Indeks Kementerian Kelautan Dan Perikanan

KKP Jamin Stok Ikan Aman saat Ramadan & Jelang Lebaran 2022
Sosial budaya
Senin, 4 Apr 2022

KKP Jamin Stok Ikan Aman saat Ramadan & Jelang Lebaran 2022

Bahkan jika terjadi lonjakan permintaan selama Ramadan dan jelang Lebaran, KKP menjamin stok ikan masih aman.
Link Surat Lamaran & Pernyataan CPNS Kementerian KKP 2021
Sosial budaya
Kamis, 15 Juli 2021

Link Surat Lamaran & Pernyataan CPNS Kementerian KKP 2021

Download link surat lamaran dan pernyataan CPNS & PPPK Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) 2021.
KPK Eksekusi Penyuap Edhy Prabowo ke Lapas Cibinong
Hukum
Selasa, 11 Mei 2021

KPK Eksekusi Penyuap Edhy Prabowo ke Lapas Cibinong

Suhardjito divonis penjara selama 2 tahun dikurangi selama berada dalam tahanan.
KKP Bebaskan 5 Nelayan Indonesia yang Ditangkap Aparat Malaysia
Sosial budaya
Senin, 10 Mei 2021

KKP Bebaskan 5 Nelayan Indonesia yang Ditangkap Aparat Malaysia

Lima nelayan asal Sumatera Utara sudah diserahkan dari Agensi Penguatkuasaan Maritim Malaysia (APMM) pada Awak Kapal Pengawas KKP.
KKP akan Merevisi Permen KP 12/2020 demi Larang Ekspor Benur
Ekonomi
Jumat, 9 Apr 2021

KKP akan Merevisi Permen KP 12/2020 demi Larang Ekspor Benur

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyatakan akan segera merevisi Permen KP Nomor 12/2020 yang menjadi dasar ekspor benih lobster.
Menanti Langkah Pemerintah Setop Permanen Ekspor Benih Lobster
Bisnis
Selasa, 16 Mar 2021

Menanti Langkah Pemerintah Setop Permanen Ekspor Benih Lobster

Kemenko Marves membuka peluang ekspor benih lobster hanya dimoratorium, bukan dihentikan permanen. Hal ini dinilai langkah mundur.
KPK Bidik Sekjen KKP Antam Terkait Suap Izin Ekspor Benih Lobster
Hukum
Senin, 15 Mar 2021

KPK Bidik Sekjen KKP Antam Terkait Suap Izin Ekspor Benih Lobster

KPK belum bisa memastikan lebih lanjut apakah lembaganya akan memanggil Antam Novambar guna mendalami suap perizinan ekspor benih lobster.
Alasan Pemerintah Putuskan Tetap Impor Garam Tahun Ini
Ekonomi
Senin, 15 Mar 2021

Alasan Pemerintah Putuskan Tetap Impor Garam Tahun Ini

Menteri KKP Sakti Wahyu Trenggono mengatakan untuk masalah impor garam telah diputuskan dalam rapat di Kemenkomarves.
Anak Buah Luhut Minta Ekspor Benih Lobster Tidak Dilarang Permanen
Ekonomi
Rabu, 10 Mar 2021

Anak Buah Luhut Minta Ekspor Benih Lobster Tidak Dilarang Permanen

Kemenko Maritim sebut kebijakan ekspor benur hanya dihentikan sementara dan setelah 2 tahun akan dievaluasi.
Eks Dirjen Perikanan Tangkap Ungkap Janggalnya Ekspor Benih Lobster
Hukum
Rabu, 3 Mar 2021

Eks Dirjen Perikanan Tangkap Ungkap Janggalnya Ekspor Benih Lobster

Berbagai kejanggalan kebijakan ekspor benih lobster dibeberkan eks Dirjen Perikanan Tangkap Zulficar Mochtar di persidangan Tipikor.
Alasan Menteri KKP Trenggono Melarang Ekspor Benih Lobster
Ekonomi
Senin, 1 Mar 2021

