Indeks Kekerasan

Indepth
Senin, 16 Jan 2017

"Kegarangan Bisa Disetel"

Kekuatan milisi sipil berjalan seiring sejarah politik Indonesia, dan terlibat dalam banyak kekerasan negara sejak 1965. Mereka bisa tampil sangat bersemangat dan tumbuh subur berkat kebal-hukum.
Menteri Perhubungan Bekukan Drum Band STIP
Hard news
Jumat, 13 Jan 2017

Menteri Perhubungan Bekukan Drum Band STIP

Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi membekukan aktivitas Drum Band di Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) Marunda setelah seorang siswa sekolah itu tewas di kegiatan ekstrakurikuler itu
Para Taruna Diimbau Tinggalkan Tradisi Kekerasan Senior
Pendidikan
Kamis, 12 Jan 2017

Para Taruna Diimbau Tinggalkan Tradisi Kekerasan Senior

Menteri Perhubungan meminta agar semua taruna meninggalkan tradisi kekerasan yang kerap dilakukan senior terhadap juniornya. Para taruna yang terbukti melakukan kekerasan segera diberhentikan.
Bentrok Antargeng di Penjara Brazil Tewaskan 56 Orang
Hukum
Selasa, 3 Jan 2017

Bentrok Antargeng di Penjara Brazil Tewaskan 56 Orang

Bentrok antartahanan terjadi di sebuah penjara yang terlalu penuh di Brazil. Puluhan orang tewas dan ratusan tahanan berhasil melarikan diri.
LBH: Pencari Keadilan di Yogya Sebanyak 2.143 Pengadu
Hukum
Kamis, 15 Des 2016

LBH: Pencari Keadilan di Yogya Sebanyak 2.143 Pengadu

Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Yogyakarta mencatat masih banyak pelanggaran yang terjadi di Yogyakarta dalam hukum maupun HAM. Berdasarkan catatan, LBH menunjukkan terdapat 198 pengaduan yang masuk sejak Januari sampai Oktober 2016, dengan jumlah pencari keadilan tahun 2016 mencapai 2.143 pengadu baik dari individu maupun kelompok.
Alissa Wahid Ungkapkan Cara Menahan Laju Radikalisasi
Sosial budaya
Rabu, 14 Des 2016

Alissa Wahid Ungkapkan Cara Menahan Laju Radikalisasi

Meningkatkan kepercayaan generasi muda terhadap pancasila dan semangat kebangsaan, dapat menahan laju gelombang radikalisme dan ekstrimisme di Indononesia. Alissa Wahid, Koordinator Nasional Jaringan Gusdurian Indonesia mengatakan upaya tersebut sangat penting sebab Indonesia sangat dibutuhkan oleh dunia.
Aksi Solidaritas Petani Rio Dewanto
Kamis, 8 Des 2016

Aksi Solidaritas Petani Rio Dewanto

Kedatangan Rio Dewanto untuk memberikan dukungan kepada petani korban konflik yang terjadi pada 18 November 2016 di Desa Mekar Jaya.
Kekerasan Perempuan dan Anak Meningkat di Jatim
Hard news
Minggu, 20 Nov 2016

Kekerasan Perempuan dan Anak Meningkat di Jatim

Kekerasan anak dan perempuan di Jatim meningkat sehingga layak dikatakan darurat kekerasan terhadap anak dan perempuan.
AJI Tuntut Pelaku Kekerasan pada Jurnalis 4 November Diusut
Hukum
Senin, 7 Nov 2016

AJI Tuntut Pelaku Kekerasan pada Jurnalis 4 November Diusut

Kekerasan terjadi pada jurnalis yang tengah meliput demo 4 November. Aliansi Jurnalis Independen menuntut agar pelaku kekerasan tersebut segera diusut oleh kepolisian.
Walhi: Setop Cara-Cara Militeristik dalam Pertambangan!
Hukum
Selasa, 25 Okt 2016

Walhi: Setop Cara-Cara Militeristik dalam Pertambangan!

