Indeks Hukum

KPAI akan Datangi Keluarga Kasus Kepala Bayi Tertinggal di Rahim
Polhukam
Jumat, 15 Mar

KPAI akan Datangi Keluarga Kasus Kepala Bayi Tertinggal di Rahim

KPAI menyatakan akan mendatangi keluarga Mukarromah yang melahirkan bayi dengan kondisi kepala tertinggal di dalam rahim.
Rumah Milik Istri Rafael Alun Diputuskan Dirampas Negara
Flash news
Kamis, 14 Mar

Rumah Milik Istri Rafael Alun Diputuskan Dirampas Negara

Rumah milik Ernie Meike adalah aset yang dijadikan sebagai salah satu barang bukti dalam perkara tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang menjerat Rafael.
Kronologi Kasus Kepala Bayi Tertinggal di Rahim Ibu di Bangkalan
Polhukam
Kamis, 14 Mar

Kronologi Kasus Kepala Bayi Tertinggal di Rahim Ibu di Bangkalan

Diskominfo Bangkalan mengungkapkan kronologi peristiwa kepala bayi yang tertinggal di rahim ibunya, M (25), di Bangkalan, Madura, Jawa Timur.
Sekda Bandung Ema Sumarna Diperiksa KPK terkait Korupsi CCTV
Hukum
Kamis, 14 Mar

Sekda Bandung Ema Sumarna Diperiksa KPK terkait Korupsi CCTV

Sekda Kota Bandung Ema Sumarna diperiksa KPK sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi pengadaan CCTV Program Bandung Smart City.
Sekjen DPR Bungkam Usai Diperiksa KPK soal Korupsi Rumah Jabatan
Hukum
Kamis, 14 Mar

Sekjen DPR Bungkam Usai Diperiksa KPK soal Korupsi Rumah Jabatan

Selain Sekjen DPR RI Indra Iskandar, penyidik KPK juga memeriksa sejumlah pegawai Setjen DPR terkait korupsi pengadaan furnitur rumah jabatan anggota DPR.
Hasbi Hasan Dituntut 13 Tahun & 8 Bulan Penjara Juga Denda Rp1 M
Flash news
Kamis, 14 Mar

Hasbi Hasan Dituntut 13 Tahun & 8 Bulan Penjara Juga Denda Rp1 M

Hasbi Hasan menerima suap miliaran rupiah dari Heryanto Tanaka selaku debitur Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Intidana melalui Dadan Tri Yudianto.
Kondisi Ibu yang Tusuk Anak di Bekasi: Suka Melukai Diri Sendiri
Polhukam
Kamis, 14 Mar

Kondisi Ibu yang Tusuk Anak di Bekasi: Suka Melukai Diri Sendiri

Polisi menyatakan SNF yang menjadi tersangka pembunuhan anak pertamanya dengan 20 kali tusukan tengah dirawat di RS Bhayangkara Polri Kramatjati.
Polri Tingkatkan Waktu Patroli Jelang Mudik Lebaran 2024
Polhukam
Kamis, 14 Mar

Polri Tingkatkan Waktu Patroli Jelang Mudik Lebaran 2024

Fadil Imran menyatakan, peningkatan waktu patroli akan dilakukan menjelang masa mudik Lebaran 2024.
Kepala Bayi Tertinggal dalam Rahim Ibu saat Persalinan di Modung
Flash news
Kamis, 14 Mar

Kepala Bayi Tertinggal dalam Rahim Ibu saat Persalinan di Modung

Kepala bayi putus tertinggal di rahim Mukarromah saat melahirkan di Puskesmas Kedundung.
Sekretaris MA Nonaktif Hasbi Jalani Sidang Tuntutan Hari Ini
Flash news
Kamis, 14 Mar

Sekretaris MA Nonaktif Hasbi Jalani Sidang Tuntutan Hari Ini

Sekretaris MA nonaktif Hasbi Hasan, bakal menjalani sidang pembacaan tuntutan terkait kasus suap pengurusan perkara di MA, hari ini (14/3/2024).
SYL Minta Dibebaskan dari Tahanan saat Sidang Eksepsi
Hukum
Rabu, 13 Mar

