Indeks Kasus Suap

Kejagung dan KPK Lakukan Rekonstruksi Kasus Suap Restitusi Pajak
Hukum
Selasa, 13 Agt 2019

Kejagung dan KPK Lakukan Rekonstruksi Kasus Suap Restitusi Pajak

KPK bersama Kejaksaan Agung menggelar rekonstruksi kasus suap pengurusan restitusi pajak PT Cherng Tay Indonesia.
Diperiksa Suap Proyek di KemenPUPR, Anggota DPR RI Fathan Mangkir
Hukum
Selasa, 13 Agt 2019

Diperiksa Suap Proyek di KemenPUPR, Anggota DPR RI Fathan Mangkir

Anggota DPR RI Fraksi PKB, Fathan mangkir dari pemerikaan sebagai saksi kasus suap proyek di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) TA 2016.
Pelaku Suap Izin WNA di Mataram Segera Disidang Usai Jalani Operasi
Hukum
Selasa, 13 Agt 2019

Pelaku Suap Izin WNA di Mataram Segera Disidang Usai Jalani Operasi

Tersangka pemberi suap kepada Kepala Kantor Imigrasi Klas I Mataram segera menjalani sidang.
Terlibat Suap Bupati, Pemilik Hotel Sheraton Lampung Ditahan KPK
Hukum
Senin, 5 Agt 2019

Terlibat Suap Bupati, Pemilik Hotel Sheraton Lampung Ditahan KPK

KPK menahan pemilik Hotel Sheraton Lampung yang diduga menyuap mantan Bupati Lampung Tengah Mustafa. 
KPK Tetapkan Direktur Keuangan Angkasa Pura II Jadi Tersangka Suap
Hukum
Kamis, 1 Agt 2019

KPK Tetapkan Direktur Keuangan Angkasa Pura II Jadi Tersangka Suap

KPK menetapkan Direktur Keuangan PT Angkasa Pura II (Persero) Andra Y Agussalam sebagai tersangka kasus suap.
KPK Curiga Bupati Kudus Terima Suap Jabatan Lebih dari Satu Kali
Hukum
Jumat, 26 Juli 2019

KPK Curiga Bupati Kudus Terima Suap Jabatan Lebih dari Satu Kali

KPK curiga Bupati Kudus telah berulang kali menerima suap terkait pengisian jabatan. Salah satu indikasinya, sejumlah pos jabatan di Pemkab Kudus saat ini masih kosong.
Terjaring OTT, Gubernur Kepri Nurdin Basirun Tiba di KPK Kamis Sore
Hukum
Kamis, 11 Juli 2019

Terjaring OTT, Gubernur Kepri Nurdin Basirun Tiba di KPK Kamis Sore

Setelah tertangkap dalam OTT, Gubernur Kepri Nurdin Basirun dibawa ke Jakarta pada hari ini. Dia tiba di Gedung KPK pada Kamis sore. 
KPK Ungkap Kronologi OTT Dugaan Suap Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta
Hukum
Sabtu, 29 Jun 2019

KPK Ungkap Kronologi OTT Dugaan Suap Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta

KPK mengamankan uang masing-masing 8.100 dan 20.874 Dolar Singapura, 700 Dolar Amerika Serikat, dan Rp200 juta
OTT KPK Kejati DKI, ICW Nilai Ada Tiga Celah Korupsi di Kejaksaan
Hukum
Sabtu, 29 Jun 2019

OTT KPK Kejati DKI, ICW Nilai Ada Tiga Celah Korupsi di Kejaksaan

Peneliti ICW Kurnia Ramadhana menjelaskan ada setidaknya tiga celah dalam kasus korupsi, yang umumnya berupa suap, di Kejaksaan RI.
Pejabat PT Humpuss Didakwa Telah Menyuap Bowo Sidik
Hukum
Rabu, 19 Jun 2019

Pejabat PT Humpuss Didakwa Telah Menyuap Bowo Sidik

Direktur PT Humpuss Transportasi Kimia Taufik Agustono disebut telah menyuap anggota komisi VI DPR RI Bowo Sidik Pangarso.
Tersangka Penyuap Bowo Sidik Disidang Pekan Depan
Hukum
Kamis, 13 Jun 2019