Alasan Menteri KKP Trenggono Melarang Ekspor Benih Lobster

Menteri KKP Sakti Wahyu Trenggono akan melarang ekspor benih lobster atau benur.
KKP Usut Pencurian Terumbu Karang di Sumbawa Barat NTB
Hukum
Senin, 22 Feb 2021

KKP Usut Pencurian Terumbu Karang di Sumbawa Barat NTB

Lima pencuri dan perusak terumbu karang di Pulau Range, Sumbawa Barat, NTB diselidiki KKP.
Istana Belum Pertimbangkan Menteri KP Pengganti Edhy Prabowo
Politik
Sabtu, 28 Nov 2020

Istana Belum Pertimbangkan Menteri KP Pengganti Edhy Prabowo

Presiden Joko Widodo masih belum mempertimbangkan pengganti Edhy Prabowo sebagai menteri kelautan dan perikanan kendati Edhy sudah mengundurkan diri.
KPK Geledah Kantor KKP Terkait Korupsi Izin Ekspor Benih Lobster
Hukum
Jumat, 27 Nov 2020

KPK Geledah Kantor KKP Terkait Korupsi Izin Ekspor Benih Lobster

Belum diketahui ruangan mana saja di Kantor Kementerian Kelautan & Perikanan yang digeledah tim KPK.
Sarat Masalah, Ekspor Benih Lobster Memang Semestinya Dihentikan
Hukum
Jumat, 27 Nov 2020

Sarat Masalah, Ekspor Benih Lobster Memang Semestinya Dihentikan

Setelah Edhy Prabowo ditangkap, desakan agar pemerintah menghentikan ekspor benih lobster menguat. Kebijakan ini dianggap merugikan dan tak berkelanjutan.
Buntut Kasus Suap Edhy, KKP Hentikan Sementara Ekspor Benih Lobster
Ekonomi
Kamis, 26 Nov 2020

Buntut Kasus Suap Edhy, KKP Hentikan Sementara Ekspor Benih Lobster

KKP menghentikan sementara ekspor benih lobster (benur) menyusul penetapan Edhy Prabowo sebagai tersangka suap oleh KPK. 
KIARA Desak KPK Selidiki Perusahaan Lain Terkait Kasus Edhy Prabowo
Hukum
Kamis, 26 Nov 2020

KIARA Desak KPK Selidiki Perusahaan Lain Terkait Kasus Edhy Prabowo

KIARA mendesak KPK menyelidiki sejumlah perusahaan eksportir benih lobster berdasarkan izin dari Edhy Prabowo.
Laman Website KKP Tak Bisa Diakses Usai Edhy Prabowo Ditahan KPK
Sosial budaya
Kamis, 26 Nov 2020

Laman Website KKP Tak Bisa Diakses Usai Edhy Prabowo Ditahan KPK

Laman https://kkp.go.id/ dan http://jdih.kkp.go.id/ tidak dapat diakses publik sejak pukul 16.37 WIB.
OTT KPK Menteri Edhy Prabowo, KKP: Bantuan Hukum Sesuai Prosedur
Hukum
Rabu, 25 Nov 2020

OTT KPK Menteri Edhy Prabowo, KKP: Bantuan Hukum Sesuai Prosedur

Sekretaris Jenderal KKP Antam Novambar merespons terkait penangkapan Menteri KKP Edhy Prabowo oleh KPK usai kunjungan kerja dari AS.
OTT Menteri KKP Edhy Prabowo, Jokowi: Saya Percaya KPK Transparan
Hukum
Rabu, 25 Nov 2020

OTT Menteri KKP Edhy Prabowo, Jokowi: Saya Percaya KPK Transparan

Presiden Jokowi pastikan pemerintah menghormati proses hukum yang dialami Edhy Prabowo dan percaya KPK bekerja dengan baik.