Indeks Humaniora

Mohammed Aziz, Mercusuar Literasi dan Ketahanan di Jantung Rabat
Mozaik
Selasa, 23 Apr

Mohammed Aziz, Mercusuar Literasi dan Ketahanan di Jantung Rabat

Puluhan tahun lalu, Mohammed Aziz putus sekolah. Ketekunannya membaca dan berdagang buku adalah caranya membalas dendam pada masa kecilnya yang suram.
Kisah Tjamboek Berdoeri Mencatat Detik-Detik Persalinan Republik
Mild report
Jumat, 19 Apr

Kisah Tjamboek Berdoeri Mencatat Detik-Detik Persalinan Republik

Kwee Thiam Tjing mencatat masa-masa perubahan zaman dari era "normal" ke pendudukan Jepang, lalu revolusi, di buku Indonesia dalem Api dan Bara
Profil & Jejak Karier Hilbram Dunar yang Wafat di Usia 48 Tahun
Aktual dan Tren
Minggu, 31 Mar

Profil & Jejak Karier Hilbram Dunar yang Wafat di Usia 48 Tahun

Berikut ini profil Presenter Hilbram Dunar dan jejak kariernya yang meninggal dunia pada usia 48 tahun.
Parakitri, Menulis Kusni Kasdut & Mengkritik Orde Baru via Kolom
Mozaik
Jumat, 29 Mar

Parakitri, Menulis Kusni Kasdut & Mengkritik Orde Baru via Kolom

Selain menulis kisah hidup Kusni Kasdut--pejuang yang kecewa terhadap kondisi setelah kemerdekaan--Parakitri juga menjadi musuh Orde Baru lewat kolomnya.   
Kontroversi Shaun King, Aktivis Afro-Amerika yang Pro Palestina
Mozaik
Sabtu, 23 Mar

Kontroversi Shaun King, Aktivis Afro-Amerika yang Pro Palestina

Menjelang Ramadhan tahun ini, Shaun King bersyahadat setelah menyaksikan penderitaan warga Gaza. Namun, keputusannya banyak direspons dengan nada miring.
Kate Middleton Ungkap Mengidap Kanker dan Kabar Terbarunya
Aktual dan Tren
Sabtu, 23 Mar

Kate Middleton Ungkap Mengidap Kanker dan Kabar Terbarunya

Kate Middleton membagikan pesan video pribadi mengungkapkan bahwa dia sedang berjuang melawan kanker dan menjalani pengobatan.
Syekh Abdul Muhyi Pamijahan, Perjalanan Babat Alas Sang Mursyid
Mozaik
Kamis, 21 Mar

Syekh Abdul Muhyi Pamijahan, Perjalanan Babat Alas Sang Mursyid

Kisah penyebar agama Islam dan Tarekat Syattariyah yang babat alas Pamijahan, Tasikmalaya. Kiwari makamnya banyak dikunjungi para peziarah.  
Liku Hidup Mien Soedarpo: Perceraian, Aktivis, dan Hidup Mewah
Mozaik
Kamis, 7 Mar

Liku Hidup Mien Soedarpo: Perceraian, Aktivis, dan Hidup Mewah

Anak dari pasangan Syarifah Nawawi dan Wiranatakusumah V ini menikah dengan seorang pengusaha, lalu aktif di Gerakan Wanita Sosialis dan hidup mewah.
Syarifah, Pujaan Tan Malaka yang Disia-siakan Bupati Bandung
Mozaik
Minggu, 3 Mar

Syarifah, Pujaan Tan Malaka yang Disia-siakan Bupati Bandung

Setelah dua kali menolak cinta Tan Malaka dan diceraikan Bupati Bandung, Syarifah Nawawi aktif mengajar dan giat di sejumlah organisasi perempuan.
Program Hutan Pertamina Tanam Lebih 6 Juta Pohon
Humaniora
Sabtu, 10 Feb

