Indeks Sri Mulyani

Sri Mulyani Harap Gaji ke-13 PNS Bantu Percepatan Pemulihan Ekonomi
Ekonomi
Selasa, 28 Jun 2022

Sri Mulyani Harap Gaji ke-13 PNS Bantu Percepatan Pemulihan Ekonomi

Pemberian gaji ke-13 PNS diharapkan bisa mendorong daya beli masyarakat dan meningkatkan pemulihan ekonomi nasional.
Sri Mulyani: Kontribusi Ekonomi dari Sektor Kehutanan Sangat Kecil
Ekonomi
Selasa, 28 Jun 2022

Sri Mulyani: Kontribusi Ekonomi dari Sektor Kehutanan Sangat Kecil

Kontribusi sub sektor kehutanan dan penebangan kayu terhadap ekonomi masih relatif kecil. Kedua sektor itu hanya memberikan sumbangsing 0,66 persen ke PDB.
Cair Awal Juli, Berikut Bocoran Besaran Gaji ke-13 PNS
Ekonomi
Selasa, 28 Jun 2022

Cair Awal Juli, Berikut Bocoran Besaran Gaji ke-13 PNS

Gaji ke-13 terdiri dari gaji pokok, tunjangan keluarga, tunjangan pangan, tunjangan jabatan atau tunjangan umum dan 50 persen tunjangan kinerja.
Sri Mulyani: RI Butuh Rp3.461 T untuk Atasi Perubahan Iklim
Ekonomi
Selasa, 28 Jun 2022

Sri Mulyani: RI Butuh Rp3.461 T untuk Atasi Perubahan Iklim

Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati menuturkan Indonesia membutuhkan anggaran sekitar Rp3.461,31 triliun dalam rangka mitigasi perubahan iklim.
DPR Sepakati Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 5,9 Persen di 2023
Ekonomi
Senin, 27 Jun 2022

DPR Sepakati Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 5,9 Persen di 2023

Dalam tingkat pengambilan keputusan DPR dan pemerintah menyepakati pertumbuhan ekonomi ditetapkan sebesar 5,3 hingga 5,9 persen.
Sri Mulyani Mengaku Kesal Ada yang Minta Bujet Tambahan Tidak Jelas
Ekonomi
Senin, 27 Jun 2022

Sri Mulyani Mengaku Kesal Ada yang Minta Bujet Tambahan Tidak Jelas

Sri Mulyani bilang sebagai bendahara negara sudah semestnya harus bisa memastikan anggaran yang dikeluarkan pemerintah untuk tujuan yang jelas.
Sri Mulyani Minta Perguruan Tinggi Turun Tangan Perbaiki PAUD di RI
Pendidikan
Senin, 27 Jun 2022

Sri Mulyani Minta Perguruan Tinggi Turun Tangan Perbaiki PAUD di RI

Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati mendorong perguruan tinggi di Indonesia ikut memikirkan cara memperbaiki Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD).
Sri Mulyani Ungkap Penyebab Anggaran Belanja Negara Melonjak
Ekonomi
Senin, 27 Jun 2022

Sri Mulyani Ungkap Penyebab Anggaran Belanja Negara Melonjak

Kelebihan anggaran belanja tidak lepas dari upaya pemerintah menambah alokasi bujet bayar kompensasi dan subsidi energi, kata Sri Mulyani.
Tekan Kemiskinan, RI Dapat Kucuran Dana Rp10 T dari Bank Dunia
Ekonomi
Jumat, 24 Jun 2022

Tekan Kemiskinan, RI Dapat Kucuran Dana Rp10 T dari Bank Dunia

Dewan Direktur Eksekutif Bank Dunia menyetujui dukungan keuangan terbaru untuk Indonesia senilai 750 juta dolar AS atau setara Rp10,7 triliun.
Realisasi Subsidi Membengkak Capai Rp65,24 T hingga Akhir Mei 2022
Ekonomi
Jumat, 24 Jun 2022

