Indeks Amerika Serikat

Trump Buat Pengecualian Untuk Sadiq Khan
Politik
Selasa, 10 Mei 2016

Trump Buat Pengecualian Untuk Sadiq Khan

Donald Trump mengatakan bahwa ia akan mengijinkan Sadiq Khan, seorang Muslim yang baru saja terpilih menjadi walikota London, untuk masuk ke Amerika Serikat apabila ia terpilih menjadi presiden.
Duterte: Filipina akan Selesaikan Konflik Laut Cina Selatan
Politik
Selasa, 10 Mei 2016

Duterte: Filipina akan Selesaikan Konflik Laut Cina Selatan

Rodrigo Duterte akan memimpin Filipina menyelesaikan konflik Laut Cina Selatan dengan
Dituduh Pasok Narkoba, Arsenio Hall Gugat Sinead O'Connor
Musik
Sabtu, 7 Mei 2016

Dituduh Pasok Narkoba, Arsenio Hall Gugat Sinead O'Connor

Arsenio Hall melayangkan gugatan sebesar lima juta dolar AS kepada penyanyi Sinead O'Connor yang menudingnya telah memberikan narkoba kepada penyanyi terkenal Prince.
Hancurkan Rumah Sakit, MSF Pertanyakan Komitmen DK PBB
Politik
Rabu, 4 Mei 2016

Hancurkan Rumah Sakit, MSF Pertanyakan Komitmen DK PBB

MSF menuding empat dari lima anggota permanen Dewan Keamanan (DK) PBB memiliki andil atas serangan-serangan terhadap rumah sakit di Afghanistan, Suriah, dan Yaman.
Pengamat: Trump Pembangkang, dan Banyak Yang Menyukainya
Politik
Rabu, 4 Mei 2016

Pengamat: Trump Pembangkang, dan Banyak Yang Menyukainya

Profesor Universitas Louisville menyebut Donald Trump luar biasa. Karakternya yang pembangkang dinilai menjadi nilai jual kuat dalam Pemilu AS.
Trump Hampir Pasti Capres dari Partai Republik
Politik
Rabu, 4 Mei 2016

Trump Hampir Pasti Capres dari Partai Republik

Ketua Komite Nasional Republik Reince Priebus menyatakan Trump hampir dipastikan menjadi calon presiden dari partai Republik.
ISIS Menghabisi Seorang Tentara Elite AS
Hukum
Rabu, 4 Mei 2016

ISIS Menghabisi Seorang Tentara Elite AS

Militan ISIS membunuh seorang tentara AS dari pasukan elite Navy SEAL yang tengah membantu pasukan Kurdi Peshmerga memerangi kelompok militan itu.
Batalkan Bantuan Militer, Pakistan Gugat Komitmen AS
Politik
Selasa, 3 Mei 2016

Batalkan Bantuan Militer, Pakistan Gugat Komitmen AS

Pakistan mempertanyakan komitmen AS untuk membantu menghadapi Taliban setelah negara itu membatalkan bantuan militernya.
Trump Sesumbar Pemilu Pendahuluan Telah Usai
Politik
Senin, 2 Mei 2016

Trump Sesumbar Pemilu Pendahuluan Telah Usai

Donald Trump mengatakan bahwa kemenangan pada pemilu pendahuluan di Indiana akan memastikan dia menjadi calon presiden resmi dari Republik.
DK PBB Desak Misi di Sahara Barat Kembali Berfungsi
Politik
Sabtu, 30 Apr 2016

DK PBB Desak Misi di Sahara Barat Kembali Berfungsi

Dewan Keamanan PBB mendesak agar misi pemelihara perdamaian PBB di Sahara Barat kembali berfungsi secara penuh.
Kampanye Trump di California Undang Kerusuhan
Politik
Jumat, 29 Apr 2016

