Indeks Gangguan Ginjal Akut Pada Anak

Update Ginjal Akut: 324 Kasus, 200 Meninggal, 11 Masih Dirawat
Kesra
Kamis, 24 Nov 2022

Update Ginjal Akut: 324 Kasus, 200 Meninggal, 11 Masih Dirawat

Per 23 November 2022, terdapat 324 kasus di 27 provinsi, 200 di antaranya meninggal, 11 anak masih dirawat di rumah sakit, dan 113 dinyatakan sembuh.
Bareskrim Panggil Kepala BPOM Terkait Kasus Gangguan Ginjal Akut
Polhukam
Senin, 21 Nov 2022

Bareskrim Panggil Kepala BPOM Terkait Kasus Gangguan Ginjal Akut

Bareskrim akan memeriksa Kepala BPOM Penny K. Lukito sebagai saksi kasus gangguan ginjal akut pada anak.
200 Anak di Indonesia Meninggal akibat Gangguan Ginjal Akut
Kesra
Sabtu, 19 Nov 2022

200 Anak di Indonesia Meninggal akibat Gangguan Ginjal Akut

Kemenkes mencatat total kasus gangguan ginjal akut sebanyak 324 anak yang tersebar di 27 provinsi per 18 November 2022.
Menkes Prediksi Kasus XBB dan BQ.1 Sudah Mendekati Puncak
Kesra
Jumat, 18 Nov 2022

Menkes Prediksi Kasus XBB dan BQ.1 Sudah Mendekati Puncak

Menkes menyebut saat ini kasus varian XBB dan BQ.1 sudah mencapai lebih dari 60 persen.
BPOM: Obat dari 5 Perusahaan Mengandung EG 702 Kali Lebihi Batas
Kesra
Jumat, 18 Nov 2022

BPOM: Obat dari 5 Perusahaan Mengandung EG 702 Kali Lebihi Batas

BPOM melaporkan produk obat sirop dari lima perusahaan farmasi mengandung cemaran EG dan DEG 433-702 kali melebihi ambang batas aman.
Respons Gugatan KKI, BPOM: Salah Sekali Gugat Kami ke PTUN
Kesra
Kamis, 17 Nov 2022

Respons Gugatan KKI, BPOM: Salah Sekali Gugat Kami ke PTUN

KKI mengugat BPOM untuk melakukan pengujian terhadap seluruh obat-obatan berbentuk sirop yang telah diberi izin edar.
Kemenkes: 14 Pasien Ginjal Akut di RSCM dalam Kondisi Stadium 3
Kesra
Rabu, 16 Nov 2022

Kemenkes: 14 Pasien Ginjal Akut di RSCM dalam Kondisi Stadium 3

Kemenkes mencatat 324 kasus gangguan ginjal akut pada anak di Indonesia: 199 anak meninggal, 111 anak sembuh, dan 14 anak masih dalam perawatan.
Update Gangguan Ginjal Akut: Total 324 Kasus, 199 Anak Meninggal
Kesra
Rabu, 16 Nov 2022

Update Gangguan Ginjal Akut: Total 324 Kasus, 199 Anak Meninggal

Sebanyak 14 anak penderita gangguan ginjal akut dirawat di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) Jakarta.
PT Yarindo Klaim Ditipu Pemasok Bahan Baku CV SC dan CV BDT
Kesra
Jumat, 11 Nov 2022

PT Yarindo Klaim Ditipu Pemasok Bahan Baku CV SC dan CV BDT

PT Yarindo Farmatama (PT YF) mengklaim telah ditipu oleh pemasok bahan baku PG untuk produk sirop obat mengandung EG yakni CV SC dan CV BDT.
BPOM Cabut Izin Edar 69 Obat dari Tiga Perusahaan Farmasi
Kesra
Selasa, 8 Nov 2022

BPOM Cabut Izin Edar 69 Obat dari Tiga Perusahaan Farmasi

BPOM menyatakan PT Yarindo Farmatama, PT Universal Pharmaceutical Industries, dan PT Afi Farma melakukan pelanggaran dalam produksi obat sirop.
Vaksinasi COVID-19 Bukan Penyebab Gangguan Ginjal Akut pada Anak
Kesra
Selasa, 8 Nov 2022

