Indeks Kementerian Perdagangan

PKB Tak Setuju Bila PDIP Usul Kemenperin dan Kemendag Digabung
Politik
Jumat, 2 Agt 2019

PKB Tak Setuju Bila PDIP Usul Kemenperin dan Kemendag Digabung

PDIP mengusulkan agar Kementerian Perindustrian dengan Kementerian Perdagangan digabung kembali.
Semrawutnya Perkara Beras, Garam, dan Gula di era Jokowi
Ekonomi
Senin, 29 Juli 2019

Semrawutnya Perkara Beras, Garam, dan Gula di era Jokowi

Soal pangan, pemerintahan Jokowi pada periode pertama tidak memiliki pencapaian berarti. Permasalahan terkait data dan koordinasi menjadi masalah utama yang menghantui.
Kemendag: Potensi Ekspor Rempah ke Belanda Masih Besar
Ekonomi
Kamis, 25 Juli 2019

Kemendag: Potensi Ekspor Rempah ke Belanda Masih Besar

Ekspor rempah-rempah Indonesia ke Belanda antara lain kayu manis, lada putih dan hitam, pala, vanila, jahe, kunyit, serta daun salam.
Realisasi Anggaran Kemendag 2018 Tak Sampai 100 Persen
Ekonomi
Rabu, 17 Juli 2019

Realisasi Anggaran Kemendag 2018 Tak Sampai 100 Persen

Hingga Desember 2018, realisasi anggaran Kemendag mencapai 87,95 persen atau Rp3,701 triliun dari pagu sebesar Rp4,2 triliun.
Harga Ayam Lagi-Lagi Anjlok, Ada Pembiaran?
Ekonomi
Selasa, 2 Juli 2019

Harga Ayam Lagi-Lagi Anjlok, Ada Pembiaran?

Setidaknya lima tahun terakhir ini, isu harga ayam anjlok di peternak kerap muncul setiap tahunnya. Mengapa demikian?
Kementerian Diimbau Jual Ayam dari Peternakan Agar Harga Stabil
Ekonomi
Senin, 1 Juli 2019

Kementerian Diimbau Jual Ayam dari Peternakan Agar Harga Stabil

Dalam satu pekan, sudah ada 200 ekor ayam yang dijual dalam bazar Kementerian Perdagangan. 
Kemendag Panggil Pengusaha Terkait Penurunan Harga Ayam
Ekonomi
Rabu, 26 Jun 2019

Kemendag Panggil Pengusaha Terkait Penurunan Harga Ayam

Kemendag telah memanggil para pengusaha ayam untuk berkoordinasi terkait anjloknya harga ayam di pasaran.
Kemendag Ingatkan Ada Ketentuan Harga Ayam Acuan Rp18.000 per kg
Ekonomi
Rabu, 26 Jun 2019

Kemendag Ingatkan Ada Ketentuan Harga Ayam Acuan Rp18.000 per kg

Kemendag mengingatkan ketentuan harga ayam sebesar Rp18.000 per kg menanggapi turunnya harga ayam potong ras yang mencapai Rp7.000-10.000 per kg usai Idulfitri 2019.
Izin Impor 125 Ribu Ton Bawang Putih akan Diterbitkan untuk Lebaran
Ekonomi
Senin, 13 Mei 2019

Izin Impor 125 Ribu Ton Bawang Putih akan Diterbitkan untuk Lebaran

Lamanya proses mengeluarkan izin impor bawang ini disebabkan karena koordinasi antara Kemendag dan Kementerian Pertanian.
Kemendag akan Paksa Pedagang Jual Bawang Putih Rp30 ribu per Kg
Ekonomi
Senin, 13 Mei 2019

Kemendag akan Paksa Pedagang Jual Bawang Putih Rp30 ribu per Kg

Pemerintah akan berupaya menurunkan harga dengan memaksa para pedagang untuk menjual bawang putih pada kisaran Rp30 ribu. 
Sejumlah Proyek Beberapa Kementerian akan Dialihkan ke PUPR
Ekonomi
Jumat, 26 Apr 2019