Kampanye Trump di California Undang Kerusuhan

Kampanye Donald Trump di California dihadang oleh puluhan pendemo yang anti terhadap dirinya.
Korut Hukum Warga AS 10 Tahun Kerja Paksa
Hukum
Jumat, 29 Apr 2016

Korut Hukum Warga AS 10 Tahun Kerja Paksa

Mahkamah Agung Korut menjatuhkan hukuman 10 tahun kerja paksa kepada warga AS keturunan Korea atas tindakan pidana subversif.
Polisi Selidiki Bubuk Putih Mencurigakan di Kantor Trump
Hukum
Jumat, 29 Apr 2016

Polisi Selidiki Bubuk Putih Mencurigakan di Kantor Trump

Kepolisian New York menyelidiki penemuan bubuk putih misterius di Trump Tower.
Trump dan Clinton Bersiap Menuju Pemilu Presiden
Politik
Kamis, 28 Apr 2016

Trump dan Clinton Bersiap Menuju Pemilu Presiden

Pemilihan presiden Amerika Serikat pada November mendatang akan menjadi pertarungan ketat antara Donald Trump dan Hillary Clinton.
Harga Minyak Terus Menguat Setelah Pernyataan The Fed
Ekonomi
Kamis, 28 Apr 2016

Harga Minyak Terus Menguat Setelah Pernyataan The Fed

Harga minyak dunia menguat setelah Federal Reserve Amerika Serikat (The Fed) menyatakan optimistis terhadap perekonomian global.
Bangun Museum Star Wars, Chicago Terbitkan Obligasi 1,5 Milia
Sosial budaya
Selasa, 19 Apr 2016

Bangun Museum Star Wars, Chicago Terbitkan Obligasi 1,5 Milia

Obligasi senilai lebih dari 1,5 miliar dolar AS rencananya akan diterbitkan di bawah proposal Wali Kota Chicago Rahm Emanuel untuk membawa sebuah museum yang dirancang pembuat film "Star Wars" George Lucas ke Chicago, Illinois, Amerika Serikat.
Berbicara Bahasa Arab, Pelajar AS Diusir dari Pesawat
Sosial budaya
Selasa, 19 Apr 2016

Berbicara Bahasa Arab, Pelajar AS Diusir dari Pesawat

Khairuldeen Makhzoomi mengalami peristiwa buruk pada 6 April 2016. Sehari setelah bercakap-cakap dengan Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) Ban Ki-moon, ia didepak dari pesawat yang dinaikinya. Federal Bureau of Investigation (FBI) menginterogasinya. Ia diperlakukan seperti teroris. Semua itu hanya karena ia berbicara Bahasa Arab ketika berbincang dengan pamannya melalui telepon genggam.
Indonesia Jual Kopi Senilai 35 Juta USD di Amerika Serikat
Bisnis
Senin, 18 Apr 2016

Indonesia Jual Kopi Senilai 35 Juta USD di Amerika Serikat

Indonesia berhasil menjual sekitar 392 kontainer kopi produksi asli Tanah Air dengan nilai transaksi mencapai 35 juta USD pada ajang Specialty Coffee Association of America (SCAA) Expo 2016 di Atlanta, Georgia, Amerika Serikat (AS), dan diperkirakan nilai transaksi tersebut akan terus meningkat dalam beberapa bulan ke depan.
Jimly Usulkan MKD Tiru Sidang Amerika Serikat
Hukum
Senin, 18 Apr 2016

Jimly Usulkan MKD Tiru Sidang Amerika Serikat

Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Jimly Asshiddiqie menyatakan bahwa sebaiknya format sidang Mahkamah Kehormatan Dewan meniru konsep sidang di Amerika Serikat. 
Ekspor Nonmigas Bali ke AS Naik 12,89 Persen
Ekonomi
Kamis, 14 Apr 2016

Ekspor Nonmigas Bali ke AS Naik 12,89 Persen

Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Bali mencatat ekspor nonmigas provinsi tersebut ke Amerika Serikat (AS) meningkat 12,89 persen.