"Kabar terbaru dari TNGM tentang Penutupan Obyek Wisata di Kawasan TNGM Selasa (22/5/2018) adalah dimaksudkan agar masyarakat tetap tenang dan bersiaga. Tetap berhati-hati bagi masyarakat yang berada pada radius 3 km."
Sejumlah letusan freatik yang terjadi di Gunung Merapi pada beberapa hari belakangan menyerupai kondisi setelah terjadi erupsi besar pada 1872 dan 1930.
Warga yang masih mengungsi pasca-erupsi Gunung Merapi berasal dari Dusun Kalitengah Lor dan Kalitengah Kidul di Desa Glagaharjo; serta Desa Umbulharjo dan Argomulyo.
Gunung Merapi mengalami erupsi susulan pada Selasa dini hari, 22 Mei 2018. Erupsi ini yang pertama usai status Gunung Merapi naik dari Normal menjadi Waspada.