Indeks Demo Tolak Omnibus Law

BEM SI: 1.000 Massa Aksi Demo UU Ciptaker akan Geruduk Istana
Sosial budaya
Jumat, 16 Okt 2020

BEM SI: 1.000 Massa Aksi Demo UU Ciptaker akan Geruduk Istana

BEM SI akan melakukan unjuk rasa di depan Istana Merdeka, Jakarta Pusat untuk mendesak Presiden Jokowi mencabut Omnibus Law hari ini.
Polisi Tak Akan Persulit Pembuatan SKCK Pelajar yang Terlibat Demo
Hukum
Jumat, 16 Okt 2020

Polisi Tak Akan Persulit Pembuatan SKCK Pelajar yang Terlibat Demo

Catatan yang ditulis dalam SKCK harus berdasarkan vonis pengadilan atas tindak pidana yang dilakukan seseorang.
Kronologi Omnibus Law Disahkan hingga Jokowi Terima UU Cipta Kerja
Politik
Kamis, 15 Okt 2020

Kronologi Omnibus Law Disahkan hingga Jokowi Terima UU Cipta Kerja

Pengesahan UU Cipta Kerja berlangsung kilat dan menyisakan masalah yakni dugaan perubahan substansi yang melanggar aturan.
Antisipasi Demo Tolak UU Ciptaker, Lalin di Cempaka Putih Dialihkan
Sosial budaya
Kamis, 15 Okt 2020

Antisipasi Demo Tolak UU Ciptaker, Lalin di Cempaka Putih Dialihkan

Polisi mempersiapkan pengalihan arus lalu lintas (lalin) di sekitar Simpang Cempaka Putih, Jakarta Pusat terkait demo lanjutan UU Cipta Kerja.
Polda Metro Temukan 47 Pedemo UU Ciptaker Reaktif COVID-19
Kesehatan
Rabu, 14 Okt 2020

Polda Metro Temukan 47 Pedemo UU Ciptaker Reaktif COVID-19

Polda Metro Jaya menemukan 47 orang reaktif dari hasil tes cepat COVID-19 terhadap 1.377 orang yang diamankan dalam unjuk rasa UU Cipta Kerja.
Polda Malut Tangkap 19 Demonstran UU Cipta Kerja di Kota Ternate
Hukum
Rabu, 14 Okt 2020

Polda Malut Tangkap 19 Demonstran UU Cipta Kerja di Kota Ternate

Polda Malut menangkap 19 demonstran usai aksi massa menolak UU Cipta Kerja di Kota Ternate yang diwarnai kericuhan.
Saat DPR Gocek Rakyat & Rahasiakan Draf Final UU Cipta Kerja
Politik
Rabu, 14 Okt 2020

Saat DPR Gocek Rakyat & Rahasiakan Draf Final UU Cipta Kerja

Empat draf UU Cipta Kerja beredar ke publik setelah disahkan pada 5 Oktober lalu. UU ini cacat prosedur.
Wagub Riza Minta Demo PA 212 Tertib & Patuhi Protokol Kesehatan
Sosial budaya
Selasa, 13 Okt 2020

Wagub Riza Minta Demo PA 212 Tertib & Patuhi Protokol Kesehatan

Wakil Gubernur DKI Jakarta Riza Patria meminta kepada massa peserta demo PA 212 tolak UU Cipta Kerja tetap mematuhi protokol kesehatan.
Polda Metro Jaya Pusatkan Demo Tolak UU Ciptaker di Patung Kuda
Hukum
Selasa, 13 Okt 2020

Polda Metro Jaya Pusatkan Demo Tolak UU Ciptaker di Patung Kuda

Polri mengerahkan 12.000 pasukan gabungan untuk menjaga demo menolak Omnibus Law UU Cipta Kerja.
350 Personel Satpol PP DKI Dikerahkan di Sekitar Istana Merdeka
Sosial budaya
Selasa, 13 Okt 2020

350 Personel Satpol PP DKI Dikerahkan di Sekitar Istana Merdeka

Ratusan petugas Satpol PP DKI itu ditempatkan di 11 titik sekitar Istana Merdeka.
Menhan Prabowo Klaim Kericuhan Demo UU Ciptaker Ditunggangi Asing
Sosial budaya
Selasa, 13 Okt 2020