Realisasi Subsidi Membengkak Capai Rp65,24 T hingga Akhir Mei 2022

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat realisasi anggaran subsidi mencapai Rp65,24 triliun hingga akhir Mei 2022.
Sri Mulyani: Penarikan Utang Turun Drastis 72,5 Persen
Ekonomi
Jumat, 24 Jun 2022

Sri Mulyani: Penarikan Utang Turun Drastis 72,5 Persen

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mencatat penarikan utang pada Mei 2022 turun drastis sebesar 72,5 persen.
Ekonomi Mulai Pulih, Penerimaan Pajak Capai Rp705,8 Triliun
Ekonomi
Kamis, 23 Jun 2022

Ekonomi Mulai Pulih, Penerimaan Pajak Capai Rp705,8 Triliun

Penerimaan pajak mencapai Rp705,82 triliun sampai akhir Mei 2022. Angka ini tumbuh 53,58 persen dibanding periode sama tahun lalu.
Sri Mulyani Kesal Realisasi Anggaran PEN Masih Lambat
Ekonomi
Kamis, 23 Jun 2022

Sri Mulyani Kesal Realisasi Anggaran PEN Masih Lambat

Menkeu Sri Mulyani mengaku kesal dengan capaian realisasi anggaran program PEN hingga per 17 Juni 2022, realisasinya baru Rp113,5 triliun.
Sri Mulyani: Dana Pemda 'Parkir' di Bank Capai Rp200 Triliun
Ekonomi
Kamis, 23 Jun 2022

Sri Mulyani: Dana Pemda 'Parkir' di Bank Capai Rp200 Triliun

Simpanan dana pemerintah daerah (pemda) yang ada di perbankan mencapai Rp200,7 triliun hingga akhir Mei 2022, naik Rp9,18 triliun dibanding April 2022.
Belanja Negara Baru Capai Rp938 Triliun Hingga Akhir Mei 2022
Ekonomi
Kamis, 23 Jun 2022

Belanja Negara Baru Capai Rp938 Triliun Hingga Akhir Mei 2022

Kemenkeu mencatat belanja negara baru mencapai Rp938,2 triliun sampai dengan akhir Mei 2022.
Sri Mulyani: Program Pengungkapan Sukarela Diikuti 121.996 Orang
Ekonomi
Rabu, 22 Jun 2022

Sri Mulyani: Program Pengungkapan Sukarela Diikuti 121.996 Orang

Peserta Program Pengungkapan Sukarela (PPS) mencapai 121.996 orang hingga Kamis (23/6/2022).
Capai Rp468 T, Sri Mulyani Harap Dana Desa Bisa Sejahterakan Rakyat
Ekonomi
Rabu, 22 Jun 2022

Capai Rp468 T, Sri Mulyani Harap Dana Desa Bisa Sejahterakan Rakyat

Pemerintah sudah menyalurkan dana desa mencapai lebih dari Rp468 triliun sejak diluncurkan pada 2015.
G20 Amankan 1,1 Miliar Dolar AS untuk Kesiapsiagaan Pandemi
Kesehatan
Rabu, 22 Jun 2022

G20 Amankan 1,1 Miliar Dolar AS untuk Kesiapsiagaan Pandemi

Para anggota G20 berhasil mengamankan 1,1 miliar dolar AS untuk dana perantara keuangan. Dalam rangka kesiapsiagaan, pencegahan dan penanggulangan pandemi.
Menkeu Sri Mulyani Waspadai Pelemahan Ekonomi AS dan Cina
Ekonomi
Jumat, 17 Jun 2022

Menkeu Sri Mulyani Waspadai Pelemahan Ekonomi AS dan Cina

Perlambatan ekonomi Amerika Serikat (AS) dan Cina dikhawatirkan akan mengganggu pemulihan ekonomi dalam negeri.
Cak Imin Lirik Sri Mulyani Jadi Cawapres di 2024
Politik
Minggu, 12 Jun 2022

Cak Imin Lirik Sri Mulyani Jadi Cawapres di 2024

Cak Imin mengaku belum menjalin komunikasi secara langsung soal niatnya menggandeng Sri Mulyani sebagai cawapres di 2024.