Walhi mengimbau supaya korporasi pertambangan berhenti menggunakan pendekatan militeristik yang melanggar HAM dalam menghadapi masyarakat di sekitar lokasi pertambangan.
Peneliti: Kasus Kekerasan Seksual Capai 300 Ribu Per Tahun
Hukum
Kamis, 20 Okt 2016

Peneliti: Kasus Kekerasan Seksual Capai 300 Ribu Per Tahun

Peneiliti dari Komnas Perempuan Sri Nurherwati mengungkapkan terjadi peningkatan kasus kekerasan seksual yang mencapai 300 ribu per tahun.
Protes Tindak Kekerasan Oknum TNI
Rabu, 5 Okt 2016

Protes Tindak Kekerasan Oknum TNI

Sejumlah jurnalis yang tergabung dalam Pewarta Foto Indonesia (PFI) Medan bersama organisasi jurnalis lainnya menggelar aksi unjuk rasa memprotes penganiayaan jurnalis oleh oknum TNI, di Medan, Sumatra Utara. Aksi itu merupakan bentuk protes atas tindak kekerasan yang dilakukan oknum TNI terhadap jurnalis di Medan dan Madiun.
Jabar Tempati Provinsi dengan Kasus Intoleransi Tertinggi
Sosial budaya
Senin, 3 Okt 2016

Jabar Tempati Provinsi dengan Kasus Intoleransi Tertinggi

Direktur The Islah Center (TIC), Mujahidin Nur mengatakan, penelitian sejumlah lembaga swadaya masyarakat dalam beberapa tahun terakhir selalu menempatkan Jawa Barat di urutan pertama provinsi yang paling intoleran.
NET TV Laporkan Oknum TNI Penganiaya Wartawan ke Denpom
Hukum
Senin, 3 Okt 2016

NET TV Laporkan Oknum TNI Penganiaya Wartawan ke Denpom

Pihak NET TV akhirnya melaporkan oknum TNI penganiaya wartawan mereka ke Detasemen Polisi Militer Madiun pada Minggu (02/10/2016).
Merajut Strategi Nirkekerasan bagi Perempuan
Hukum
Minggu, 2 Okt 2016

Merajut Strategi Nirkekerasan bagi Perempuan

Perempuan seringkali menjadi sasaran kekerasan. Kekerasan terhadap perempuan berakar dari pola pikir patriarkal yang menganggap posisi mereka inferior dibandingkan laki-laki. Bagaimana cara menanggulanginya?
WCC Desak Pemerintah Tinjau Batas Minimal Usia Nikah
Sosial budaya
Rabu, 17 Agt 2016

WCC Desak Pemerintah Tinjau Batas Minimal Usia Nikah

Banyaknya kasus kesehatan hingga kekerasan yang timbul dalam pernikahan dini membuat Pusat Pembelaan Hak-hak Perempuan atau "Women's Crisis Centre" Palembang, Sumatera Selatan, mendesak pemerintah untuk meninjau ulang batas usia minimal pernikahan.
Mengecam Kekerasan Terhadap Jurnalis
Selasa, 16 Agt 2016

Mengecam Kekerasan Terhadap Jurnalis

Sejumlah awak media yang tergabung dalam Aliansi Jurnalis Independen berunjuk rasa mengecam kekerasan oleh oknum anggota TNI AU terhadap jurnalis Tribun Medan dan MNC TV saat bertugas dan menuntut pihak berwajib, mengusut tuntas kasus tersebut.
PBB Kerahkan 228 Polisi untuk Jaga Burundi
Politik
Sabtu, 30 Juli 2016

PBB Kerahkan 228 Polisi untuk Jaga Burundi

PBB tetap melanjutkan penempatan 228 personel polisi di Burundi meskipun empat dari 15 anggota Dewan Keamanan PBB memilih abstain saat pemungutan suara.
Kekerasan Masih Terjadi, PBB Perpanjang Misi di Sudan Selatan
Politik
Sabtu, 30 Juli 2016

Kekerasan Masih Terjadi, PBB Perpanjang Misi di Sudan Selatan

Sejumlah 15 negara anggota DK-PBB secara tertutup memberi perpanjangan singkatbagi misi perdamaian di Sudan Selatan. Upaya ini akan diikuti oleh pengiriman lebih banyak pasukan dan embargo senjata untuk negara terbaru di dunia itu setelah AS mendapatkan laporan peningkatan kekerasan di negara baru ini.
Gunung Es Kekerasan pada Anak
Pendidikan
Sabtu, 23 Juli 2016

Gunung Es Kekerasan pada Anak

Membicarakan kekerasan pada anak sama saja membahas spektrum yang lebar. Kekerasan bagi anak luas cakupannya, dari kekerasan fisik hingga kekerasan psikis.