Vaksinasi COVID-19 Bukan Penyebab Gangguan Ginjal Akut pada Anak

Jubir Pemerintah Reisa Broto Asmoro menekankan vaksinasi COVID-19 terhadap ibu menyusui bukan penyebab terjadinya gangguan ginjal akut pada anak.
Kemenkes: Kematian Tertinggi Gangguan Ginjal Akut Stadium Ketiga
Kesra
Senin, 7 Nov 2022

Kemenkes: Kematian Tertinggi Gangguan Ginjal Akut Stadium Ketiga

Kematian tertinggi akibat gangguan ginjal akut misterius pada anak di Indonesia berada pada stadium ketiga.
Menkes Upayakan Tekan Kasus Baru Gangguan Ginjal Akut hingga Nol
Kesra
Senin, 7 Nov 2022

Menkes Upayakan Tekan Kasus Baru Gangguan Ginjal Akut hingga Nol

Menkes Budi Gunadi Sadikin meminta seluruh dinas kesehatan mengawasi pemberian obat oleh apotek dan tenaga kesehatan di wilayahnya masing-masing.
Dicky Budiman: Kasus Gangguan Ginjal Akut Penuhi Kriteria KLB
Kesra
Senin, 7 Nov 2022

Dicky Budiman: Kasus Gangguan Ginjal Akut Penuhi Kriteria KLB

Peneliti Keamanan dan Ketahanan Kesehatan Global, Dicky Budiman beralasan gangguan ginjal akut menyebabkan kematian pada anak secara tiba-tiba.
Kemendag Bahas Larangan Impor Obat Penyebab Gangguan Ginjal
Ekbis
Jumat, 4 Nov 2022

Kemendag Bahas Larangan Impor Obat Penyebab Gangguan Ginjal

Kemendag proaktif mencari solusi untuk mencegah meluasnya gangguan ginjal akut yang belakangan ini menelan korban anak-anak. 
95% Pasien Ginjal Akut di RSCM Membaik setelah Diberi Fomepizole
Kesra
Jumat, 4 Nov 2022

95% Pasien Ginjal Akut di RSCM Membaik setelah Diberi Fomepizole

Kemenkes mengklaim pengobatan menggunakan Fomepizole efektif menyembuhkan dan mengurangi perburukan gejala gangguan ginjal akut pada anak.
Gangguan Ginjal Akut di Tangerang: Total 10 Kasus, 8 Meninggal
Kesra
Kamis, 3 Nov 2022

Gangguan Ginjal Akut di Tangerang: Total 10 Kasus, 8 Meninggal

Anak penderita gangguan ginjal akut di Kabupaten Tangerang bertambah empat menjadi 10 kasus per 2 November 2022.
BPOM Akui Bertanggungjawab atas Peredaran Obat Sirop Tercemar EG
Kesra
Rabu, 2 Nov 2022

BPOM Akui Bertanggungjawab atas Peredaran Obat Sirop Tercemar EG

BPOM memastikan temuan obat sirop dengan cemaran EG dan DG tidak akan terjadi lagi dengan mengetatkan pengawasan hingga mutu obat.
Kemenkes: 75% Kasus Ginjal Akut Terjadi pada Anak Usia 0-5 Tahun
Kesra
Rabu, 2 Nov 2022

Kemenkes: 75% Kasus Ginjal Akut Terjadi pada Anak Usia 0-5 Tahun

Berdasar data Kemenkes, kasus gangguan ginjal akut misterius pada anak di bawah usia satu tahun ada 75 kasus dan anak usia 1-5 tahun ada 169 kasus.
Sembilan Anak di Sumut Meninggal akibat Gangguan Ginjal Akut
Kesra
Rabu, 2 Nov 2022

Sembilan Anak di Sumut Meninggal akibat Gangguan Ginjal Akut

Dinkes Sumatra Utara mencatat jumlah kasus meninggal dunia akibat gangguan ginjal akut di wilayahnya bertambah satu menjadi sembilan anak.