Indeks Anak-anak

Mendikbud Berharap Kasus AY Tak Rampas Masa Depan Korban dan Pelaku
Hukum
Kamis, 11 Apr 2019

Mendikbud Berharap Kasus AY Tak Rampas Masa Depan Korban dan Pelaku

Mendikbud Muhadjir Effendy berharap penyelesaian kasus penganiayaan siswi SMP di Pontianak tidak merampas masa depan korban maupun pelaku yang masih anak-anak.
Apakah Penganiayaan AY Termasuk Kelalaian Orangtua Pelaku?
Sosial budaya
Kamis, 11 Apr 2019

Apakah Penganiayaan AY Termasuk Kelalaian Orangtua Pelaku?

Secara psikologis bisa jadi orangtua anak turut bersalah. Tapi secara hukum, ini murni tanggung jawab pelaku.
Anak yang Tinggal Dekat Jalan Raya Bisa Alami Masalah Perkembangan
Sosial budaya
Rabu, 10 Apr 2019

Anak yang Tinggal Dekat Jalan Raya Bisa Alami Masalah Perkembangan

Penelitian yang diterbitkan Jurnal Environmental Research menyatakan, anak-anak yang tinggal dekat jalan raya lebih mungkin mengalami masalah perkembangan.
Korban & Pelaku Pengeroyokan Siswi di Pontianak Butuh Rehabilitasi
Sosial budaya
Selasa, 9 Apr 2019

Korban & Pelaku Pengeroyokan Siswi di Pontianak Butuh Rehabilitasi

KPAI akan berupaya agar korban maupun pelaku pengeroyokan siswi SMP di Pontianak mendapatkan rehabilitasi psikologis. 
Studi Sebut Mendongeng Lewat Buku Cetak Lebih Baik dari E-Book
Sosial budaya
Senin, 8 Apr 2019

Studi Sebut Mendongeng Lewat Buku Cetak Lebih Baik dari E-Book

Dongeng dengan e-Book bisa mengurangi interaksi antara orang tua dan anak, serta menghambat perkembangan bahasa anak. 
KPAI: Perusahaan Gim Agar Tak Asal Cari Untung
Pendidikan
Selasa, 2 Apr 2019

KPAI: Perusahaan Gim Agar Tak Asal Cari Untung

KPAI mendorong agar perusahaan gim memikirkan masa depan anak, tidak sekadar mencari laba. 
Saat Anak ISIS Pulang ke Indonesia, Bagaimana Memperlakukan Mereka?
Hukum
Jumat, 29 Mar 2019

Saat Anak ISIS Pulang ke Indonesia, Bagaimana Memperlakukan Mereka?

Dari data yang dimiliki redaksi Tirto, 15 dari 27 anak dari keluarga eks kombatan dan pendukung ISIS asal Indonesia, lahir di Suriah.
Panwaslu Temukan Anak-anak Ikut Kampanye Jokowi di Banjarmasin
Politik
Rabu, 27 Mar 2019

Panwaslu Temukan Anak-anak Ikut Kampanye Jokowi di Banjarmasin

Panwaslu menemukan sejumlah anak menghadiri acara kampanye terbuka Jokowi di Banjarmasin. Sebagian anak di acara itu malah memakai baju atribut kampanye.
Respons Sandiaga Soal Keberadaan Anak-anak di Lokasi Kampanyenya
Politik
Senin, 25 Mar 2019

Respons Sandiaga Soal Keberadaan Anak-anak di Lokasi Kampanyenya

Sandiaga mengaku sudah mendapat masukan dari berbagai pihak agar menyediakan arena bermain untuk anak-anak di luar arena kampanye.
KPAI: Harusnya Kedua Kubu Menyiapkan Daycare Di Lokasi Rapat Umum
Politik
Senin, 25 Mar 2019

KPAI: Harusnya Kedua Kubu Menyiapkan Daycare Di Lokasi Rapat Umum

Komisioner KPAI Bidang Pendidikan Retno Listyarty mengatakan seharusnya kedua kubu sudah mampu mengantisipasi dan menyiapkan daycare atau tempat penitipan anak di lokasi rapat umum [kampanye].
Apakah Benar Anak Tunggal Cenderung Manja Berlebihan?
Pendidikan
Selasa, 5 Mar 2019

Apakah Benar Anak Tunggal Cenderung Manja Berlebihan?

Ketiadaan saudara bukan satu-satunya faktor dalam pertumbuhan karakter anak tunggal, baik dalam mengasah kemampuan sosial maupun kognitifnya.
Penelitian: Memiliki Banyak Anak Perlambat Proses Penuaan
Gaya hidup
Senin, 4 Mar 2019

Penelitian: Memiliki Banyak Anak Perlambat Proses Penuaan

Wanita yang melahirkan banyak anak menunjukkan telomer yang lebih lama. Telomer sendiri merupakan tip pelindung yang ditemukan di akhir setiap untai DNA dan merupakan indikasi penuaan sel.
Penelitian: Anak Sulung Punya Kemampuan Berpikir yang Lebih Baik
Pendidikan
Jumat, 1 Mar 2019

Penelitian: Anak Sulung Punya Kemampuan Berpikir yang Lebih Baik

Anak sulung sebagian besar mempunyai berperforma lebih baik daripada saudara kandungnya sejak usia 1 tahun.
Musik dan Pengaruhnya untuk Perkembangan Anak
Musik
Kamis, 28 Feb 2019

Musik dan Pengaruhnya untuk Perkembangan Anak

Bagaimana sebuah lagu mempengaruhi perkembangan anak?
Video Unboxing Mainan yang Jadi Candu bagi Anak-Anak
Marketing
Selasa, 26 Feb 2019

Video Unboxing Mainan yang Jadi Candu bagi Anak-Anak

Anak merengek minta mainan L.O.L. Surprise? Jangan kaget. Akan ada permintaan kedua, ketiga, dan seterusnya.
Stop Mom Shaming - Tirtografi
Senin, 25 Feb 2019

Stop Mom Shaming - Tirtografi

Banyak pelakunya adalah orang-orang terdekat seperti orang tua.
Saat Ibu Mendapat Komentar Negatif Atas Cara Asuh Anak
Pendidikan
Kamis, 14 Feb 2019

Saat Ibu Mendapat Komentar Negatif Atas Cara Asuh Anak

Mom-shaming adalah kritikan atau komentar negatif dari masyarakat kepada para ibu karena pilihan pengasuhan anak.
Penelitian: Emosi Siswa Lebih Buruk Saat di Lingkungan Berprestasi
Gaya hidup
Selasa, 12 Feb 2019

Penelitian: Emosi Siswa Lebih Buruk Saat di Lingkungan Berprestasi

Prestasi mempengaruhi emosi dan emosi mempengaruhi pencapaian seorang anak
BNPB: 60 Sampai 70% Korban Bencana Adalah Perempuan dan Anak
Sosial budaya
Jumat, 8 Feb 2019

BNPB: 60 Sampai 70% Korban Bencana Adalah Perempuan dan Anak

BNPB akan mengusung tema 'Perempuan Menjadi Guru' dalam perayaan hari Kesiapsiagaan Bencana pada 26 April 2019.
Perokok Remaja Semakin Banyak, Regulasi yang Tumpul Penyebabnya
Kesehatan
Rabu, 23 Jan 2019

Perokok Remaja Semakin Banyak, Regulasi yang Tumpul Penyebabnya

Berdasarkan riset Kementerian Kesehatan, angka prevalensi merokok pada usia remaja 10-18 tahun terus meningkat.