Tersangka Penyuap Bowo Sidik Disidang Pekan Depan

Tersangka penyuap Bowo Sidik, Asty Winasti akan menjalani persidangan pada 19 Juni 2019.
Terima Suap, Dua Hakim PN Jaksel Dituntut 8 Tahun Penjara
Hukum
Kamis, 13 Jun 2019

Terima Suap, Dua Hakim PN Jaksel Dituntut 8 Tahun Penjara

Dua hakim dituntut 8 tahun penjara karena dinilai menerima suap Rp150 juta dan 47 ribu dolar Singapura dari Direktur CV Citra Lampia Mandiri (CLM) Martin P Silitonga.
Bantah Terima Suap, Bupati Talaud: Ini Pembunuhan Karakter
Hukum
Jumat, 17 Mei 2019

Bantah Terima Suap, Bupati Talaud: Ini Pembunuhan Karakter

Bupati Sri Wahyumi membantah telah menerima suap terkait proyek di daerahnya. Dia mengklaim pemberian pengusaha Bernard Hanafi untuk dirinya didasari motif pribadi. 
KPK Tetapkan Bupati Bengkalis Jadi Tersangka Suap Pembangunan Jalan
Hukum
Kamis, 16 Mei 2019

KPK Tetapkan Bupati Bengkalis Jadi Tersangka Suap Pembangunan Jalan

KPK menetapkan Bupati Bengkalis Amril Mukminin sebagai tersangka kasus suap terkait proyek jalan. Amril diduga menerima suap sebesar Rp5,6 miliar. 
KPK Kembali Panggil Dirut PT Pupuk Indonesia Dalam Kasus Suap Bowo
Hukum
Selasa, 14 Mei 2019

KPK Kembali Panggil Dirut PT Pupuk Indonesia Dalam Kasus Suap Bowo

Selain memeriksa Dirut PT Pupuk Indonesia KPK juga memanggil pemilik PT Tiga Macan Steven Wang dan seorang bernama Agus Rustiana untuk diperiksa sebagai saksi.
Bupati Jepara Ahmad Marzuqi Ditahan KPK pada Hari Ini
Hukum
Senin, 13 Mei 2019

Bupati Jepara Ahmad Marzuqi Ditahan KPK pada Hari Ini

Bupati Jepara Ahmad Marzuqi resmi ditahan oleh KPK setelah menjalani pemeriksaan pada hari ini. 
Hari Ini Sekjen KONI Bacakan Nota Pembelaan Dalam Sidang Kasus Suap
Hukum
Senin, 13 Mei 2019

Hari Ini Sekjen KONI Bacakan Nota Pembelaan Dalam Sidang Kasus Suap

Sekjen KONI membicarakan soal peran Menpora Imam Nahrawi yang tidak mengawasi bawahannya yang meminta fee kepada KONI.
ICW Ingatkan KPK, Ada 18 Kasus Korupsi Kakap yang Belum Tuntas
Hukum
Minggu, 12 Mei 2019

ICW Ingatkan KPK, Ada 18 Kasus Korupsi Kakap yang Belum Tuntas

ICW mengingatkan KPK perlu bergegas mengusut 18 kasus korupsi kakap. Apalagi, sebagian dari kasus-kasus itu mendekati masa kedaluwarsa. 
Wapres JK Minta Kepala Daerah Tidak Menyuap Demi Anggaran DAK
Hukum
Kamis, 9 Mei 2019

Wapres JK Minta Kepala Daerah Tidak Menyuap Demi Anggaran DAK

Wapres JK meminta semua kepala daerah tidak melakukan penyuapan ke pejabat kementerian maupun anggota DPR demi meloloskan usulan anggaran DAK di APBN. 
Bupati Solok Selatan Jadi Tersangka Suap Proyek Masjid dan Jembatan
Hukum
Selasa, 7 Mei 2019

Bupati Solok Selatan Jadi Tersangka Suap Proyek Masjid dan Jembatan

Bupati Solok Selatan Muzni Zakaria ditetapkan sebagai tersangka penerima suap terkait proyek pembangunan masjid dan jembatan.