Indeks Malaysia

Kolaborasi Tiga Jiran Menjaga Perairan Asia Tenggara
Mild report
Senin, 8 Agt 2016

Kolaborasi Tiga Jiran Menjaga Perairan Asia Tenggara

Indonesia, Malaysia, dan Filipina akhirnya menyepakati patroli bersama untuk mengamankan wilayah perbatasan laut mereka dari pembajakan kapal. Langkah ini diambil mengingat kapal-kapal ketiga negara ini berulang kali menjadi sasaran pembajakan, khususnya di perairan Sulu di perbatasan antara Kalimantan, Malaysia Timur, dan Mindanao. Apa yang melandasi komitmen kerja sama antara ketiga negara ini?
Tenggelamkan Kapal Lagi, Bu Susi?
Ekonomi
Kamis, 4 Agt 2016

Tenggelamkan Kapal Lagi, Bu Susi?

Susi Pudjiastuti kembali menuai sensasi. Kali ini bukan karena aksinya menenggelamkan kapal atau gayanya yang nyentrik. Namanya kembali menjadi perbincangan—kali ini di tingkat regional—setelah pihak Malaysia berencana meniru langkah Susi dalam menenggelamkan kapal-kapal pelaku illegal fishing.
Malaysia Lirik Investasi Bidang Infrastuktur di Indonesia
Bisnis
Rabu, 3 Agt 2016

Malaysia Lirik Investasi Bidang Infrastuktur di Indonesia

Presiden mempersilakan Khazanah untuk mempelajari kesempatan investasi pembangunan jalan tol baik di Pulau Jawa maupun proyek jalan tol Trans-Sumatera.
Pertaruhan Nasib Najib Razak dalam 1MDB
Mild report
Senin, 25 Juli 2016

Pertaruhan Nasib Najib Razak dalam 1MDB

Perdana Menteri Malaysia, Najib Razak, tersandung oleh kasus korupsi bernilai sekitar 1 miliar dolar AS. Kasus ini terjadi di dalam 1MDB, lembaga yang digadang-gadang akan dapat meningkatkan perekonomian Malaysia. Tidak tanggung-tanggung, negara-negara besar seperti Amerika Serikat, Swiss, dan Singapura bertekad turut membongkar kasus ini.
UBK Sepakati Kerja Sama Pendidikan dengan Malaysia
Hard news
Senin, 25 Juli 2016

UBK Sepakati Kerja Sama Pendidikan dengan Malaysia

Penandatanganan MoU oleh Rachmawati Soekarnoputri dan Mahatir Mohamad mengesahkan kesepakatan kerja sama Universitas Bung Karno dan Yayasan Kepemimpinan Perdana dari Malaysia dalam bidang pendidikan, khususnya tingkat perguruan tinggi. Kedua universitas tersebut menyetujui rencana pertukaran pelajar dan pertukaran pengajar antarkedua negara.
Empat Bulan Empat Kali Penyanderaan
Politik
Jumat, 22 Juli 2016

Empat Bulan Empat Kali Penyanderaan

Warga negara Indonesia (WNI) seolah menjadi incaran penyanderaan oleh para perompak di perairan Filipina dan Malaysia. Persoalan ekonomi dipercaya menjadi penyebab karena para perompak meminta uang tebusan.
Babak Baru Konektivitas Singapura - Malaysia
Mild report
Selasa, 19 Juli 2016

Babak Baru Konektivitas Singapura - Malaysia

Singapura dan Malaysia memasuki babak baru dengan menandatangani nota kesepahaman pembangunan High-Speed Rail (HSR). Jika terealisasi, konektivitas Singapura-Malaysia pun akan semakin mudah. Bagaimana nasib Indonesia?
Wapres: Pembebasan Sandera dengan Negosiasi Juga Berisiko
Politik
Selasa, 12 Juli 2016

Wapres: Pembebasan Sandera dengan Negosiasi Juga Berisiko

Pemerintah Indonesia dan pihak pengusaha selama ini bersikap terlalu toleran dan permisif dalam upaya membebaskan sandera WNI, yang dalam satu tahun terakhir beruntun terjadi di perairan Filipina dan Malaysia. Wapres Jusuf Kalla tak memungkiri bahwa setiap upaya pembebasan sandera WNI pasti penuh risiko.
Indonesia-Malaysia Ulas Perdagangan Lintas Batas
Ekonomi
Rabu, 29 Jun 2016

Indonesia-Malaysia Ulas Perdagangan Lintas Batas

Indonesia akan melakukan pembahasan dalam bidang perdagangan lintas dengan Malaysia. Kedua negara akan bertemu dalam Joint Trade and Investment Committee, sebuah forum yang dibentuk sebagai upaya untuk mendorong pertumbuhan perdagangan dan investasi antara Indonesia-Malaysia atas dasar kesetaraan dan saling menguntungkan.
Indonesia-Malaysia Harus Segera Tentukan Batas Wilayah Udara
Politik
Selasa, 28 Jun 2016

