Indeks Pemilu 2019

Menjadi Relawan Emak-Emak Garis Depan Jokowi
Mild report
Jumat, 1 Mar 2019

Menjadi Relawan Emak-Emak Garis Depan Jokowi

Ibu Layla adalah bagian kecil dari rantai garis depan gerakan emak-emak memenangkan kembali Jokowi.
BPN Minta KPU Simpan Kotak Suara di Koramil untuk Cegah Kecurangan
Hard news
Kamis, 28 Feb 2019

BPN Minta KPU Simpan Kotak Suara di Koramil untuk Cegah Kecurangan

BPN Prabowo-Sandiaga mengusulkan kotak suara disimpan di Koramil usai hari pencoblosan. Mereka khawatir penyimpanan kotak suara di Kantor Kecamatan membuka potensi kecurangan.
Emak-Emak Prabowo-Sandi Mengajak Pendukung Jokowi-Ma'ruf agar Tobat
Politik
Kamis, 28 Feb 2019

Emak-Emak Prabowo-Sandi Mengajak Pendukung Jokowi-Ma'ruf agar Tobat

Emak-emak dalam Pepes "menyeruduk kandang banteng", "memutihkan kawasan merah", hingga bikin pemilih Jokowi "tobat".
Prabowo Bakal Pangkas Anggaran Kunker ke Luar Negeri Jika Terpilih
Hard news
Kamis, 28 Feb 2019

Prabowo Bakal Pangkas Anggaran Kunker ke Luar Negeri Jika Terpilih

Prabowo berjanji memangkas anggaran kunjungan kerja untuk penghematan APBN. Menurut dia dalam setahun, anggaran kunker ke luar negeri mencapai Rp20 triliun.
SBY Tunjuk AHY Jadi Komandan Kampanye Demokrat di Pemilu 2019
Hard news
Kamis, 28 Feb 2019

SBY Tunjuk AHY Jadi Komandan Kampanye Demokrat di Pemilu 2019

Melalui surat tersebut, SBY juga memastikan bahwa tidak ada perubahan susunan kepengurusan resmi DPP Partai Demokrat.
4.000 Aparat Gabungan Disiagakan Amankan Aksi FUI di KPU Besok
Hard news
Kamis, 28 Feb 2019

4.000 Aparat Gabungan Disiagakan Amankan Aksi FUI di KPU Besok

Aparat keamanan gabungan sebanyak 4.000 orang bakal disiagakan untuk mengamankan aksi Forum Umat Islam (FUI) di depan kantor KPU RI, Jumat (1/3/2019) besok.
Demokrat Sebut SBY Perintahkan AHY Pimpin Pemenangan Pemilu 2019
Hard news
Kamis, 28 Feb 2019

Demokrat Sebut SBY Perintahkan AHY Pimpin Pemenangan Pemilu 2019

Partai Demokrat membantah isu yang menyebutkan posisi SBY akan digantikan AHY sebagai Ketua Umum PD, yang benar SBY memerintahkan AHY sebagai pimpinan pemenangan Pemilu 2019.
FUI Akan Gelar 'Apel Siaga Umat' Besok, KPU Siap Beraudiensi
Hard news
Kamis, 28 Feb 2019

FUI Akan Gelar 'Apel Siaga Umat' Besok, KPU Siap Beraudiensi

Forum Umat Islam (FUI) berencana menggelar aksi demonstrasi 'apel siaga umat' dalam rangka meminta KPU bersikap netral dan profesional dalam menyelenggarakan Pemilu 2019 di depan Kantor KPU, Jumat besok.
Prospek Ekonomi Indonesia pada Tahun Politik Menurut JK
Hard news
Kamis, 28 Feb 2019

Prospek Ekonomi Indonesia pada Tahun Politik Menurut JK

Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan Indonesia telah berpengalaman menghadapai pemilu, sehingga tidak berdampak signifikan pada perekonomian.
Benarkah 80% Pasar Tradisional Tak Layak Seperti Klaim Sandiaga?
Periksa data
Kamis, 28 Feb 2019

Benarkah 80% Pasar Tradisional Tak Layak Seperti Klaim Sandiaga?