Sejumlah Proyek Beberapa Kementerian akan Dialihkan ke PUPR

Beberapa proyek yang akan diambil adalah pembangunan pasar rakyat di bawah Kemendag hingga gedung-gedung sekolah di bawah Kemendikbud.
Impor Bawang Putih ala Mendag Enggar: Usang & Tak Menjawab Masalah
Ekonomi
Selasa, 23 Apr 2019

Impor Bawang Putih ala Mendag Enggar: Usang & Tak Menjawab Masalah

Pemerintah mesti segera campur tangan seperti menyediakan teknologi agar produksi bawang lokal dapat memenuhi standar yang dinginkan pasar.
Peternak Klaim Rugi Rp1,4 Miliar Akibat Harga Ayam Dibeli Murah
Bisnis
Rabu, 27 Mar 2019

Peternak Klaim Rugi Rp1,4 Miliar Akibat Harga Ayam Dibeli Murah

Beban yang dialami peternak begitu berat mulai dari kenaikan harga pangan, harga bibit ayam mahal, sampai over supply yang membuat harga ayam hidup tidak bisa dijual mahal.
Mendag Target Perjanjian Dagang dengan Australia Diteken Maret
Ekonomi
Jumat, 15 Feb 2019

Mendag Target Perjanjian Dagang dengan Australia Diteken Maret

Perundingan perdagangan bebas antara Indonesia dengan Australia bukan hanya membahas akses saja, tapi kemitraan komprehensif yang setara.
Gula Mentah Impor 1,4 Juta Ton Mulai Masuk Akhir Februari 2019
Ekonomi
Kamis, 14 Feb 2019

Gula Mentah Impor 1,4 Juta Ton Mulai Masuk Akhir Februari 2019

Gula mentah impor sebanyak 1,4 juta ton dijadwalkan mulai masuk ke Indonesia pada akhir Februari 2019.
Perjanjian Dagang dengan Pakistan Dikhawatirkan Picu Impor Alkohol
Ekonomi
Senin, 11 Feb 2019

Perjanjian Dagang dengan Pakistan Dikhawatirkan Picu Impor Alkohol

Ratifikasi perjanian dagang Indonesia dengan Pakistan dikhawatirkan memicu impor alkohol, karena ada klausul pembahasan bea masuk etil alkohol (etanol) ke Indonesia.
Mayora Targetkan 2.000 Kontainer Makanan & Minuman Masuk Rusia
Marketing
Rabu, 6 Feb 2019

Mayora Targetkan 2.000 Kontainer Makanan & Minuman Masuk Rusia

2.000 kontainer produk makanan dan minuman dengan nilainya sekitar 40 juta dolar AS akan diekspor ke Rusia.
Kemendag: Impor Gandum Naik Belum Tentu karena Jagung Dibatasi
Ekonomi
Rabu, 6 Feb 2019

Kemendag: Impor Gandum Naik Belum Tentu karena Jagung Dibatasi

Kemendag membernarkan adanya kenaikan impor gandung akhir-akhir ini.
Siapa Menteri Perdagangan Jokowi yang Paling Rajin Impor?
Ekonomi
Jumat, 1 Feb 2019

Siapa Menteri Perdagangan Jokowi yang Paling Rajin Impor?

Mengakhiri tahun 2018, neraca perdagangan Indonesia mengalami defisit. Impor membengkak. Pertanyaannya, siapa menteri perdagangan di era Jokowi yang paling rajin impor?
Tanggapan Kemendag Soal Bulog yang Ingin Ekspor Beras
Ekonomi
Kamis, 24 Jan 2019

Tanggapan Kemendag Soal Bulog yang Ingin Ekspor Beras

Ekspor beras hanya dapat dilakukan bila persediaan di dalam negeri telah melebihi kebutuhan.