Indeks Calon Presiden 2019

Akan Dideklarasikan Jadi Capres, Anies: Saya Malah Enggak Diundang
Politik
Kamis, 5 Juli 2018

Akan Dideklarasikan Jadi Capres, Anies: Saya Malah Enggak Diundang

Anies mengklaim tidak tahu ada rencana deklarasi dukungan untuk dirinya menjadi capres di Pilpres 2019.
Peneliti LIPI: Figur Luar Partai Berpeluang Jadi Cawapres Ideal
Politik
Kamis, 5 Juli 2018

Peneliti LIPI: Figur Luar Partai Berpeluang Jadi Cawapres Ideal

Survei SMRC mencatat sejumlah tokoh dari luar partai menjadi figur yang mendapat penilaian positif untuk menjadi kandidat di Pilpres 2019.
Demokrat Usulkan Duet JK-AHY di Pilpres Usai MK Tolak JR UU Pemilu
Politik
Kamis, 28 Jun 2018

Demokrat Usulkan Duet JK-AHY di Pilpres Usai MK Tolak JR UU Pemilu

Partai Demokrat mewacanakan pasangan Jusuf Kalla-AHY sebagai kandidat di Pilpres 2019.
Presidential Threshold Digugat Sebab Bisa Munculkan Capres Tunggal
Hukum
Kamis, 21 Jun 2018

Presidential Threshold Digugat Sebab Bisa Munculkan Capres Tunggal

Sejumlah aktivis, akademikus hingga eks pimpinan KPK dan KPU menggugat pasal Presidential Threshold ke MK karena menilai ketentuan itu bisa memunculkan calon tunggal di Pilpres 2019.
Gerindra Pastikan Prabowo Jadi Calon Presiden 2019
Politik
Jumat, 8 Jun 2018

Gerindra Pastikan Prabowo Jadi Calon Presiden 2019

"Gerindra memastikan insyaallah Pak Prabowo jadi calon presiden," kata Andre.
Amien Rais dan Fadli Zon Bahas Pertarungan Ulang Jokowi vs Prabowo
Politik
Kamis, 26 Apr 2018

Amien Rais dan Fadli Zon Bahas Pertarungan Ulang Jokowi vs Prabowo

Amien Rais mengusulkan Prabowo mencari cawapres dengan elektabilitas tinggi dan mampu memberikan efek kejut terhadap kubu Jokowi.
Politikus Gerindra Sebut Kepuasan Publik Tak Jamin Jokowi 2 Periode
Politik
Sabtu, 21 Apr 2018

Politikus Gerindra Sebut Kepuasan Publik Tak Jamin Jokowi 2 Periode

Ahmad Riza Patria menyatakan, meski kepuasan publik terhadap kinerja Pemerintahan Jokowi cukup tinggi, hal tersebut tak menjadi jaminan Jokowi akan terpilih lagi di Pilpres 2019.
Presiden PKS: Mardani Ali Sera Pencetus Gerakan #2019GantiPresiden
Politik
Senin, 9 Apr 2018

Presiden PKS: Mardani Ali Sera Pencetus Gerakan #2019GantiPresiden

Presiden PKS Sohibul Iman menyatakan gerakan tagar 2019GantiPresiden dicetuskan Mardani Ali Sera dan telah mendapat respons dukungan dari masyarakat.
Menguji Klaim Cak Imin soal Kelayakan Dirinya Sebagai Cawapres
Politik
Jumat, 16 Mar 2018

Menguji Klaim Cak Imin soal Kelayakan Dirinya Sebagai Cawapres

Di acara Mata Najwa, Muhaimin Iskandar mengklaim jika Jokowi tak memilih dirinya sebagai cawapres, elektabilitas bekas Gubernur DKI Jakarta itu bisa anjlok. Berdasarkan simulasi pemilihan yang dilakukan beberapa lembaga survei, omongannya tidak terbukti.
Pertarungan Pilpres 2019:
Politik
Jumat, 2 Mar 2018

