suro

Para peziarah di kompleks makam Ki Gede Ing Suro mungkin tidak mengira bahwa enam struktur itu adalah bangunan suci tempat pemujaan dewa-dewa Trimurti.
Sidik Kertapati, Eksponen Pejuang Revolusi yang Terasingkan
Politik
Jumat, 3 Nov 2023

Sidik Kertapati, Eksponen Pejuang Revolusi yang Terasingkan

Setelah malang melintang di era revolusi, Sidik Kertapati akhirnya terjebak di negeri asing akibat Peristiwa G30S.