Indeks Antasari Azhar Bebas

Polisi Kesulitan Usut Lagi Kasus SMS Antasari Azhar
Hukum
Jumat, 3 Feb 2017

Polisi Kesulitan Usut Lagi Kasus SMS Antasari Azhar

Kepolisian kesulitan mengusut laporan Antasari Azhar terkait pesan singkat (SMS) gelap yang menyebabkan ia masuk bui.
Kemungkinan Antasari Azhar Bergabung ke PDI-P Terbuka Lebar
Hard news
Minggu, 29 Jan 2017

Kemungkinan Antasari Azhar Bergabung ke PDI-P Terbuka Lebar

Begitu Pak Antasari datang, kami banyak berdialog, dan Pak Antasari menyatakan kecocokannya dengan gagasan-gagasan yang diperjuangkan PDI Perjuangan," kata Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristianto.
Antasari Enggan Buka Suara Soal Pembicaraan dengan Jokowi
Hukum
Kamis, 26 Jan 2017

Antasari Enggan Buka Suara Soal Pembicaraan dengan Jokowi

Antasari Azhar adalah Ketua KPK pada 2007-2009. Ia dijatuhi hukuman 18 tahun penjara oleh Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada Februari 2010 dalam kasus pembunuhan Direktur PT Rajawali Banjaran Nasrudin Zulkarnaen pada 2009 dan menjalani hukuman di Lembaga Pemasyarakatan Tangerang.
Antasari Azhar Temui Jokowi untuk Berterimakasih
Hukum
Kamis, 26 Jan 2017

Antasari Azhar Temui Jokowi untuk Berterimakasih

Bekas Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Antasari Azhar mengatakan menemui Presiden Joko Widodo untuk menyampaikan ucapan terima kasih atas pemberian grasi untuk dia.
Antasari Azhar Diagendakan Bertemu Jokowi Hari Ini
Hukum
Kamis, 26 Jan 2017

Antasari Azhar Diagendakan Bertemu Jokowi Hari Ini

Setelah permohonan grasinya dikabulkan, Antasari Azhar akan bertemu Presiden Jokowi hari ini. Pertemuan dengan Jokowi ini merupakan permintaan Antasari yang sudah diajukan sejak lama.
Antasari: Grasi Ini Bermakna Untuk Saya, Keluarga dan Bangsa
Hukum
Rabu, 25 Jan 2017

Antasari: Grasi Ini Bermakna Untuk Saya, Keluarga dan Bangsa

Antasari Azhar menyebutkan bahwa terkabulnya permohonan grasinya memiliki makna yang sangat luas, bukan hanya untuk dirinya, tetapi juga untuk keluarga dan bangsa Indonesia.
Mencari Jejak Rani Juliani
Hukum
Rabu, 25 Jan 2017

Mencari Jejak Rani Juliani

Nama Rani Juliani pernah menjadi sorotan dalam kasus pembunuhan Nasrudin Zulkarnaen. Rani, seperti terurai dalam berkas persidangan menjadi saksi mahkota kasus pembunuhan Dirut PT Putra Rajawali Banjaran. Rani menjadi motif bagi Antasari buat menghabisi Nasrudin. Kini, Rani pun hilang seperti ditelan bumi.
Antasari Ucap Alhamdulillah, Grasi Dikabulkan Jokowi
Hukum
Rabu, 25 Jan 2017

Antasari Ucap Alhamdulillah, Grasi Dikabulkan Jokowi

Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar mengucapkan syukur setelah Presiden Joko Widodo mengabulkan permohonan grasi yang ia ajukan.
Presiden Terima Masukan MA Sebelum Kabulkan Grasi
Hukum
Rabu, 25 Jan 2017

Presiden Terima Masukan MA Sebelum Kabulkan Grasi

Alasan Presiden Joko Widodo mengabulkan permohonan grasi untuk Antasari Azhar karena pertimbangan dari Mahkamah Agung (MA).
Permohonan Grasi Antasari Azhar Dikabulkan Presiden Jokowi
Hukum
Rabu, 25 Jan 2017

Permohonan Grasi Antasari Azhar Dikabulkan Presiden Jokowi

Koordinator kuasa hukum Antasari Azhar, Bonyamin Saiman, menjelaskan bahwa permohonan grasi untuk kliennya telah dikabulkan Presiden hari ini.
Presiden Jokowi Enggan Komentar Tentang Antasari Azhar
Hukum
Sabtu, 26 Nov 2016