Pasar tradisional dekat dengan kehidupan masyarakat luas, persoalan ini jadi bahan kampanye Cawapres No 2 Sandiaga Uno.
Belajar dari RUU Permusikan: Jangan Loloskan Politisi Amatir ke DPR
Kolumnis
Kamis, 28 Feb 2019

Belajar dari RUU Permusikan: Jangan Loloskan Politisi Amatir ke DPR

Pembuatan undang-undang mensyaratkan legislator mumpuni. Jangan sampai pileg dianggap kalah penting dari pilpres.
KPU Tetapkan Dua Zona Kampanye Rapat Umum Pemilu 2019
Hard news
Rabu, 27 Feb 2019

KPU Tetapkan Dua Zona Kampanye Rapat Umum Pemilu 2019

KPU memutuskan membagi wilayah Indonesia menjadi dua zona untuk pelaksanaan kampanye dengan metode rapat umum ini.
FBR Tolak Cawagub DKI dari PKS: Akibat Seleksi yang Tertutup
Current issue
Rabu, 27 Feb 2019

FBR Tolak Cawagub DKI dari PKS: Akibat Seleksi yang Tertutup

Seleksi yang tertutup menyebabkan masyarakat tidak mengenal Cawagub DKI yang diajukan PKS.
Pencetakan E-KTP WNA Tak Dilakukan Hingga Pencoblosan Pemilu 2019
Hard news
Rabu, 27 Feb 2019

Pencetakan E-KTP WNA Tak Dilakukan Hingga Pencoblosan Pemilu 2019

Direktur Jenderal Dukcapil Kemendagri Zudan Arif Fakrulloh menyatakan, telah memerintahkan jajaran di daerah-daerah untuk menunda pencetakan KTP elektronik (e-KTP) bagi Warga Negara Asing (WNA).
Airlangga Beberkan Nawacita Jokowi Jilid II di Depan Para Pengusaha
Hard news
Rabu, 27 Feb 2019

Airlangga Beberkan Nawacita Jokowi Jilid II di Depan Para Pengusaha

Sejumlah proyeksi pertumbuhan berbagai sektor ekonomi disampaikan Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto di depan pengusaha mulai soal konsumsi rumah tangga hingga sektor konstruksi.
BKPM Yakin Investasi Asing Tetap Masuk Indonesia pada Tahun Politik
Hard news
Rabu, 27 Feb 2019

BKPM Yakin Investasi Asing Tetap Masuk Indonesia pada Tahun Politik

Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Thomas Lembong meyakini, memasuki tahun politik, investasi asing tetap akan masuk ke Indonesia.
Masalah Partai Indonesia: Jual Isu Kemiskinan, Tak Punya Program
Mild report
Rabu, 27 Feb 2019

Masalah Partai Indonesia: Jual Isu Kemiskinan, Tak Punya Program

Banyak caleg berjanji membela rakyat miskin. Realistis atau sekadar slogan?
Polisi akan Panggil Saksi Pelaku Kampanye Hitam Emak-emak Pepes
Hard news
Rabu, 27 Feb 2019

Polisi akan Panggil Saksi Pelaku Kampanye Hitam Emak-emak Pepes

Pihak kepolisian berencana akan memanggil saksi dari pelaku tindakan kampanye hitam tiga relawan Partai Emak-emak Pendukung Prabowo-Sandi (PEPES) di Karawang.
Pepes Hanya Korban Narasi Elite Prabowo-Sandi?
Current issue
Selasa, 26 Feb 2019

Pepes Hanya Korban Narasi Elite Prabowo-Sandi?

BPN disebut harus bertanggung jawab, karena ketiga ibu anggota Pepes sudah mengorbankan hidup mereka bagi pilpres.
Menaker Tegaskan e-KTP Milik TKA Cina di Cianjur adalah Hoaks
Hard news
Selasa, 26 Feb 2019

Menaker Tegaskan e-KTP Milik TKA Cina di Cianjur adalah Hoaks

Menaker Hanif Dhakiri menyatakan gambar e-KTP milik TKA asal Cina di Cianjur adalah hasil editan dan informasi di dalamnya merupakan hoaks.