Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat menilai kasus lenyapnya anggaran pengadaan lahan RPTRA di APBD-P DKI 2017 karena para wali kota tidak siap menerapkan sistem e-budgeting.
"5 persen dalam bentuk lahan, nanti bisa bangun dermaga, rusun nelayan, 20 persen untuk RTH, 5 persen untuk Ruang Terbuka Biru (embung), lalu untuk Fasos Fasum 15 persen," kata Djarot.
Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengatakan larangan sepeda motor di Jalan Rasuna Said dan Sudirman akan dilimpahkan ke gubernur baru, Anies Baswedan.
Djarot juga dijadwalkan akan berpartisipasi dalam Forum Bisnis Indonesia-Rusia untuk menyampaikan materi potensi daerah dan peluang investasi bagi pebisnis Moskow.
Menurut Djarot, salah satu cara Perkampungan Budaya Betawi Setu dikenal sebagai destinasi wisata budaya Betawi, adalah dengan menjadikannya lokasi tetap acara Lebaran Betawi setiap tahun.
Awalnya Pemprov DKI menjanjikan untuk memberikan tempat baru di sekolah negeri terdekat. Namun, semuanya dibatalkan oleh Pemprov DKI tanpa ada alasan yang jelas.