Indeks Kekerasan Di Sekolah

Pendidikan
Minggu, 31 Okt 2021

KPAI Kecam Kekerasan Siswa hingga Tewas di Alor & Dikurung di Batam

KPAI menegaskan segala bentuk kekerasan atas nama mendisiplinkan seharusnya tidak boleh dilakukan sekolah.
Pendidikan
Selasa, 31 Des 2019

123 Anak Jadi Korban Kekerasan Seksual di Sekolah Selama 2019

Data KPAI menunjukkan pelaku mayoritas adalah guru sebanyak 90 persen dan kepala sekolah sebanyak 10 persen.
Pendidikan
Jumat, 15 Feb 2019

KPAI Dorong Sanksi Edukatif Bagi Siswa Pelaku Kekerasan di Sekolah

Menurutnya masih ada paradigma di tingkat tenaga ajar, bahwa kekerasan menjadi cara untuk menetapkan sanksi.
Hukum
Jumat, 24 Agt 2018

Polisi Tahan Satu Pelaku Penganiayaan Siswa SMK Srengseng

Penganiayaan di SMK PGRI 23 Srengseng Sawah berawal dari isu siswa kelas X akan menyerang kelas XII.
Hukum
Selasa, 21 Agt 2018

Polisi Usut Kasus Penganiayaan Siswa SMK Srengseng

“Kami sudah ke pihak sekolah untuk mengumpulkan informasi dan saksi-saksi yang mengetahui kejadian,” kata Stefanus.
Pendidikan
Selasa, 7 Nov 2017

Kemendikbud Angkat Bicara Soal Video Viral Pemukulan Siswa

Kasus yang terjadi pada Kamis pekan lalu itu merupakan pertengkaran antar siswa kelas 10.
Pendidikan
Selasa, 7 Nov 2017

Video Viral Pemukulan Diklaim Bukan Dilakukan Guru Tapi Antar-Siswa

Pihak sekolah, yaitu SMK Bina Utama, Pontianak menyatakan telah melakukan mediasi dan masalah pemukulan tersebut sudah selesai.
Pendidikan
Senin, 6 Nov 2017

Kasus Pemukulan Siswa Sudah Selesai, Video Viral Masih Misterius

Kasus penamparan yang terjadi di SMP Negeri 10 Pangkal Pinang sudah selesai, sementara pemukulan seperti yang terekam dalam video viral itu masih misterius.
Pendidikan
Senin, 6 Nov 2017

Kemendikbud Masih Selidiki Video Pemukulan Siswa yang Viral

Kemendikbud masih berkoordinasi dengan pihak terkait, seperti Dinas Pendidikan dan Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI).