Lima berkas perkara dari enam tersangka dugaan pengaturan pertandingan masih belum lengkap dan dikembalikan JPU ke penyidik Satgas Anti Mafia Sepak Bola.
Tersangka kasus perusakan dokumen Persija Joko Driyono mengaku meminta penundaan pemeriksaan karena mempersiapkan agenda PSSI untuk Piala Presiden 2019.
Pelapor kasus pengaturan skor sepak bola nasional, Lasmi Indaryani akan segera melaporkan perkara ancaman dari pihak-pihak yang disudutkan oleh laporannya ke LPSK.
Lasmi Indaryani, pelapor kasus dugaan pengaturan skor di Liga 2 mendatangi kantor Satgas Anti-mafia Bola Polri untuk memberikan apresiasi dan barang bukti baru terkait kasus pengaturan pertandingan.
Ditetapkannya Hidayat menjadi tersangka, menambah deretan nama yang terlibat dalam pengaturan skor. Polisi kini menetapkan mantan Exco PSSI itu sebagai tersangka yang ke-16.
KLB PSSI harus jadi momentum reformasi PSSI. Selama ini, orang yang menjabat di PSSI adalah orang lama dan diduga akrab dengan permainan kotor sepak bola.
Jokdri akan diperiksa lagi pada 27 Februari mendatang. Penyidik kepolisian masih membutuhkan keterangannya soal barang bukti yang disita Satgas Anti-Mafia Bola.