Revisi target biodiesel yang disampaikan Luhut Binsar Padjaitan ini berbeda jauh dari yang kerap digembor-gemborkan pemerintah terutama Presiden Joko Widodo.
Menko Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan menargetkan Indonesia sudah dapat menggunakan biodiesel dengan kandungan 100 persen FAME yang bersumber dari tanaman sawit per 2023.
Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) mengatakan lembaganya masih menunggu respons Uni Eropa soal keberatan Indonesia terkait Renewable Energy Directive (RED) II.
Kementerian ESDM mencatat 12 perusahaan penyalur BBM atau produsen biodiesel tidak menyuplai B20 sesuai aturan yang berlaku dan terancam denda sekitar Rp300 miliar.
Walhi mengkhawatirkan rencana Jokowi yang berniat menggalakkan penggunaan campuran sawit dalam bahan bakar hingga B-100 dapat mengakibatkan efek yang lebih buruk bagi keterbatasan lahan di Indonesia.
Current Account Defisit (CAD) Indonesia tahun 2018 diprediksi bisa mencapai 2 hingga 2,5 persen, salah satunya dengan implementasi biodiesel mengurangi BBM.