Pertarungan Pilpres 2019: "Prabowo Pesaing Terkuat Jokowi"

Jokowi-Prabowo Subianto berpeluang bersaing kembali di Pemilu 2019. Adakah penantang lain buat Jokowi?
Joko Widodo Resmi Diusung PDIP Jadi Capres 2019
Politik
Jumat, 23 Feb 2018

Joko Widodo Resmi Diusung PDIP Jadi Capres 2019

Dalam Rakernas III PDIP, Joko Widodo resmi ditetapkan sebagai calon presiden untuk Pemilu mendatang.
Anies Baswedan Berpotensi Jadi
Politik
Jumat, 16 Feb 2018

Anies Baswedan Berpotensi Jadi "Kuda Hitam" di Pilpres 2019

Tingkat pengenalan, kesukaan, dan daya tarik masyarakat terhadap tokoh, disebutnya menjadi poin yang membuat Anies berpotensi menjadi "kuda hitam" di Pilpres 2019.
Prediksi Pilpres 2019 Indo Barometer dan Skenario Peran Mega-JK-SBY
Politik
Kamis, 15 Feb 2018

Prediksi Pilpres 2019 Indo Barometer dan Skenario Peran Mega-JK-SBY

Indo Barometer memprediksi ada tiga skenario yang mungkin terjadi di Pilpres 2019. Salah satu skenario adalah tentang kemunculan capres selain Jokowi dan Prabowo yang didukung oleh tokoh King Maker.
Tanggapan Anies Soal Kemunculan Namanya di Survei Capres 2019
Politik
Selasa, 5 Des 2017

Tanggapan Anies Soal Kemunculan Namanya di Survei Capres 2019

Beberapa pekerjaan yang harus Anies prioritaskan adalah menghadapi musim hujan yang melanda Jakarta.
Reaksi Anies Saat Diwacanakan Maju Pilpres 2019
Politik
Selasa, 24 Okt 2017

Reaksi Anies Saat Diwacanakan Maju Pilpres 2019

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tak berkomentar banyak soal kabar bahwa Partai Amanat Nasional (PAN) tertarik mendukungnya di Pilpres 2019.
PAN Berminat Dukung Anies Baswedan di Pilpres 2019
Politik
Senin, 23 Okt 2017

PAN Berminat Dukung Anies Baswedan di Pilpres 2019

Partai Amanat Nasional (PAN) memasukkan nama Anies Baswedan dalam daftar kandidat calon presiden atau wakil presiden yang berpotensi didukung partai itu di Pilpres 2019.
Pemilu 2019: Potensi Pemilih Berpaling dari Jokowi-Prabowo
Politik
Minggu, 22 Okt 2017

Pemilu 2019: Potensi Pemilih Berpaling dari Jokowi-Prabowo

Perubahan peta politik dan munculnya calon alternatif di luar Joko Widodo dan Prabowo Subianto di Pilpres 2019 masih mungkin terjadi.
Elektabilitas Jokowi & Prabowo Masih Unggul di Pilpres 2019
Politik
Selasa, 12 Sept 2017

Elektabilitas Jokowi & Prabowo Masih Unggul di Pilpres 2019

Menurut survei CSIS, Joko Widodo dan Prabowo Subianto masih menempati posisi puncak dalam survei elektabilitas calon presiden.
Zulkifli Enggan Bicarakan Capres untuk Pemilu 2019
Politik
Kamis, 24 Agt 2017

Zulkifli Enggan Bicarakan Capres untuk Pemilu 2019

Zulkifli menilai, saat ini masih terlalu dini untuk membicarakan capres. Menurutnya, lebih baik memikirkan rakyat yang belum semua sejahtera.
PAN Isyaratkan Zulkifli Hasan Sebagai Capres 2019
Politik
Rabu, 23 Agt 2017

PAN Isyaratkan Zulkifli Hasan Sebagai Capres 2019

Nama Zulkifli Hasan dipertimbangkan PAN menjadi salah seorang bakal calon di Pilpres 2019.