Indeks Kasus Suap

Alasan Majelis Hakim Tolak Praperadilan Nurhadi
Hukum
Selasa, 21 Jan 2020

Alasan Majelis Hakim Tolak Praperadilan Nurhadi

Hakim tunggal Akhmad Jaini menyatakan penetapan Nurhadi sebagai tersangka ialah sah secara hukum.
Vonis Ringan untuk Romy, Dua Tahun Penjara Tanpa Cabut Hak Politik
Hukum
Selasa, 21 Jan 2020

Vonis Ringan untuk Romy, Dua Tahun Penjara Tanpa Cabut Hak Politik

Romi terbukti menerima suap Rp 255 juta dari Haris Hasanudin dan M Muafaq Wirahadi sebesar Rp 91,4 juta.
Respons Wali Kota Yogya Haryadi saat Disebut di Sidang Kasus Suap
Hukum
Kamis, 16 Jan 2020

Respons Wali Kota Yogya Haryadi saat Disebut di Sidang Kasus Suap

Wali Kota Yogya Haryadi Suyuti mengatakan dirinya menghormati proses hukum dan ia siap bila diminta klarifikasi serta bersaksi di persidangan.
Janggalnya Pola KPK Tangani Kasus Wahyu & Harun Dilemahkan UU Baru
Hukum
Selasa, 14 Jan 2020

Janggalnya Pola KPK Tangani Kasus Wahyu & Harun Dilemahkan UU Baru

Banyak kejanggalan dalam penanganan kasus suap PAW DPR RI. Mulai dari penggeledahan yang terjadwal, Masiku yang sudah kabur ke luar negeri dan belum berstatus DPO.
Rahasiakan Alasan, PDIP Keukeuh Pilih Harun untuk PAW DPR RI
Politik
Senin, 13 Jan 2020

Rahasiakan Alasan, PDIP Keukeuh Pilih Harun untuk PAW DPR RI

PDIP bersikeras memilih Harun Masuki untuk PAW DPR RI kendati bukan pemegang suara terbanyak.
Hasto: Saya Siap Datang Jika Dipanggil KPK
Hukum
Minggu, 12 Jan 2020

Hasto: Saya Siap Datang Jika Dipanggil KPK

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengaku siap dipanggil KPK terkait dugaan kasus suap yang melibatkan Harun Masiku.
KPK Geledah Tiga Lokasi Terkait Kasus Suap Bupati Sidoarjo
Hukum
Jumat, 10 Jan 2020

KPK Geledah Tiga Lokasi Terkait Kasus Suap Bupati Sidoarjo

KPK menggeledah tiga lokasi; dua di antaranya, rumah tersangka Saiful Ilah dan Kantor Dinas PU Bina Marga dan Sumber Daya Air Kabupaten Sidoarjo.
Dewas KPK Terbitkan Izin Geledah Kasus Sidoarjo, Suap KPU Belum
Hukum
Jumat, 10 Jan 2020

Dewas KPK Terbitkan Izin Geledah Kasus Sidoarjo, Suap KPU Belum

Dewas KPK belum menerima surat permohonan izin penggeledahan untuk kasus suap Komisioner KPU.
Bambang Pacul Benarkan Megawati Kumpulkan Pengurus Partai Pasca OTT
Politik
Jumat, 10 Jan 2020

Bambang Pacul Benarkan Megawati Kumpulkan Pengurus Partai Pasca OTT

Ketua DPP Bidang Pemenangan Pemilu PDIP, Bambang Wuryanto, membenarkan kabar bahwa Megawati mengumpulkan seluruh pengurus DPP PDIP pasca OTT yang melibatkan sejumlah pihak dari partainya.
KPK Buka Peluang Panggil Sekjen PDIP Hasto di Suap PAW DPR RI
Hukum
Kamis, 9 Jan 2020

KPK Buka Peluang Panggil Sekjen PDIP Hasto di Suap PAW DPR RI

KPK akan menggembangkan kasus suap Komisioner KPU RI untuk mencari sumber dana dan kaitan dengan PAW anggota DPR dari PDIP.
Kronologi OTT Bupati Sidoarjo dan Daftar Nama Enam Tersangka Suap
Hukum
Rabu, 8 Jan 2020

Kronologi OTT Bupati Sidoarjo dan Daftar Nama Enam Tersangka Suap

Bupati Sidoarjo Saiful Ilah bersama lima orang lainnya ditetapkan sebagai tersangka kasus suap. 
Soetikno Soedarjo Didakwa Beri Suap ke Eks Dirut Garuda Emirsyah
Hukum
Kamis, 26 Des 2019

Soetikno Soedarjo Didakwa Beri Suap ke Eks Dirut Garuda Emirsyah

Mantan Dirut PT Mugi Rekso Abadi (MRA) Soetikno Soedarjo memberikan suap kepada mantan Dirut PT Garuda Indonesia Emirsyah Satar untuk sejumlah proyek pengadaan di perusahaan BUMN itu.
Mantan Pejabat Garuda Diperiksa KPK Jadi Saksi Kasus Suap
Hukum
Senin, 23 Des 2019

Mantan Pejabat Garuda Diperiksa KPK Jadi Saksi Kasus Suap

Mantan EVP Engineering PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk Sunarko Kuntjoro dipanggil KPK sebagai  saksi dalam penyidikan kasus suap PT Garuda Indonesia.
KPK Panggil Ketua KPPU Kurnia Toha Soal Kasus Suap Distribusi Gula
Hukum
Senin, 23 Des 2019

KPK Panggil Ketua KPPU Kurnia Toha Soal Kasus Suap Distribusi Gula

Kurnia Toha dijadwalkan diperiksa sebagai saksi untuk tersangka eks Direktur Pemasaran PTPN III I Kadek Kertha Laksana (IKL).
KPK Tetapkan Mantan Sekretaris MA Tersangka Suap & Gratifikasi
Hukum
Senin, 16 Des 2019

KPK Tetapkan Mantan Sekretaris MA Tersangka Suap & Gratifikasi

Nurhadi diduga suap dan gratifikasi senilai Rp46 miliar terkait perkara di Mahkamah Agung pada periode 2011-2016.
Mantan Direktur Lippo Cikarang Ajukan Praperadilan Kasus Meikarta
Hukum
Jumat, 6 Des 2019

Mantan Direktur Lippo Cikarang Ajukan Praperadilan Kasus Meikarta

Bartholomeus Toto menilai penetapan dirinya sebagai tersangka oleh KPK tidak sah.
Anggota DPR dari Fraksi Golkar Melchias Mekeng Dipanggil Lagi KPK
Hukum
Jumat, 6 Des 2019

Anggota DPR dari Fraksi Golkar Melchias Mekeng Dipanggil Lagi KPK

Melchias Mekeng dipanggil KPK terkait kasus terminasi kontrak PKP2B Kementerian ESDM
Kasus Suap, Eks Menag Lukman: Saya Laksanakan Rekomendasi KSAN
Hukum
Rabu, 4 Des 2019

Kasus Suap, Eks Menag Lukman: Saya Laksanakan Rekomendasi KSAN

Lukman memerintahkan staf ahlinya untuk melakukan kajian hukum terhadap surat rekomendasi KASN
Suap Perses vs Persikasi: 3 Orang Buron, Termasuk Exco PSSI Jabar
Hukum
Kamis, 28 Nov 2019

Suap Perses vs Persikasi: 3 Orang Buron, Termasuk Exco PSSI Jabar

Enam orang telah ditetapkan sebagai tersangka dalam perkara ini.
Mantan Ketua KPPU Syarkawi Rauf Disebut Terima Suap Rp1,966 Miliar
Hukum
Senin, 25 Nov 2019

Mantan Ketua KPPU Syarkawi Rauf Disebut Terima Suap Rp1,966 Miliar

JPU KPK menyebut mantan Ketua PKPU Muhammad Syarkawi Rauf menerima uang Rp1,966 miliar dari pengusaha Pieko Njotosetiadi terkait kajian "Long Term Contract" (LTC).