Menhan Prabowo Klaim Kericuhan Demo UU Ciptaker Ditunggangi Asing

Menhan Prabowo Subianto menyebutkan kerusuhan dalam aksi demonstrasi menolak Omnibus Law UU Cipta Kerja ditunggangi pihak asing.
Demo PA 212 UU Ciptaker: Arus Lalin di Monas & Istana Dialihkan
Sosial budaya
Selasa, 13 Okt 2020

Demo PA 212 UU Ciptaker: Arus Lalin di Monas & Istana Dialihkan

Ditlantas Polda Metro Jaya menyiapkan tujuh rute modifikasi lalu lintas terkait aksi demo PA 212 menolak UU Ciptaker di kawasan Istana, hari ini.
KAMI & Demokrat Dituding Jadi Dalang Demo UU Cipta Kerja, Benarkah?
Politik
Selasa, 13 Okt 2020

KAMI & Demokrat Dituding Jadi Dalang Demo UU Cipta Kerja, Benarkah?

Pihak yang menuding Partai Demokrat sebagai dalang demo tolak UU Cipta Kerja diminta untuk membuktikan agar tak dituding balik menyebarkan hoaks.
Polda Kalteng Bagikan 30 Rompi ke Jurnalis Agar Mudah Dikenali
Hukum
Senin, 12 Okt 2020

Polda Kalteng Bagikan 30 Rompi ke Jurnalis Agar Mudah Dikenali

Dengan rompi warna oranye yang sangat mencolok ini tidak ada lagi alasan aparat tak rekan media saat meliput.
43 Pendemo UU Ciptaker Dijadikan Tersangka oleh Polda Metro Jaya
Hukum
Senin, 12 Okt 2020

43 Pendemo UU Ciptaker Dijadikan Tersangka oleh Polda Metro Jaya

Dari 1.192 orang yang ditangkap, 135 orang resmi jadi tersangka dan sekarang mengerucut menjadi 43 pendemo UU Cipta Kerja yang ditersangkakan.
Sekjen DPR: Draf UU Omnibus Law Cipta Kerja Jadi 1.035 Halaman
Sosial budaya
Senin, 12 Okt 2020

Sekjen DPR: Draf UU Omnibus Law Cipta Kerja Jadi 1.035 Halaman

Sekjen DPR Indra Iskandar berkata dokumen UU Cipta Kerja versi terkini setebal 1.035 halaman setelah "difinalisasi".
Lirik Lagu Buruh Tani: Dibuat Safii Kemamang, Dipopulerkan Marjinal
Musik
Senin, 12 Okt 2020

Lirik Lagu Buruh Tani: Dibuat Safii Kemamang, Dipopulerkan Marjinal

Lirik lagu "Buruh Tani" kembali berkumandang dalam demo Omnibus Law UU Cipta Kerja, berikut sejarahnya.
Parade Kekerasan oleh Polisi Buktikan Reformasi Memang Dikorupsi
Hukum
Senin, 12 Okt 2020

Parade Kekerasan oleh Polisi Buktikan Reformasi Memang Dikorupsi

Kesewenang-wenangan polisi menundukkan perlawanan warga atas pelbagai UU kontroversial dianggap manifestasi 'reformasi dikorupsi'.
Cerita Demonstran yang Hilang Saat Aksi Tolak UU Ciptaker
Hukum
Minggu, 11 Okt 2020

Cerita Demonstran yang Hilang Saat Aksi Tolak UU Ciptaker

Para demonstran tolak UU Ciptaker dinyatakan hilang oleh kelompoknya. Mereka ditangkapi polisi dan mendapat represi.
Kemendikbud Imbau Mahasiswa Tidak Ikut Demo UU Cipta Kerja
Sosial budaya
Sabtu, 10 Okt 2020

Kemendikbud Imbau Mahasiswa Tidak Ikut Demo UU Cipta Kerja

Kemendikbud mengeluarkan imbauan kepada mahasiswa untuk tidak ikut aksi penolakan UU Cipta Kerja Omnibus Law.