SYL Minta Dibebaskan dari Tahanan saat Sidang Eksepsi

SYL didakwa melakukan pemerasan serta menerima gratifikasi dengan total Rp44,5 miliar dalam kasus dugaan korupsi di Kementan.
Polri Tangkap 22.150 Tersangka Peredaran Narkoba Dalam 6 Bulan
Flash news
Rabu, 13 Mar

Polri Tangkap 22.150 Tersangka Peredaran Narkoba Dalam 6 Bulan

Polri telah menangkap sebanyak 22.150 tersangka narkoba selama 21 September 2023 hingga 13 Maret 2024.
Kepala Badan Otorita IKN Bantah Gusur Paksa Masyarakat Adat
News
Rabu, 13 Mar

Kepala Badan Otorita IKN Bantah Gusur Paksa Masyarakat Adat

Menurut Kepala Otorita IKN, Bambang Susantono, selain berkomunikasi dengan masyarakat adat, dia juga melibatkan para investor untuk komunikasi dua sisi.
KPK Jadwalkan Ulang Pemeriksaan Sahroni, Jumat 22 Maret 2024
Polhukam
Rabu, 13 Mar

KPK Jadwalkan Ulang Pemeriksaan Sahroni, Jumat 22 Maret 2024

KPK menjadwalkan ulang pemanggilan Sekjen Partai Nasdem, Sahroni pekan depan, Jumat (22/3/2024).
TikTok Shop Langgar Aturan, Kenapa Pemerintah Tak Berani Tegas?
Polhukam
Rabu, 13 Mar

TikTok Shop Langgar Aturan, Kenapa Pemerintah Tak Berani Tegas?

Jika pemerintah tak tegas dan membiarkan Tiktok Shop beroperasi secara liar, maka pembatasan impor berbagai barang di pasar digital jadi kurang efektif.
Dua 'Bos' Pungli di Rutan KPK Jalani Sidang Etik Hari Ini
Polhukam
Rabu, 13 Mar

Dua 'Bos' Pungli di Rutan KPK Jalani Sidang Etik Hari Ini

Dewas KPK menggelar sidang etik dua pegawai lembaga antirasuah yang terlibat pungutan liar (pungli) di Rutan KPK.
Satu Keluarga Lompat dari Apartemen Jakut, Tangan Saling Terikat
Polhukam
Minggu, 10 Mar

Satu Keluarga Lompat dari Apartemen Jakut, Tangan Saling Terikat

Polisi menuturkan tangan keempatnya terikat saat melakukan bunuh diri di Apartemen Teluk Intan, Jakarta Utara.
Satu Keluarga Terjun dari Lantai 22 Apartemen Penjaringan Jakut
Polhukam
Minggu, 10 Mar

Satu Keluarga Terjun dari Lantai 22 Apartemen Penjaringan Jakut

Polisi menuturkan empat orang tersebut sudah mempersiapkan untuk melakukan bunuh diri melompat dari lantai 22 dari Apartemen Teluk Intan Penjaringan.
KPAI Pastikan Lindungi Bayi dalam Kasus Ibu Bunuh Anak di Bekasi
Polhukam
Minggu, 10 Mar

KPAI Pastikan Lindungi Bayi dalam Kasus Ibu Bunuh Anak di Bekasi

KPAI pun memberikan perlindungan dan pendampingan untuk bayi 1 tahun anak dari SNF yang melihat langsung kejadian.
Hasil Pemeriksaan Kejiwaan Ibu Tusuk Anak di Bekasi: Halusinasi
Polhukam
Jumat, 8 Mar

Hasil Pemeriksaan Kejiwaan Ibu Tusuk Anak di Bekasi: Halusinasi

Penyidik masih sulit mengungkap motif pelaku menghabisi anaknya. SNF (pelaku) kerap berubah-ubah memberikan keterangan.