Indonesia-Malaysia Harus Segera Tentukan Batas Wilayah Udara

Indonesia dan Malaysia perlu segera lakukan konsultasi dan koordinasi tentang batas-batas wilayah udara yang boleh dilintasi oleh pesawat kedua negara menyusul insiden pengusiran pesawat C-130 Hercules Malaysia oleh dua pesawat tempur F-16 TNI AU di atas Natuna
Turbulensi Tanpa Henti Malaysia Airlines
Mild report
Selasa, 21 Jun 2016

Turbulensi Tanpa Henti Malaysia Airlines

Tahun 2014, adalah mimpi paling buruk bagi Malaysia Airlines. Dua kecelakaan yang menghantam penerbangan internasionalnya memperparah kondisi finansial Malaysia Airlines yang memang sudah mulai sakit sejak 2005. Kini, saat maskapai kebanggaan Malaysia itu ingin membalik keadaan, Sang CEO yang tadinya diandalkan bersiap angkat kaki.
Maskapai Penerbangan Syariah Pertama Malaysia Ditutup
Bisnis
Rabu, 15 Jun 2016

Maskapai Penerbangan Syariah Pertama Malaysia Ditutup

Departemen Penerbangan Sipil (DCA) telah menerbitkan pelarangan terbang untuk maskapai syariah pertama Malaysia, Rayani Air, karena dinilai tidak memenuhi standar-standar kemanan yang telah ditetapkan oleh komisi penerbangan terserbut.
Megawati Ceritakan Sengketa Masa Lalu Indonesia dan Malaysia
Politik
Rabu, 25 Mei 2016

Megawati Ceritakan Sengketa Masa Lalu Indonesia dan Malaysia

Megawati Soekarnoputri menyampaikan berbagai persoalan penting ketika dirinya menjabat sebagai orang nomor satu di republik ini, salah satunya soal sengketa pulau Sipadan-Ligitan yang melibatkan Indonesia dan Malaysia. Hal itu disampaikan Megawati saat dirinya mendapatkan gelar Doktor Honoris Causa (HC) di bidang politik dan pemerintah dari Universitas Padjadjaran (Unpad), Bandung, Rabu (25/5/2016).
KBRI Pulangkan Jenazah TKI dari Malaysia
Sosial budaya
Jumat, 6 Mei 2016

KBRI Pulangkan Jenazah TKI dari Malaysia

KBRI di Kuala Lumpur, Malaysia, akan memulangkan jenazah Abd Basit TKI asal Pamekasan, Jawa Timur yang meninggal dunia di Malaysia.
Indonesia-Filipina-Malaysia Jalin Kerja Sama Pengamanan Laut
Politik
Rabu, 4 Mei 2016

Indonesia-Filipina-Malaysia Jalin Kerja Sama Pengamanan Laut

Indonesia akan menjalin kerja sama pengamanan wilayah perairan dengan Malaysia dan Filipina menyusul kejadian perompakan dan penyanderaan anak buah kapal belakangan ini.
WNI Dijadikan Budak Seks Selama 4 Tahun di Malaysia
Hukum
Rabu, 4 Mei 2016

WNI Dijadikan Budak Seks Selama 4 Tahun di Malaysia

Seorang wanita WNI berusia 25 tahun yang bekerja sebagai pembantu rumah tangga disekap dan diperkosa selama 4 tahun oleh majikannya di Malaysia.
Diduga Culik Anak 12 Tahun, WNI Jadi Buron di Malaysia
Hukum
Selasa, 19 Apr 2016

Diduga Culik Anak 12 Tahun, WNI Jadi Buron di Malaysia

Seorang WNI diduga menculik seorang warga Malaysia berusia 12 tahun di Subang Jaya. WNI tersebut kini tengah buron dan dikejar oleh kepolisian setempat.
Alibaba Akuisisi Platform e-Commerce Lazada
Selasa, 12 Apr 2016

Alibaba Akuisisi Platform e-Commerce Lazada

Alibaba Group Holding Limited dan Lazada Grup S.A. hari ini mengumumkan bahwa mereka menandatangani perjanjian untuk mengakuisisi saham pengendali di Lazada, sebuah platform e-Commerce terkemuka di Asia Tenggara, dengan total investasi oleh Alibaba sekitar $1 miliar.
Tantowi/Liliyana Juara Malaysia Terbuka 2016
Senin, 11 Apr 2016

Tantowi/Liliyana Juara Malaysia Terbuka 2016

Tantowi Ahmad dan Liliyana Natsir, pasangan ganda campuran bulutangkis Indonesia, sukses merebut titel juara di turnamen Malaysia Terbuka 2016.