Indeks Bpjs Kesehatan

Penunggak Iuran BPJS Kesehatan Capai Jumlah 10 Juta Peserta
Hard news
Jumat, 3 Nov 2017

Penunggak Iuran BPJS Kesehatan Capai Jumlah 10 Juta Peserta

Jumlah peserta penunggak iuran BPJS Kesehatan sudah mencapai jumlah 10 juta. Tapi, tingkat kepatuhan korporasi diklaim sudah melebihi 90 persen.
BPJS Minta Masyarakat Tak Khawatir Soal Defisit Rp9 Triliun
Hard news
Jumat, 3 Nov 2017

BPJS Minta Masyarakat Tak Khawatir Soal Defisit Rp9 Triliun

Salah satu faktor yang menyebabkan defisit karena perhitungan dari iuran di awal tidak didasarkan pada perhitungan aktuaris.
BPJS Kesehatan akan Luncurkan Aplikasi untuk Layani Peserta
Hard news
Jumat, 3 Nov 2017

BPJS Kesehatan akan Luncurkan Aplikasi untuk Layani Peserta

Kemal mengatakan layanan berbentuk aplikasi di gawai itu merupakan salah satu upaya agar BPJS Kesehatan tetap relevan dengan zaman.
Sri Mulyani Upayakan Tutup Defisit Keuangan BPJS Kesehatan
Hard news
Kamis, 2 Nov 2017

Sri Mulyani Upayakan Tutup Defisit Keuangan BPJS Kesehatan

Menkeu mengatakan bahwa meningkatnya jumlah peserta BPJS Kesehatan tidak seiring dengan penambahan subsidi
Wapres JK: Kenaikan Premi BPJS Sedang Dipertimbangkan Pemerintah
Hard news
Selasa, 31 Okt 2017

Wapres JK: Kenaikan Premi BPJS Sedang Dipertimbangkan Pemerintah

Pemerintah saat ini sedang mempertimbangkan rencana menaikkan nilai premi BPJS Kesehatan dengan memperhitungkan tingkat inflasi.
Dewan Pengawas Laporkan Defisit BPJS Kesehatan ke Wapres JK
Hard news
Jumat, 27 Okt 2017

Dewan Pengawas Laporkan Defisit BPJS Kesehatan ke Wapres JK

Badan Penyelanggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan mengalami defisit hingga Rp9 triliun karena 80 persen peserta pengguna BPJS dilaporkan sakit.
Kartu Lama BPJS Kesehatan Masih Berlaku
Hard news
Jumat, 20 Okt 2017

Kartu Lama BPJS Kesehatan Masih Berlaku

Informasi yang beredar di media sosial serta aplikasi pesan singkat terkait tidak berlakunya kartu BPJS kesehatan yang lama dan Askes per Oktober 2017, tidak dibenarkan.
BPJS Temukan Penyalahgunaan JKN-KIS di Padang
Hard news
Kamis, 19 Okt 2017

BPJS Temukan Penyalahgunaan JKN-KIS di Padang

BPJS Padang menemukan ada kartu JKN-KIS milik orang yang sudah meninggal namun masih digunakan.
Terapi Stem Cell dan Berharganya Sel Manusia
Mild report
Minggu, 15 Okt 2017

Terapi Stem Cell dan Berharganya Sel Manusia

Stem Cell dapat menyembuhkan beragam penyakit kronis, tapi harus ditebus dengan biaya yang tak murah.
Polri Periksa Dokter RS Mitra Keluarga di Kasus Bayi Debora
Hard news
Kamis, 12 Okt 2017

Polri Periksa Dokter RS Mitra Keluarga di Kasus Bayi Debora

Penyidik masih mencari sosok yang bertanggung jawab atas proses administrasi dalam menangani kondisi kritis bayi Debora.
Pertemuan Ombudsman Bahas Kasus Bayi Debora Digelar Tertutup
Hard news
Kamis, 12 Okt 2017

Pertemuan Ombudsman Bahas Kasus Bayi Debora Digelar Tertutup

Pertemuan tertutup antara sejumlah pihak terkait kasus kelalaian pengelolaan rumah sakit swasta yang mengorbankan nyawa bayi Debora diprakarsai Ombudsman RI.
Penyebab Meningkatnya Defisit BPJS Kesehatan
Hard news
Kamis, 5 Okt 2017

Penyebab Meningkatnya Defisit BPJS Kesehatan

BPJS Kesehatan terus mengalami defisit sejak 2014 hingga semester pertama tahun 2017. Meningkatnya angka defisit disebabkan sistem yang kurang maksimal hingga iuran jadi tidak optimal.
Jaminan Layanan untuk Peserta BPJS Kesehatan
Jumat, 22 Sept 2017

Jaminan Layanan untuk Peserta BPJS Kesehatan

Jaminan Layanan untuk Peserta BPJS Kesehatan.
Kasus RS Tolak Pasien Jadi Kesalahan Pejabat Setempat
Hard news
Senin, 18 Sept 2017

Kasus RS Tolak Pasien Jadi Kesalahan Pejabat Setempat

"Kalau ada orang Indonesia sakit, ditolak rumah sakit, lalu mati, kita seluruhnya berdosa. Kepala daerahnya dosa, DPR-nya dosa, Dandim-nya dosa, Kapolres-nya dosa," kata Zulkifli.
Bayi Penderita Kulit Melepuh Terkendala Biaya Pengobatan
Hard news
Senin, 18 Sept 2017

Bayi Penderita Kulit Melepuh Terkendala Biaya Pengobatan

Sebelumnya bayi Faiz sudah mendapatkan pengobatan di rumah sakit, namun tidak ada perubahan hingga diperbolehkan pulang.
Menkes: Ada Kesalahan Layanan Administrasi RS Mitra Keluarga
Current issue
Rabu, 13 Sept 2017

Menkes: Ada Kesalahan Layanan Administrasi RS Mitra Keluarga

"Terdapat kesalahan pada layanan administrasi dan keuangan yang diberikan oleh RS terhadap status pasien," kata Menteri Kesehatan Nila Farid Moeloek.
Polisi Akan Panggil RS Mitra Keluarga dan Orangtua Debora
Hard news
Rabu, 13 Sept 2017

Polisi Akan Panggil RS Mitra Keluarga dan Orangtua Debora

Kombes Pol Argo Yuwono mengatakan, dalam waktu dekat penyidik akan meminta keterangan orangtua Debora dan pihak Rumah Sakit Mitra Keluarga.
Bayi Debora & Prosedur Penanganan Pasien Gawat di RS
Mild report
Selasa, 12 Sept 2017

Bayi Debora & Prosedur Penanganan Pasien Gawat di RS

Etika pekerja medis yang harus menyelamatkan pasien kerap berbenturan dengan aturan main rumah sakit sebagai entitas bisnis.
Polda Metro Dalami Adanya Unsur Pidana Kematian Bayi Debora
Hard news
Selasa, 12 Sept 2017

Polda Metro Dalami Adanya Unsur Pidana Kematian Bayi Debora

Penyidik masih mendalami dan melakukan penyelidikan terkait meninggalnya bayi Debora.
Djarot Minta RS yang Lalai Tangani Pasien Dicabut Izinnya
Hard news
Selasa, 12 Sept 2017

Djarot Minta RS yang Lalai Tangani Pasien Dicabut Izinnya

Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat meminta rumah sakit yang lalai menangani pasien dapat dikenai sanksi pencabutan izin.