Indeks Rohingya

Hoaks Terkait Aktor di Balik Pengungsi Rohingya di Langkat
Periksa fakta
Rabu, 31 Jan

Hoaks Terkait Aktor di Balik Pengungsi Rohingya di Langkat

Foto pria di reels adalah imigran gelap asal Bangladesh yang dideportasi Juni 2015 lalu. Ia bukan pengungsi Rohingya.
Benarkah Biaya Pengungsi Rohingya di Indonesia Ditanggung PBB?
Aktual dan Tren
Kamis, 11 Jan

Benarkah Biaya Pengungsi Rohingya di Indonesia Ditanggung PBB?

Menurut Menko Polhukam Mahfud MD, para pengungsi Rohingya di Indonesia tidak dibiayai oleh Pemerintah RI, melainkan oleh PBB.
Hoaks Kapal Rohingya Paksa Masuk Wilayah Aceh
Periksa fakta
Selasa, 9 Jan

Hoaks Kapal Rohingya Paksa Masuk Wilayah Aceh

Video yang digunakan dalam unggahan media sosial adalah kejadian penangkapan kapal pencuri ikan Vietnam di Laut Natuna Utara pada tahun 2020 lalu.
Pemerintah Indonesia Minta UNHCR Ditutup, Hoaks/Fakta?
Periksa fakta
Selasa, 9 Jan

Pemerintah Indonesia Minta UNHCR Ditutup, Hoaks/Fakta?

Berdasarkan penelusuran fakta, tidak ditemukan keterangan resmi yang membenarkan klaim tentang Pemerintah Indonesia meminta UNHCR ditutup.
Kamp Pengungsi Rohingya Kebakaran, Apakah Disengaja?
Aktual dan Tren
Selasa, 9 Jan

Kamp Pengungsi Rohingya Kebakaran, Apakah Disengaja?

Peristiwa kebakaran kamp pengungsi Rohingya di Bangladesh terjadi pada Minggu (7/1/2024). Ada dugaan unsur kesengajaan dalam peristiwa tersebut.
Kamp Pengungsi Rohingnya di Bangladesh Hangus Terbakar
Senin, 8 Jan

Kamp Pengungsi Rohingnya di Bangladesh Hangus Terbakar

Kamp pengungsi Rohingya di Bangladesh kembali terbakar pada hari Minggu (7/1/2024) dini hari waktu setempat, Kobaran api menyebabkan ribuan orang kehilangan tempat tinggal. Dilaporkan tidak ada korban jiwa dalam insiden yang terjadi di kamp Kutupalong di Cox's Bazar tersebut.
Apa Saja Tanggapan Pemerintah tentang Pengungsi Rohingya?
Aktual dan Tren
Kamis, 4 Jan

Apa Saja Tanggapan Pemerintah tentang Pengungsi Rohingya?

Bagaimana tanggapan para pemimpin di Indonesia tentang pengungsi Rohingya? Berikut ini beberapa di antaranya.
Kronologi Kedatangan Pengungsi Rohingya di Deli Serdang
Aktual dan Tren
Selasa, 2 Jan

Kronologi Kedatangan Pengungsi Rohingya di Deli Serdang

Kronologi kedatangan 147 pengungsi Rohingya di Deli Serdang, Sumatra Utara, berlangsung sejak akhir Desember 2023.
Ada Apa dengan Pengungsi Rohingya di Aceh dan Berapa Jumlahnya?
Aktual dan Tren
Jumat, 29 Des 2023

Ada Apa dengan Pengungsi Rohingya di Aceh dan Berapa Jumlahnya?

Ada dua kasus besar terkait Rohingya yang ramai dibicarakan saat ini, termasuk kasus pengusiran pengungsi oleh mahasiswa hingga penyelundupan orang.
Benarkah Mahasiswa Aceh Usir Pengungsi Rohingya Karena Hoaks?
Aktual dan Tren
Jumat, 29 Des 2023

Benarkah Mahasiswa Aceh Usir Pengungsi Rohingya Karena Hoaks?