Program Hutan Pertamina Tanam Lebih 6 Juta Pohon

Program Hutan Pertamina mendukung Pemerintah dalam hal pelestarian lingkungan, dengan menanam lebih dari 6 juta pohon.
Ignas Kleden dan Cahaya Kecendekiawanan
Mozaik
Kamis, 25 Jan

Ignas Kleden dan Cahaya Kecendekiawanan

Setelah batal jadi rohaniawan, Ignas Kleden pindah ke Jakarta dan menjadi cendekiawan yang "jejak pikirannya adalah cahaya."
Kemiskinan Sudah Naik Seleher, Pasangan Ini Menjual Anak-anaknya
Mozaik
Minggu, 21 Jan

Kemiskinan Sudah Naik Seleher, Pasangan Ini Menjual Anak-anaknya

Depresi Besar yang menhantam AS menyeret warganya dalam keputusasaan, salah satunya yang dilakukan Ray Chalifoux dan sang istri yang menjual anak-anaknya.
Karkono Kamajaya di Antara Warta, Candu, dan Kebudayaan Jawa
Mozaik
Senin, 1 Jan

Karkono Kamajaya di Antara Warta, Candu, dan Kebudayaan Jawa

"Saya kira nama itu akan mengingatkan kita pada cinta kasih sesama manusia," ujar Karnoko saat menjelaskan penambahan "Kamajaya" pada namanya.
Menangkap Humor Lewat Bidikan Lensa Elliott Erwitt
Mozaik
Minggu, 31 Des 2023

Menangkap Humor Lewat Bidikan Lensa Elliott Erwitt

Bagi Elliott Erwitt, fotografi adalah profesi orang malas yang membutuhkan kemampuan sederhana, dan ide tidak ada hubungannya dengan bentuk seni.
Alexander Jacob Patty, Maluku, dan Kesetiaan yang Retak
Mozaik
Sabtu, 30 Des 2023

Alexander Jacob Patty, Maluku, dan Kesetiaan yang Retak

Meski kerap dianggap sebagai anak emas Belanda, Maluku melahirkan tokoh pergerakan seperti Alexander Jacob Patty.
Profil Lukas Enembe & Kiprah Eks Gubernur Papua Hingga Wafat
Aktual dan Tren
Selasa, 26 Des 2023

Profil Lukas Enembe & Kiprah Eks Gubernur Papua Hingga Wafat

Profil Lukas Enembe, mantan Gubernur Papua yang meninggal dunia hari ini, Selasa (26/12/2023) di RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta, pukul 10.45 WIB
Ang Swee Chai, Dokter Bedah Ortopedi di Kamp Pengungsi Palestina
Mild report
Selasa, 28 Nov 2023

Ang Swee Chai, Dokter Bedah Ortopedi di Kamp Pengungsi Palestina

Setelah menyaksikan Pembantaian Sabra Shatila di Beirut, anggapan tentang masyarakat Palestina sebagai sekumpulan teroris lenyap dalam benaknya.
Kisah Suleyman dan Ayla yang Terselip dalam Perang Korea
Mild report
Selasa, 21 Nov 2023

Kisah Suleyman dan Ayla yang Terselip dalam Perang Korea

"[Saya] memegang kakinya sambil menangis, dia terus mengatakan akan kembali untukku dalam beberapa hari," ujar Ayla mengenang perpisahan memilukan itu.
Rachel Corrie, Aktivis Pro Palestina Digilas Buldoser Israel
Mild report
Jumat, 17 Nov 2023

Rachel Corrie, Aktivis Pro Palestina Digilas Buldoser Israel

"Dia adalah bagian dari sejarah kota kami. Bahkan anak-anak kecil di kota ini (Rafah) yang lahir setelah kematiannya, juga mengenalnya."
Kisah Masafumi Nagasaki yang Hidup Sendirian di Pulau Sotobanari
Mild report
Kamis, 16 Nov 2023

Kisah Masafumi Nagasaki yang Hidup Sendirian di Pulau Sotobanari

Pria ini melepaskan diri dari kehidupan modern. Ia menetap sendirian di sebuah pulau kecil selama lebih dari 29 tahun.