Presiden Jokowi Enggan Komentar Tentang Antasari Azhar

Grasi yang diajukan ke Presiden Jokowi adalah untuk memulihkan hak sipil Antasari Azhar yang baru akan bebas sepenuhnya pada 2022 mendatang.
Bola Liar Antasari Azhar
Hukum
Jumat, 11 Nov 2016

Bola Liar Antasari Azhar

Sejak menjabat sebagai Ketua KPK, Antasari Azhar banyak melakukan gebrakan. Besan mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, menjadi bidikan Antasari dalam pengungkapan kasus korupsi. Karena dianggap bola liar oleh beberapa kalangan, skenario buat menjatuhkan Antasari Azhar dilakukan.
Menanti Antasari Bernyanyi
Indepth
Jumat, 11 Nov 2016

Menanti Antasari Bernyanyi

Berkali-kali Antasari Azhar membantah tuduhan pembunuhan Nasrudin Zulkarnaen. Berbagai upaya mencari keadilan telah dilakukan, tetapi Mahkamah Agung tak mengubah putusan pengadilan negeri. Kini Antasari bebas bersyarat dan mengajukan grasi ke Presiden agar dia segera bebas murni. Akankah dia membuka kasusnya?
Riwayat Antasari Azhar dan KPK
Hukum
Kamis, 10 Nov 2016

Riwayat Antasari Azhar dan KPK

Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diundang oleh Ketua KPK Agus Rahadjo untuk datang ke kantor KPK.
Antasari Azhar Ingin KPK Menindaklanjuti Kasus Bank Century
Hukum
Kamis, 10 Nov 2016

Antasari Azhar Ingin KPK Menindaklanjuti Kasus Bank Century

Kasus tindak pidana korupsi dalam pemberian Fasilitas Pendanaan Jangka Pendek (FPJP) kepada Bank Century dan penetapan Bank Century sebagai bank gagal berdampak sistemik itu oleh Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar bisa ditindaklanjuti oleh KPK.
Kalah dalam Proses Hukum, Antasari Enggan Bongkar Kasusnya
Hukum
Kamis, 10 Nov 2016

Kalah dalam Proses Hukum, Antasari Enggan Bongkar Kasusnya

Setelah bebas bersyarat pada hari ini, Kamis (10/11/2016), Antasari Azhar dengan tegas menolak untuk melanjutkan lagi kasusnya meski kasus Antasari dinilai punya banyak kejanggalan. Ia mengaku lelah karena selalu kalah dalam upaya hukum.
Antasari Azhar Bebas Bersyarat Setelah Jalani 2/3 Hukuman
Hukum
Kamis, 10 Nov 2016

Antasari Azhar Bebas Bersyarat Setelah Jalani 2/3 Hukuman

Antasari Azhar hari ini bebas bersyarat setelah mendapatkan remisi 53 bulan 20 hari, itu berarti ia mendapatkan bebas bersyarat setelah menjalani 2/3 hukuman. Ia berujar tidak akan balas melakukan pembongkaran kasusnya kembali kendati pihaknya memiliki bukti baru.
Antasari kepada SBY:
Hukum
Kamis, 10 Nov 2016

Antasari kepada SBY: "Prihatin Juga Ngga?"

Ia juga mengaku tetap akan mengundang mengundang Presiden Keenam RI Susilo Bambang Yudhyono kendati tak menjenguknya.
Meski Bebas, Antasari Azhar Tetap Dalam Pemantauan
Hukum
Kamis, 10 Nov 2016

Meski Bebas, Antasari Azhar Tetap Dalam Pemantauan

Antasari Azhar akan tetap berada dalam pemantauan petugas kejaksaan meski sudah dinyatakan bebas dari tahanan. Mantan Ketua KPK itu akan lepas dari proses pemantauan setelah bebas secara keseluruhan yakni pada tahun 2022.
Keluarga Sambut Kebebasan Antasari Azhar
Hukum
Kamis, 10 Nov 2016

Keluarga Sambut Kebebasan Antasari Azhar

Bebasnya Antasari Azhar disambut dengan bahagia oleh seluruh keluarganya. Hal pertama yang ingin dilakukan Antasari adalah mencium cucunya.