UNHCR mencurigai berita bohong, disinformasi, dan ujaran kebencian di media sosial menjadi pemicu mahasiswa mengusir pengungsi Rohingya Aceh.
Bahaya Demonisasi di Medsos Ancam Keselamatan Pengungsi Rohingya
Polhukam
Jumat, 29 Des 2023

Bahaya Demonisasi di Medsos Ancam Keselamatan Pengungsi Rohingya

Sebanyak 137 pengungsi Rohingya yang didemo di BMA, akhirnya diangkut paksa menggunakan truk ke Kantor Kemenkumham Aceh.
Kenapa Pengungsi Rohingya di Aceh Diusir Paksa oleh Mahasiswa?
Aktual dan Tren
Kamis, 28 Des 2023

Kenapa Pengungsi Rohingya di Aceh Diusir Paksa oleh Mahasiswa?

Mahasiswa di Aceh melakukan pengusiran terhadap pengungsi Rohingnya, apa alasannya?
Awal Mula Konflik Rohingya dan Warga Aceh di Indonesia
Aktual dan Tren
Kamis, 28 Des 2023

Awal Mula Konflik Rohingya dan Warga Aceh di Indonesia

Awal mula kebencian masyarakat Aceh terhadap pengungsi Rohingya. Sehingga menyebabkan pengusiran paksa oleh mahasiswa pada Rabu (27/11/2023).
Hoaks Menlu Retno Usir Pengungsi Rohingya
Periksa fakta
Jumat, 22 Des 2023

Hoaks Menlu Retno Usir Pengungsi Rohingya

Tidak ada informasi resmi dari Kementerian Luar Negeri atau pemberitaan media kredibel mengenai pernyataan tegas Menlu Retno mengusir pengungsi Rohingya.
Apa Itu UNHCR, Tugas, dan Fungsinya
Aktual dan Tren
Minggu, 17 Des 2023

Apa Itu UNHCR, Tugas, dan Fungsinya

Apa itu UNHCR yang selama ini mengurus pengungsi Rohingya? Berikut ini tugas, fungsi, dan hal-hal yang ditangani UNHCR.
Rohingya Menggunakan Bahasa Apa dan Jenis Aksara yang Digunakan
Aktual dan Tren
Minggu, 17 Des 2023

Rohingya Menggunakan Bahasa Apa dan Jenis Aksara yang Digunakan

Indonesia menjadi salah satu tujuan utama pengungsi Rohingya. Apa bahasa yang dipakai Rohingya sehari-hari? Apakah mereka bisa berbahasa Inggris?
Isu Pengungsi Rohingya akan Dibahas Jokowi di KTT ASEAN-Jepang
Polhukam
Sabtu, 16 Des 2023

Isu Pengungsi Rohingya akan Dibahas Jokowi di KTT ASEAN-Jepang

Jokowi akan mengajak Jepang berinvestasi dalam pembangunan IKN saat melakukan pertemuan bilateral dengan PM Jepang, Fumio Kishida di Tokyo.
Jumlah Pengungsi Rohingya di Indonesia per Awal Desember 2023
Aktual dan Tren
Rabu, 13 Des 2023

Jumlah Pengungsi Rohingya di Indonesia per Awal Desember 2023

Berapa jumlah pengungsi Rohingya di Indonesia saat ini? Pengungsi Rohingya terus berdatangan ke Aceh dan Sabang.
Statistik di Balik Kedatangan Pengungsi Rohingya di Indonesia
Periksa data
Rabu, 13 Des 2023

Statistik di Balik Kedatangan Pengungsi Rohingya di Indonesia

Dari sekitar 7,8 ribu pengungsi Rohingya yang melaut untuk mencari suaka, hanya sekitar 6,5 ribu yang berhasil mendarat.
Perbedaan Sikap Indonesia atas Palestina, Xinjiang, dan Rohingya
Polhukam
Selasa, 12 Des 2023

Perbedaan Sikap Indonesia atas Palestina, Xinjiang, dan Rohingya

Sejumlah pakar menilai jawaban atas kontradiksi sikap Indonesia terkait Palestina, Xinjiang, dan Rohingya yang cukup mencolok ini memiliki banyak sisi.