Belanja iklan pada 2018 diperkirakan tumbuh sampai dengan 15 persen seiring dengan digelarnya berbagai kegiatan besar tahun ini. Bagaimana dampaknya buat emiten media?
“Angka ini di luar perkiraan kita. Dulu banyak yang bilang, bisa 6.000 sudah untung. Kerja keras dari BEI (Bursa Efek Indonesia) patut diapresiasi dan disyukuri,” kata Jokowi.
“Saya lihat tantangan cukup besar di 2018. Karena banyak hal yang kita tidak pernah punya pengalaman, pada kejadian di tahun depan,” kata Direktur Utama PT Bursa Efek Indonesia (BEI) Tito Sulistio.
Reksa dana saham dianggap paling berisiko dengan imbal hasil yang tinggi. Reksa dana ini diproyeksikan tetap memberikan imbal hasil paling kencang di tahun depan.
Kekacauan politik sempat membuat bursa saham Indonesia ditutup. Kini, sudah 40 tahun pasar modal Indonesia diaktifkan kembali. Bagaimana perkembangannya?