Indeks Kebakaran Hutan

BNPB Umumkan Puncak Musim Kemarau Jatuh pada September
Hard news
Sabtu, 27 Agt 2016

BNPB Umumkan Puncak Musim Kemarau Jatuh pada September

Puncak musim kemarau akan jatuh pada September 2016. BNPB mengingatkan, fenomena ini beresiko mendatangkan bahaya melalui kebakaran hutan.
NASA Deteksi 65 Titik Panas di Sumatera
Hard news
Sabtu, 27 Agt 2016

NASA Deteksi 65 Titik Panas di Sumatera

Satelit AS mendetekasi 65 titik panas di Sumatera dengan tingkat kepercayaan karhutla lebih dari 50 persen. Kabut asap tebal sebagai dampak dari kebakaran hutan dan lahan dilaporkan mulai menyelimuti wilayah di Kecamatan Mandau dan Kecamatan Pinggir, Kabupaten Bengkalis.
BNPB Targetkan Pelibatan Aparat dalam Penanganan Karhutla
Hard news
Selasa, 23 Agt 2016

BNPB Targetkan Pelibatan Aparat dalam Penanganan Karhutla

BNPB berencana merancang penanganan kebakaran hutan dan lahan yang bersifat lintas sektoral sehingga dapat memperbesar tingkat keberhasilan pemadaman.
232 Titik Hotspot di Pulau Sumatera
Senin, 8 Agt 2016

232 Titik Hotspot di Pulau Sumatera

Berdasarkan data hotspot dari Lembaga Penerbangan & Antariksa Nasional (LAPAN) terdapat 232 titik hotspot di pulau Sumatera, dan 53 diantaranya di Provinsi Sumatera Selatan.
BMKG Deteksi 55 Titik Panas di Sumatera
Sosial budaya
Sabtu, 6 Agt 2016

BMKG Deteksi 55 Titik Panas di Sumatera

Satelit telah mendeteksi adanya 55 titik panas di Sumatera. Terdapat tujuh provinsi dari total 10 provinsi yang menyumbang titik panas tersebut. Titik panas tersebut paling banyak ditemukan di provinsi Sumatera Barat dengan 16 titik dan Sumatera Selatan dengan 14 titik panas.
Kebakaran Hutan dan Hukum yang Timpang
Mild report
Kamis, 28 Juli 2016

Kebakaran Hutan dan Hukum yang Timpang

Polda Riau mengeluarkan SP3 untuk 15 perusahaan yang disangka melakukan pembakaran hutan di Riau pada Juli 2015 lalu. Polisi mengaku tak bisa menemukan bukti yang bisa menyeret 15 perusahaan itu sebagai tersangka pembakar hutan.
Titik Api Kalbar Berkurang Hingga 330 Titik Dalam Setahun
Sosial budaya
Rabu, 13 Juli 2016

Titik Api Kalbar Berkurang Hingga 330 Titik Dalam Setahun

Titik api di Kalimantan Barat berkurang hingga 330 titik dalam setahun. Sebanyak 373 titik api di tahun 2015, dan 43 titik di tahun 2016
1.400 Hektare Lahan Riau Terbakar Selama Enam Bulan
Sosial budaya
Selasa, 12 Juli 2016

1.400 Hektare Lahan Riau Terbakar Selama Enam Bulan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Riau mencatatt 1.400 hektare total luas kebakaran lahan dan hutan (karlahut) di Provinsi Riau telah terjadi mulai Januari hingga awal Juli 2016.
BMKG Temukan Titik Panas Meningkat, Jadi 65 Titik
Sosial budaya
Senin, 11 Juli 2016

BMKG Temukan Titik Panas Meningkat, Jadi 65 Titik

Badan Metereologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru menemukan titik panas di wilayah Sumatera meningkat menjadi 65 titik dengan tingkat kepercayaan kebakaran hutan dan lahan (karlahut) sebesar 50 persen.
10 Titik Panas Muncul, Status Siaga Kebakaran Diperpanjang
Ekonomi
Jumat, 17 Jun 2016

10 Titik Panas Muncul, Status Siaga Kebakaran Diperpanjang

Kebakaran lahan dan hutan (Karlahut) kembali terjadi di Riau. Status siaga darurat karlahut diperpanjang hingga November.
Harga Minyak Dunia Naik Akibat Kebakaran di Kanada
Sabtu, 7 Mei 2016

Harga Minyak Dunia Naik Akibat Kebakaran di Kanada

Harga minyak dunia naik, terpengaruh oleh kebakaran besar di kawasan kota Fort McMurray, Provinsi Alberta, Kanada. Kebakaran memaksa produksi minyak negara tersebut berkurang
Kebakaran Hutan, 80.000 Warga Kanada Dievakuasi
Sosial budaya
Kamis, 5 Mei 2016

Kebakaran Hutan, 80.000 Warga Kanada Dievakuasi

Lebih dari 80.000 warga kota Alberta Kanada dievakuasi karena api yang membakar kurang lebih 1.200 hektar lahan hutan kawasan itu masih sulit dipadamkan.
17 Titik Panas Terdeteksi di Sumatera
Hard news
Jumat, 18 Mar 2016

17 Titik Panas Terdeteksi di Sumatera

MenLHK Siapkan Sistem Peringatan Dini Kebakaran Hutan
Selasa, 15 Mar 2016

MenLHK Siapkan Sistem Peringatan Dini Kebakaran Hutan

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya Bakar, di Jakarta, mengatakan LHK sedang menyiapkan instrumen sistem peringatan dini di tingkat desa menyusul kasus kebakaran lahan di beberapa titik di Pulau Sumatera.
Tangkal Kebakaran Hutan, Kalsel Bangun Sekat Kanal
Kamis, 10 Mar 2016

Tangkal Kebakaran Hutan, Kalsel Bangun Sekat Kanal

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan berencana membangun sekat-sekat kanal untuk mencegah dan menangkal kebakaran hutan dan lahan terutama di lahan gambut.