Indeks Hti

Beredar Dokumen Pengikut HTI Bisa Memicu Gelombang Persekusi
Politik
Jumat, 21 Juli 2017

Beredar Dokumen Pengikut HTI Bisa Memicu Gelombang Persekusi

Ada kekhawatiran orang-orang yang terkait HTI menjadi sasaran diskriminasi setelah beredar dokumen yang memuat sekitar 1.300-an orang yang tercantum sebagai pengurus, anggota, dan simpatisan HTI di 34 provinsi.
Pengikut HTI dalam Bayang-Bayang Pengawasan
Politik
Jumat, 21 Juli 2017

Pengikut HTI dalam Bayang-Bayang Pengawasan

Usai badan hukumnya dicabut, organisasi politik HTI sangat mungkin dalam pengawasan ketat setelah beredar dokumen yang dituding memuat pengurus, anggota, dan simpatisan HTI.
Politik
Kamis, 20 Juli 2017

"Perppu Ormas Tak Sejalan dengan Negara Hukum"

Perppu Ormas melanggar hak kebebasan berserikat dan berorganisasi, serta makin menguatkan ancaman terhadap kelompok yang dituduh melakukan penodaan agama.
DPR Nilai Pencabutan Status Hukum HTI Wewenang Pemerintah
Hukum
Rabu, 19 Juli 2017

DPR Nilai Pencabutan Status Hukum HTI Wewenang Pemerintah

Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan mengatakan pencabutan status badan hukum Hizbut Tahrir Indonesia mulai tanggal 19 Juli 2017 merupakan kewenangan pemerintah.
Penjelasan Kemenkumham terkait Pembubaran HTI Hari Ini
Hukum
Rabu, 19 Juli 2017

Penjelasan Kemenkumham terkait Pembubaran HTI Hari Ini

Pencabutan SK HTI telah dilaksanakan pada Rabu, 19 Juli 2017 oleh pemerintah melalui Perppu No. 2 Tahun 2017.
HTI Dibubarkan karena Dinilai Ingkari AD/ART Sendiri
Hukum
Rabu, 19 Juli 2017

HTI Dibubarkan karena Dinilai Ingkari AD/ART Sendiri

Kemenkumham menyebut pembubaran HTI pada hari ini merupakan tindak lanjut dari diterbitkannya Perppu Nomor 2 Tahun 2017.
HTI Resmi Dibubarkan Kemenkumham
Hukum
Rabu, 19 Juli 2017

HTI Resmi Dibubarkan Kemenkumham

Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) resmi dibubarkan oleh Kemenkumham setelah keluarnya pencabutan SK Badan Hukum ormas tersebut hari ini.
Profil Ketua HTI Indonesia
Rabu, 19 Juli 2017

Profil Ketua HTI Indonesia

Profil ketua HTI Indonesia.
Kemenkumham akan Umumkan Pembubaran HTI Hari Ini
Hukum
Rabu, 19 Juli 2017

Kemenkumham akan Umumkan Pembubaran HTI Hari Ini

Kementerian Hukum dan HAM akan mengumumkan pencabutan status hukum Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) yang langsung diumumkan oleh Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly.
HTI: Kami Ormas Pertama yang akan Dibubarkan Melalui Perppu
Hukum
Sabtu, 15 Juli 2017

HTI: Kami Ormas Pertama yang akan Dibubarkan Melalui Perppu

HTI merasa akan menjadi organisasi kemasyarakatan pertama yang dibubarkan melalui Perppu Ormas.
Yusril Sebut Pembubaran HTI Mirip dengan Partai Masyumi
Hukum
Kamis, 13 Juli 2017

Yusril Sebut Pembubaran HTI Mirip dengan Partai Masyumi

Pembubaran ormas Hizbut Tahrir Indonesia mirip dengan pembubaran Partai Masyumi di era pemerintahan Orde Lama.
Ikut Aksi Bela Ulama, HTI akan Tolak Pembubaran Mereka
Sosial budaya
Jumat, 9 Jun 2017

Ikut Aksi Bela Ulama, HTI akan Tolak Pembubaran Mereka

Yusanto mengatakan keikutsertaan dalam aksi tersebut juga ditujukan untuk menolak wacana pembubaran HTI oleh pemerintah.
Rektor ITS Larang Propaganda Khilafah di Kampus
Pendidikan
Rabu, 7 Jun 2017

Rektor ITS Larang Propaganda Khilafah di Kampus

Rektor ITS melarang propaganda khilafah di kampusnya. Menurutnya, propaganda itu tak sesuai dengan prinsip dan landasan negara Indonesia.
Survei: Pancasila Masih Laku, Mayoritas Menolak Khilafah
Politik
Rabu, 7 Jun 2017

Survei: Pancasila Masih Laku, Mayoritas Menolak Khilafah

Sebuah survei menunjukkan kesetiaan masyarakat Indonesia pada Pancasila masih tinggi.
SMRC: Ideologi Khilafah Ala HTI Lebih Laku Ketimbang ISIS
Politik
Senin, 5 Jun 2017

SMRC: Ideologi Khilafah Ala HTI Lebih Laku Ketimbang ISIS

Ideologi khilafah di Indonesia lebih populer dikampanyekan HTI ketimbang ISIS.
Mahfudh MD Sebut 1000 Advokat Belum Tentu Bisa Menangkan HTI
Hukum
Rabu, 24 Mei 2017

Mahfudh MD Sebut 1000 Advokat Belum Tentu Bisa Menangkan HTI

Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD menilai pengerahan 1000 advokat untuk membela Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) di pengadilan belum tentu bisa menghadang upaya pemerintah membubarkan organisasi itu melalui gugatan di pengadilan. 
Menhan Minta HTI Pergi dari Indonesia Jika Ingkari Pancasila
Politik
Rabu, 24 Mei 2017

Menhan Minta HTI Pergi dari Indonesia Jika Ingkari Pancasila

Sikap pemerintah itu tidak hanya berlaku bagi HTI saja, tetapi juga untuk kelompok atau orang-orang yang tidak mengakui Pancasila sebagai ideologi negara.
Legislator Nilai Keppres Pembubaran HTI Tidak Tepat
Hukum
Selasa, 23 Mei 2017

Legislator Nilai Keppres Pembubaran HTI Tidak Tepat

Patria menjelaskan, mekanisme yang harus diikuti pemerintah dalam membubarkan ormas tertera dalam Pasal 60-62 UU Ormas dan pemerintah tetap harus mengikuti aturan itu.
Tjahjo Minta Mantan Menpora Klarifikasi Dukungannya ke HTI
Sosial budaya
Selasa, 23 Mei 2017

Tjahjo Minta Mantan Menpora Klarifikasi Dukungannya ke HTI

Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo meminta mantan menteri yang diduga pernah mendukung Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) untuk mengklarifikasi sendiri kebenaran informasi itu.
Jubir HTI Sebut Pemerintah Rugi Kalau Bubarkan Organisasinya
Hukum
Senin, 22 Mei 2017

Jubir HTI Sebut Pemerintah Rugi Kalau Bubarkan Organisasinya

Juru bicara Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Ismail Yusanto memperingatkan rencana pembubaran HTI bisa merusak citra pemerintahan Joko Widodo. Alasan dia, pemerintah bisa dianggap bersikap anti-Ormas Islam bila membubarkan HTI.