Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo memenuhi panggilan KPK untuk diperiksa dalam penyidikan baru kasus korupsi e-KTP dengan tersangka mantan anggota DPR Markus Nari.
Transparency International Indonesia (TII) menilai anggaran Rp18 miliar untuk apel kebangsaan di Jawa Tengah lebih baik dipakai untuk penyediaan fasilitas pendidikan dan kesehatan.
Tjahjo Kumolo mengaku belum dapat hasil klarifikasi dari Bawaslu soal Ganjar dan 31 kepala daerah yang mendeklarasikan untuk mendukung Joko Widodo-Ma’ruf Amin.
Cawapres nomor urut 02, Sandiaga Uno membandingkan dukungan kepala daerah kepada Jokowi dengan kasus kades di Mojokerto yang terkesan ada ketidakadilan hukum.
Ganjar juga meminta Pansus RTRW melakukan riset ulang pada calon lahan yang bakal dibangun ruas jalan tol Bawen-Yogyakarta dengan melibatkan para ahli yang terkait.